Anda di halaman 1dari 9

PENGEMBANGAN SERTIFIKASI

KOMPETENSI
Oleh:
Kunjung Masehat

Jakarta, 12 Februari 2019


TUGAS DAN KEANGGOTAAN BNSP

PP 23 Tahun 2004 PP 10 Tahun 2018

Melaksanakan sertifikasi 1. Pelaksanaan dan pengembangan sistem sertifikasi kompetensi kerja.


kompetensi kerja 2. Pelaksanaan dan pengembangan sistem sertifikasi pendidikan dan
pelatihan vokasi.
25 orang anggota BNSP
3. Pembinaan dan pengawasan pelaksanaan sistem sertilikasi kompetensi
kerja nasional.
4. Pengembangan pengakuan sertifikasi kompetensi kerja nasional dan
internasional.
5. Pelaksanaan dan pengembangan kerja sama antar lembaga, baik
nasional dan internasional di bidang sertifikasi profesi.
6. Pelaksanaan dan pengembangan sistem data dan informasi sertifikasi
kompetensi kerja yang terintegrasi.

7 orang anggota BNSP


SISTEM SERTIFIKASI PROFESI

SISTEM INFORMASI DAN KOMUNIKASI SERTIFIKASI


ASOSIASI PROFESI

ASOSIASI INDUSTRI HARMONISASI MRA


BKSP SERTIFIKASI
K/L

SDM PROFESIONAL,
TERLATIH
&/PENGALAMAN
C SERTIFIKASI PROFESI KOMPETEN
DIAKUI

PENGEMBANGAN LSP
KELEMBAGAAN P1, LSP LISENSI LSP
P2, LSP
P3
CLSP
TUK
SDM
PENGENDALIAN MUTU SERTIFIKASI
JENIS LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI

LISENSI

LSP-P3 LSP-P2 LSP-P1 ind LSP-P1 VET

SERTIFIKASI KOMPETENSI

Memastikan dan Memastikan dan Memastikan dan Memastikan dan


Memelihara Kompetensi Memelihara Kompetensi Memelihara Kompetensi Memelihara Kompetensi
Kerja untuk Sektor dan Kerja terhadap SDM Kerja terhadap SDM Kerja terhadap Peserta
atau profesi tertentu Lembaga Induknya dan Lembaga Induknya didiknya berbasis
SDM jejaring kerja nya kompetensi dan SDM mitra
Iinduknya
SUMBER DAYA SERTIFIKASI

• LSP P1 = 1084 • Asesor = 73. 116 org


• LSP P2 = 72 • Asesor aktif teregistrasi oleh
• LSP P3 = 264 LSP di web BNSP = 17.680 org
Jumlah = 1.420 LSP • Master Asesor = 109 org

Skema Sertifikasi
• KKNI = 161
Tempat Uji • Okupasi = 445
Kompetensi • Klaster = 613
(TUK) = 4.514 Jumlah = 1.219

Sumber : Data BNSP, Desember 2018


DATA LSP TAHUN 2018

P1
SMK 840
1084
POLITEKNIK/UNIVERSITAS 148
P2 72 LAINNYA 96

P3 264
INSTANSI PEMERINTAH 14
1420
Jumlah INDUSTRI 15
LEMBAGA DIKLAT 43

Asosiasi Industri/Asosiasi Profesi


DATA SERTIFIKASI TAHUN 2018
SERTIFIKASI BERDASARKAN SEKTOR SERTIFIKASI OLEH LSP SMK DAN LSP NON SMK
Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 30,264
Pertambangan dan Penggalian 30,044 LSP SMK 125,482
Industri Pengolahan 84,537
Pengadaan Listrik, Gas 4,319
Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur… 1,615 LSP NON SMK 489,906
Konstruksi 12,552
Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil dan… 25,244
JUMLAH 615,388
Transportasi dan Pergudangan 7,794
Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 78,684
Informasi dan Komunikasi 41,376
Jasa Keuangan dan Asuransi 52,618
Real Estat 967
Jasa perusahaan 44,877
Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan… 5,427
Jasa Pendidikan 73,611
Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 26,448
Jasa Lainnya 95,010 615,388
JUMLAH
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN SMK DAN SERTIFIKASI KOMPETENSI
Penyusunan Area Kompetensi lulusan SMK/MAK didasarkan pada tujuan
pendidikan nasional dengan mempertimbangkan
Standar a. karakter dan budaya Indonesia yang memiliki keimanan dan ketakwaan
Kompetensi Standar Isi kepada Tuhan Yang Maha Esa serta nilai-nilai Pancasila;
Lulusan b. pembelajaran dan keterampilan abad 21 (dua puluh satu), seperti
berfikir kritis dan mampu menyelesaikan masalah, kreatif, mampu
Standar bekerja sama, dan berkomunikasi;
Standar Proses c. peningkatan kompetensi lulusan melalui literasi bahasa, matematika,
Penilaian
Pembelajaran sains, teknologi, sosial, budaya, dan kemampuan dasar lainnya yang
Pendidikan
dibutuhkan dalam menghadapi tantangan masa depan;
Standar d. penyiapan sumber daya manusia agar memiliki
Pendidik dan Standar Sarana pengetahuan, keterampilan, dan sikap sebagai tenaga terampil tingkat
Tenaga Prasarana menengah;
Kependidikan e. ketentuan kerangka kualifikasi nasional Indonesia (KKNI) dan standar
kerja yang berlaku baik nasional maupun internasional.
Standar Standar Biaya
Pengelolaan Operasi
REKOGNISI KOMPETENSI LULUSAN MELALUI PROSES SERTIFIKASI
Permendikbud nomor 34 Tahun 2018 KOMPETENSI OLEH LSP
www.bnsp.go.id

bnsp.official @bnsp_official @bnsp_official

Anda mungkin juga menyukai