Anda di halaman 1dari 2

CATATAN BUKU PEDOMAN PKM P 2020 (PKM 5 BIDANG)

1. Judul
a. tidak boleh ada akronim atau singkatan yang tidak baku
b. Judul maksimal 20 kata
2. Anggota 3 orang
a. Satu ketua
b. 2 orang anggota
c. Semua nama peneliti ditulis lengkap
d. Keanggotaan berasal dari 2 angkatatan yang berbeda
3. Pendanaan 5-12.5 juta
4. Sistematika proposal t.a.
a. Sampul
b. Pengesahan
c. Daftar isi
d. Halaman inti (pendahuluan s.d daftar pustaka)
e. Lampiran
f. Maksimum halaman ini adalah 10 halaman (sampai halaman akhir daftar pustaka)
g. Penamaan berkas sbb
Namaketuapeneliti_namapt_PKM-P.pdf
h. Tata tulis proposal
1) Huruf Times New Roman
2) Ukuran 12
3) Jarak baris 1,15 spasi
4) Ukuran kertas A4
5) Margin kiri 4 cm
6) Margin kanan, atas dan bawah adalah 3 cm
7) Halaman sampul s.d daftar isi diberi nomer halaman (I, ii, iii) di kanan bawah
8) Halaman utama pendahuluan s.d lampiran (1,2,3) di kanan atas
5. Pada pendahuluan terdapat
a. Latar belakang penelitian
b. Tujuan khusus penelitian
c. Manfaat penelitian
d. Keutamaan penelitian
e. Temuan yang ditargetkan
f. Konytribusi penelitian terhadap ilmu pengetahuan
g. Luaran penelitian
6. Luaran berupa
a. Laporan kemajuan
b. Laporan akhir
c. Artikel ilmiah
d. Produk program
7. Tinjauan pustaka
Urian hasil temuan peneliti lain, yang menggambarkan alur piker terkait topic yang akan dikaji
8. Metode penelitian
a. Metode yang akan digunakan
b. Tahapan penelitian
c. Prosedur penelitian
d. Luaran dan indikator capaian
e. Teknik pengumpulan data
f. Analisis data
g. Cara penafsiran dan penyimpulan hasil penelitian
h. Jika menggunakan kuesioner diletakkan setelah daftar pustaka
9. Biaya dan jadwal kegiatan
a. 80% dana untuk operasional
b. 20% untuk administrasi
10. Jadwal kegiatan dialokasikan waktu dalam rentang 3-5 bulan dalam bentuk bar chart
11. Daftar pustaka
a. berdasarkan nama dan tahun,
b. urutan abjad nama pengarang,
c. tahun,
d. judul,
e. jarak 1 spasi
12. Lampiran 1 Biodata ketua, anggota dan dosen pendamping (Hal 8 Buku 2 panduan PKM 2020)
13. Lampiran 2. Justifikasi anggaran kegiatan
14. Lampiran 3 Susunan Organsasi Tim peneliti dan pembagian tugas
15. Lampiran 4. Surat pernyataan Ketua Pelaksana
Pada PKM 2020 lembar pernyataan berubah, karena harus ada ttd dosen pendamping (Lihat
halaman 13 Buku 2 panduan PKM 2020)
16. Terdapat tahapan validasi
a. Validasi oleh dosen pendamping setelah mahasiswa mengunggah proposal
b. Validasi oleh dosen pendamping saat mengunggah laporan kemajuan jika proposal didanai
c. Validasi oleh dosen pendamping saat mengunggah laporan akhir sebelum pimnas
17. Penilaian administrasi proposal
a. Data/identitas tim pengusul
b. Dosen pendamping
c. Pimpinan perguruan tinggi bidang kemahasiswaan
d. Biodata tim pengusul
e. Tanda tangan dosen pendamping
f. Jumlah dan nomer halaman
g. Surat pernyataan ketua pelaksana yang bertandatangan dan bermaterai diketahui pimpinan
perguruan tinggi
h. Nama tidak boleh disingkat

Anda mungkin juga menyukai