Anda di halaman 1dari 9

BAB II

PELAKSANAAN PROGRAM

A. Bentuk Kegiatan
1. Program Pengembangan Sekolah Model

2. Pelaksanaan Sekolah Model dan Pola pengimbasan

POLA PENGIMBASAN

B. Realisasi Jadwal Kegiatan


1. Pendampingan IN 1
1) Waktu dan Tempat Kegiatan
Kegiatan ini telah dilaksanakan selama 1 (satu) hari, dari tanggal 30
Juli 2018, bertempat di SMPN 1 Praya Timur, Jalan Semparu-Beson Desa Durian
Kecamatan Janapria Kabupaten Lombok Tengah.
2) Personalia
a) Panitia
NO. NAMA DAN NIP JABATAN KEDINASAN
Mansur, M.Pd
1. Guru
198308132014071003
Lalu Sapriadi, S.Pd
2. Guru
-

b) Narasumber/Instruktur
NO. NAMA DAN NIP JABATAN/INSTANSI MATA PELAJARAN

Kepala Dinas
1. H. Sumum, S.Pd,SH,M.Pd Pendidikan Kab. -
Lombok Tengah
Pengawas TK/SD Kec.
2. Hj. Siti Khadijah, S.Pd -
Jonggat
Kepala SMPN 1 Praya
3. Hj. Neni Hadiyatmi, S.Pd -
Timur
c) Peserta
Peserta yang hadir dalam kegiatan ini sebanyak 12 orang dari 12 orang sasaran awal
dengan rincian sebagai berikut:
No Nama NIP Jabatan Sekolah
Pengawas
H. Abdullah, TK/SD Sekolah
1. 196312311983031207
S.Pd Kec. Model
Janapria
Pengawas
H. Syafrudin TK/SD Sekolah
2. 195912311978031023
Kasim, S.Pd Kec. Imbas
Janapria
Moh. Ali, Kepala SDN 1
3. 196812311988031094
S.Pd Sekolah Pendem
Kepala SDN
4. H. Murti, S.Pd 196212311982031269
Sekolah Jangka
H. Murdi, Kepala SDN 2
5. 196212311982031274
S.Ag,M.Pd.I Sekolah Pendem

No Nama NIP Jabatan Sekolah


Kepala SDN
6. H. Sadri, S.Pd 195812311982031522
Sekolah Bangka
Hj. Masenah, Kepala SDN 1
7. 196712311986052007
S.Pd Sekolah Kerembong
Syafrudin, Guru SMPN 1
8. 197012311992031086
S.Pd Kelas Praya Timur
Saimah, Guru SMPN 1
9. 196012311983032217
S.Pd.SD Kelas Praya Timur
Masturiyadi, Guru SMPN 1
10. 196412311986051037
S.Pd Kelas Praya Timur
Sapurah, SMPN 1
11. 196212312007012062 Guru PAI
S.Pd.I Praya Timur
Ketua SMPN 1
12. Mansur, M.Pd -
Komite Praya Timur

Tingkat kehadiran peserta dalam kegiatan ini sebesar 100 %.

3) Skenario Kegiatan
4) Struktur Kegiatan
No Materi JP

1 Pembukaan/ Kebijakan tentang Sekolah Model 1


Diseminasi materi tentang system penjaminan mutu
2 1
internal
3 Analisis Rapor Mutu Sekolah Model 2

4 Pemetaan dan Perencanaan Kegiatan 3

Jumlah 7

5) Jadwal Kegiatan
JADWAL PENDAMPINGAN SEKOLAH MODEL
In I : PERENCANAAN PEMENUHAN MUTU
KABUPATEN LOMBOK TENGAH TAHUN 2018
Waktu Materi Narasumber

Senin, 30 Juli 2018


07.00 – 07.30 Penerimaan Peserta Panitia
Pembukaan/ Kebijakan tentang Sekolah Kadisdik Kab.
07.30 – 08.30
Model Loteng
Diseminasi materi tentang system
08.30 – 09.30 Ka. SD Model
penjaminan mutu internal
09.30 – 10.00 ISTIRAHAT
10.00 – 11.00 Analisis Rapor Mutu Sekolah Model Tim Fasda
11.00 – 12.00 Analisis Rapor Mutu Sekolah Model Tim Fasda

12.00 – 12.30 ISHOMA


12.30 – 13.30 Pemetaan dan Perencanaan Kegiatan Tim Fasda
13.30 - 14.30 Pemetaan dan Perencanaan Kegiatan Tim Fasda
14.30 – 15.30 Pemetaan dan Perencanaan Kegiatan Tim Fasda

6) Hasil Kegiatan
Hasil kegiatan pendampingan sekolah model In 1 Perencanaan Pemenuhan Mutu di
SMPN 1 Praya Timur adalah sekolah imbas dan sekolah model mampu menyusun
laporan analisis peta mutu sekolah berdasarkan raport PMP 2017, meningkatnya
keterampilan sekolah model dan sekolah imbas dalam menyusun dan merevisi RKAS
sesuai laporan analisis peta mutu sekolah.

2. Pendampingan ON 1
1) Waktu dan Tempat Kegiatan
Sekolah Imbas Tanggal
No Nama Pendamping
yang didampingi Pendampingan
Mansur, S.Pd.I, M.Pd SMPN 2 Praya
1
Buhari, S.Pd Timur Rabu, 15
Mansur, S.Pd.I, M.Pd SMPN 4 Praya Agustus 2018
2
Buhari, S.Pd Timur
Mansur, S.Pd.I, M.Pd SMPN 6 Praya Kamis, 16
3
Buhari, S.Pd Timur Agustus 2018
Mansur, S.Pd.I, M.Pd SMPN 1
4
Buhari, S.Pd Janapria Sabtu, 18
Mansur, S.Pd.I, M.Pd SMPN 6 Agustus 2018
5
Buhari, S.Pd Janapria
2) Hasil Kegiatan
Pada kegiatan ON 1, Kepala Sekolah model dan Fasilitator Daerah mengunjungi
sekolah-sekolah imbas untuk melakukan pendampingan. Adapun hasil yang diperoleh
dari kegiatan tersebut adalah:
1. Laporan analisis peta mutu sekolah imbas berdasarkan Raport PMP 2017
2. Semua kepala sekolah imbas berkomitmen untuk menerapkan penjaminan mutu
pendidikan secara mandiri
3. Semua kepala sekolah imbas berkomitmen untuk melaksanakan budaya mutu sekolah
dengan menguatkan peran warga sekolah yang terdiri dari Kepala Sekolah, Tenaga
Pendidik dan Kependidikan, Siswa, Komite dan stake holder terkait melalui pelibatan
dalam perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan satuan pendidikan.
4. Revisi RKAS sesuai dengan laporan analisis peta mutu sekolah.

3. Pendampingan ON 2
1) Waktu dan Tempat Kegiatan
Pelaksanaan ON 2 di sekolah model SMPN 1 Praya Timur pada tanggal 03
September 2018

2) Hasil Kegiatan
Adapun hasil kegiatan ON 2 di sekolah model adalah Kepala Sekolah dan Tim
TPMPS merivisi RKAS sesuai dengan kelemahan-kelemahan yang terdapat pada
laporan analisis peta mutu sekolah berdasarkan Raport PMP 2017.

4. Pendampingan IN 2
1) Waktu dan Tempat Kegiatan
Kegiatan ini telah dilaksanakan selama 1 (satu) hari, dari tanggal 02
November 2018, bertempat di SMPN 1 Praya Timur, Jalan Semparu-Beson Desa
Durian Kecamatan Janapria Kabupaten Lombok Tengah.
2) Personalia
a) Panitia
NO. NAMA DAN NIP JABATAN KEDINASAN
Mansur, M.Pd
1. Guru
198308132014071003
Lalu Sapriadi, S.Pd
2. Guru
-

b) Narasumber/Instruktur
NO. NAMA DAN NIP JABATAN/INSTANSI MATA PELAJARAN

Fasda Disdik Kab.


1. Muh. Tafsir, S.Pd, M.Pd -
Lombok Tengah
Kepala SMPN 1 Praya
2. Buhari, S.Pd -
Timur

c) Peserta
Peserta yang hadir dalam kegiatan ini sebanyak 12 orang dari 12 orang sasaran awal
dengan rincian sebagai berikut:
No Nama NIP Jabatan Sekolah
Pengawas
H. Abdullah, TK/SD Sekolah
1. 196312311983031207
S.Pd Kec. Model
Janapria
Pengawas
H. Syafrudin TK/SD Sekolah
2. 195912311978031023
Kasim, S.Pd Kec. Imbas
Janapria
Moh. Ali, Kepala SDN 1
3. 196812311988031094
S.Pd Sekolah Pendem
H. Murti, Kepala SDN
4. 196212311982031269
S.Pd Sekolah Jangka
H. Murdi, Kepala SDN 2
5. 196212311982031274
S.Ag,M.Pd.I Sekolah Pendem
H. Sadri, Kepala SDN
6. 195812311982031522
S.Pd Sekolah Bangka
Hj. Masenah, Kepala SDN 1
7. 196712311986052007
S.Pd Sekolah Kerembong
Syafrudin, Guru SMPN 1
8. 197012311992031086
S.Pd Kelas Praya Timur
Saimah, Guru SMPN 1
9. 196012311983032217
S.Pd.SD Kelas Praya Timur
Masturiyadi, Guru SMPN 1
10. 196412311986051037
S.Pd Kelas Praya Timur
Sapurah, SMPN 1
11. 196212312007012062 Guru PAI
S.Pd.I Praya Timur
Mansur, Ketua SMPN 1
12. -
M.Pd Komite Praya Timur

Tingkat kehadiran peserta dalam kegiatan ini sebesar 100 %.

3) Skenario Kegiatan

4) Struktur Kegiatan
No Materi JP

1 Pembukaan/ Kebijakan tentang Sekolah Model 1


Diseminasi materi tentang system penjaminan mutu
2 1
internal
Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan Sekolah
3 1
Imbas
4 Pemetaan dan Perencanaan Kegiatan 4

Jumlah 7

5) Jadwal Kegiatan
JADWAL PENDAMPINGAN SEKOLAH MODEL
In 2: DISEMINASI BEST PRACTICE HASIL IMPLEMENTASI SIKLUS
SPMI
KABUPATEN LOMBOK TENGAH TAHUN 2018
Waktu Materi Narasumber

Sabtu, 03 November 2018


07.00 – 07.30 Penerimaan Peserta Panitia
Kepala Sekolah
07.30 – 08.30 Pembukaan/ Kebijakan tentang Sekolah Model
Model
Diseminasi materi tentang system penjaminan
08.30 – 09.30 Tim Fasda
mutu internal

09.30 – 10.00 ISTIRAHAT

Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan


10.00 – 11.00 Sekolah Imbas
Sekolah Imbas
Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan
11.00 – 12.00 Sekolah Imbas
Sekolah Imbas

12.00 – 12.30 ISHOMA


Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan
12.30 – 13.30 Sekolah Imbas
Sekolah Imbas
Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan
13.30 - 14.30 Sekolah Imbas
Sekolah Imbas
Diseminasi Best Practice Sekolah Model dan
14.30 – 15.30 Sekolah Imbas
Sekolah Imbas

6) Hasil Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan In 2 di sekolah model dilaksanakan pada hari tidak efektif yaitu
pada hari Sabtu tanggal 03 November 2018. Fasilitator Daerah dan Kepala Sekolah
Model bersama-sama pengawas pembina dan kepala sekolah imbas mempresentasikan
best practice yang telah disusun dan menetapkan best practice yang layak untuk di
desiminasikan di tingkat Kabupaten. Selain itu juga, semua sekolah imbas
menayangkan profil sekolah yang telah dibuat.
Hasil dari kegiatan ini adalah disepakatinya best practice yang disusun oleh SMPN 1
Praya Timur untuk didesiminasikan di tingkat Kabupaten.

5. Desiminasi Hasil
1) Waktu dan Tempat Kegiatan
Kegiatan ini telah dilaksanakan selama 1 (satu) hari, dari tanggal 03
Desember 2018, bertempat di SDN 1 Tengari, Praya, Kabupaten Lombok Tengah.
2) Hasil Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan ini dihadiri oleh 7 sekolah model di Kabupaten Lombok Tengah
yang telah ditetapkan oleh LPMP, diantaranya adalah SDN 1 Tengari, SDN 2
Sengkol, SMPN 1 Praya Timur, SDN 1 Ubung, SDN 2 Mantang, SDN 1 Kopang, dan
SDN 3 Penujak. Semua sekolah model mendesiminasikan best practice yang telah
dibuat dan dinilai oleh Fasilitator Daerah bersama-sama dengan kepala sekolah model.
Adapun hasil kegiatan ini adalah ditetapkannya satu sekolah model sebagai
perwakilan dari Kabupaten Lombok Tengah untuk mendesiminasikan best practice
yang telah dibuat di tingkat provinsi. Adapun sekolah model yang ditetapkan untuk
mewakili Kabupaten Lombok Tengah adalah SDN 1 Kopang.

C. Hasil yang telah dicapai


Selama pelaksanaan kegiatan pengembangan sekolah model dan pola pengimbasan
di sekolah model SMPN 1 Praya Timur, diperoleh hasil sebagai berikut :
1. Sekolah Model dan Sekolah Imbas mampu menyususn laporan analisis peta mutu
sekolah berdasarkan Raport PMP 2017.
2. Sekolah Model dan Imbas mampu menyusun dan atau merevisi RKAS sesuai
dengan analisis peta mutu sekolah.
3. Sekolah Model dan Imbas mampu menyususn best practice
4. Sekolah Model dan Imbas mampu membuat profil sekolah
5. Sekolah Model dan Imbas berkomitmen untuk meningkatkan budaya mutu
sekolah.
6. Sekolah Model dan Imbas berkomitmen untuk menerapkan penjaminan mutu
pendidikan secara mandiri.
D. Permasalahan, Kendala Dan Upaya Pemecahan Masalah
Selama proses kegiatan yang telah dilakukan di sekolah model Model, dihadapi
beberapa permasalahan/kendala sebagai berikut :
Permasalahan / Kendala
No Upaya Pemecahan Masalah
Yang Dihadapi
1 Sebagian sekolah imbas Kepala Skeolah Model dan Fasilitator
belum bisa melakukan Daerah melakukan pendampingan
analisis peta mutu sekolah yang intensif terhadap sekolah-
berdasarkan raport PMP 2017 sekolah imbas agar mampu
menyusun laporan analisis peta
mutu sekolah.
2 Adanya bencana alam berupa
gempa bumi yang
mengakibatkan tertundanya
pelaksanaan kegiatan
pendampingan

BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dari pelaksanaan pemberian Bantuan Pemerintah untuk Pengembangan Sekolah
Model Tahun 2018 di sekolah model SMPN 1 Praya Timur Kabupaten Lombok
Tengah dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut :
1. Melalui pendampingan yang dilakukan oleh Kepala Sekolah Model dan Fasilitator
Daerah Sekolah imbas bisa menganalisis peta mutu sekolah berdasarkan raport PMP
2017.
2. Sekolah model dan imbas pada umumnya telah memahami bagaimana mekanisme
pengembangan SPMI.
3. Melalui pendampingan pelaksanaan pemenuhan mutu di sekolah model dan imbas
berdampak terhadap meningkatnya budaya mutu sekolah.
4. Melalui kegiatan program pengembangan sekolah model, peningkatan kompetensi
guru akan terus ditingkatkan melalui kegiatan KKG.

B. Saran
Untuk kemajuan proses pengembangan sekolah model dan pemberian Bantuan
Pemerintah kegiatan tersebut dimasa yang akan datang, kami menyampaikan
beberapa saran dan masukan sebagai berikut :
1. Melakukan pendampingan/Supervisi penjaminan mutu secara terus menerus di
Kabupaten/Kota umumnya dan pada khususnya sekolah-sekolah Model, sehingga
proses yang sedang berjalan tidak terputus begitu program selesai dan dapat terus
berkesinambungan.
2. Melakukan fasilitasi proses penjaminan mutu secara terus menerus dengan
program-program tindaklanjut sebagai respon dari permasalahan-permasalahan
pendidikan yang dialami oleh sekolah, misalnya dengan melaksanakan diklat
khusus pengembangan program Sekolah Model, dll

Anda mungkin juga menyukai