Anda di halaman 1dari 5

PENDIDIKAN AKHLAK DAN BUDIPEKERTI

BAB VII

Guru Pengajar:
Ardiansyah

Nama Kelompok:
1.M.Riduansyah
2.Maulana Ardianto
3.M. Al Ansyar
4.M. Angga S.
5.April Sugiarto
6.M Bagus Arya
7.M. Dillah

Pilihlah huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang benar


1. Kata pada ayat diartikan sebagai….
a. sedekah
b. Infak
c. Amal sholeh
d. Kebajikan
e. Kejahatan

2. Arti kata yang terdapat pada ayat berikut artinya adalah….

a. Kamu sedekahkan
b. Kamu zakatkan
c. Amal sholeh kamu
d. Kamu infakkan
e. Kebaikanmu

3. Pernyataan berikut ini yang benar adalah…


a. Infak hukumnya adalah sunnah, artinya tidak mengikat kepada pemilik harta
b. Wakaf uang boleh dibagikan kepada orang yang berhak menerima seperti pada
pembagian zakat
c. Wakaf uang bersifat tetap, yang dibagikan kepada mustahik hanyalah
keungtungannya
d. Mengelola wakaf uang sama dengan mengelola zakat
e. Zakat yang dikumpulkan tidak semuanya di bagikan kepada orang yang berhak
menerima zakat

4. Pengertian wakaf menurut Bahasa adalah…


a. Membelanjakan
b. Menahan
c. Membersihkan
d. Bermaksud
e. Meningkat

5. Diantara tujuan wakaf adalah…


a. Membersihkan harta dari yang haram
b. Membelanjakan harta untuk fakir miskin
c. Membagikan harta kepada yanga berhak menerima
d. Menitipkan harta kepada pengelola wakaf
e. Mendekatkan diri kepada Allah SWT

6. Salah satu syarat wakaf adalah adanya penerima wakaf atau disebut…
a. Waqif
b. Muquf
c. Mauquf bih
d. Mauquf alaih
e. Shigat

7. Slah satu syarat barang yang akan dijadikan wakaf adalah…


a. Tahan lama
b. Masih bisa digunakan
c. Dapat diperjual beikan
d. Bersertifikat
e. Milik pribadi

8. Berikut ini jenis harta yang tidak dapat dijadikan barang wakaf adalah…
a. Barang haram
b. Benda padat
c. Hrata warisan
d. Bangunan
e. Tanah

9. Wakaf uang hukumnya adalah…


a. Boleh
b. Sunnah
c. Wajib
d. Sangat dianjurkan
e. Pilihan

10. Dalam UU wakaf NO 41 Tahun 2004 ayat (3), mengatur tentang…


a. Barang tetap
b. Barang tidak tetap
c. Cara mengelola wakaf
d. Orang yang berhak menerima wakaf
e. Orang yang berhak mengelola wakaf

11. Yang tidak sesuai dengan pengelolaa wakaf uang adalah…


a. Termasuk kedalam uang termasuk surat-surat berharga
b. Wakaf uang hukumnya boleh
c. Wakaf uang boleh dibagikan kepada yang berhak menerima
d. Nilai pokok wakaf uang tidak boleh habis
e. Wakaf berupa surat berharga

12. Pernyataan berikut ini yang benar adalah…


a. Oran yang memberikan wakaf (muaqif)
b. Penerima wakaf (mauquf’alaih)
c. Yang bertugas mengelola wakaf (mustahik)
d. Yang bertugas memberikan wakaf (ibnusabil)
e. Orang yang menerima zakat (muzakki)

13. Syarat harta yang diwakafkan antara lain harus kekal zatnya, yang artinya…
a. Barangnya tidak dapat diambil manfaatnya
b. Barangnya milik pribadi
c. Kepemilikannya tidak dibatasi waktu
d. Barang tersebut milik masyarakat
e. Barangnya tidak mudah rusak dan dapat diambil manfaatnya

14. Pada dasarnya terdapat benda wakaf tidak dapat dilakukan perubahan sesuai dengan
ikrar wakaf. Akan tetapimisalnya bangunan Masjid/Madrasah telah ditinggal penduduk
sekitar dan dengan alasan maslahat serta manfaat maka mengganti bangunan itu
diperbolehkan…
a. Tidak sesuai dengan tujuan wakaf yang diikrarkan oleh wakif
b. Tidak sejalan dengan kepentingan penguasa
c. Tidak sesuaidengan keinginan pengurus wakaf
d. Tidak sesuai lagi dengan budaya masyarakat sekitar
e. Digunakan untuk kepentingan pribadi

15. DI bawah ini yang bukan termasuk harta/benda yang memenuhi syarat umtuk
diwakafkan…
a. Kekal zatnya
b. Dapat diambil manfaatnya
c. Milik sendiri
d. Barangnya tidak udah rusak
e. Dalam jangka waktu tertentu
B.
1.Jelaskan pengertian wakaf!
2.Tuliskan sebuahh hadist dan terjemahannya yang menjelaskan tentang wakaf!
3.Tunjukkan contoh penerapn yang terdapat disekitar kita!
4.Bolehkah wakaf dari hasil korupsi? Jelaskan alasannya!
5.Sebutkan empat hal yang perlu diperhatiikan dalam mengelola wakaf uang!
Jawab:
1.Wakaf secara bahasa berarti ‘menahan’ menurut istilah wakaf ialah menahan sesuatu benda
yang kekal zatnya,untuk diambil manfaatnya untuk kebaikan dan kemajuan islam
2.

“Jika seseorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara (yaitu):
sedekah jariyah, ilmu yang dimanfaatkan, atau do’a anak yang shalih”
3.mewakafkan tanah dengan cara membuat mushola atau masjid
4..sangat tidak bole, karena wakaf itu hartanya bersifat halal. Karena akan diberikan
kepadasemmua umat islam yang membutuhkannya. Apabila wakaf hasil korupsi diberikan
kepafa umat silam yang membutuhkan maka akan menimbulkan dosa besar.
5.1).latar belakang
2).uang yang diberikan halal
3).ikhlas
4).tidak boleh diungkapkan setelah di wakaf kan

Anda mungkin juga menyukai