Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KASUS DOMESTIC VIOLENCE

KASUS KEKERASAN SEKSUAL PADA ANAK AKIBAT


PERILAKU VOYEURISTIC

Disusun oleh:

NISA AUSTRIANA NURIDHA


NPM 1102015167

Bidang Kepeminatan: Kelompok 3 - Domestic Violence


Tutor: Dr. dr. Eko Poerwanto, M.Kes

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS YARSI
TAHUN 2018
KASUS KEKERASAN SEKSUAL PADA ANAK AKIBAT
PERILAKU VOYEURISTIC

Nisa Austriana Nuridha1, Eko Poerwanto2


1
Fakultas Kedokteran, Universitas Yarsi
2
Departemen Fisiologi, Fakultas Kedokteran Universitas Yarsi
Email: nisaaustriana@gmail.com

Abstrak
Latar belakang : Kekerasan seksual pada anak atau pelecehan seksual pada anak masih banyak
terjadi, lebih dari 50 persen kasus pelanggaran hak anak merupakan kekerasan seksual pada anak.
Faktor yang dapat menyebabkan terjadinya pelecehan seksual pada anak antara lain faktor lingkungan
dan tempat tinggal, faktor pendidikan, faktor peranan korban dan faktor kejiwaan pelaku. Pelaku yang
memiliki gangguan penyimpangan seksual diduga dapat meenjadi pencetus terjadinya pelecehan
seksual. Tujuan dari laporan kasus ini adalah untuk melihat apakah pelecehan seksual yang dialami
An. V disebabkan karna adanya penyimpangan seksual oleh pelaku.
Tinjauan Kasus : Tuan Y, 36 tahun melakukan tindak pelecehan seksual kepada An. Y yang berusia
16 tahun dengan melakukan masturbasi dan menempelkan kemaluannya ke paha korban. Berdasarkan
kesaksian adik korban ia pernah melihat Tuan Y mengintip korban melalui jendela kamar korban.
Diskusi : Faktor yang pendorong terjadinya pelecehan seksual salah satunya adalah gangguan psikis
berupa penyimpangan seksual pada pelaku. Namun dalam kasus ini masih diperlukan pemeriksaan
lebih lanjut terhadap Tuan Y apakah diagnosis voyeuristic disorder dapat diberikan kepada Tuan Y.
Jika Tuan Y benar mengidap voyeuristic disorder maka perlu diberikan pengobatan. Serta pengobatan
kepada korban juga perlu diberikan kepada korba untuk mengatasi trauma yang dialami.
Kesimpulan : Penyimpangan seksual yang tidak terkendali dapat menimbulkan terjadinya pelecehan
seksual. Sehingga perlunya penanganan sejak dini untuk menghindari terjadinya perilaku yang tidak
diinginkan. Dan jika hal tersebut terjadi maka perlunya penanganan kepada korban untuk mengatasi
trauma yang dialami.

Kata Kunci: Penyimpangan seksual, kekerasan seksual pada anak, voyeuristic, Islam,
Pencegahan, Penanganan
CASE OF CHILD SEXUAL ABUSE DUE TO VOYEURISTIC
BEHAVIOR

Nisa Austriana Nuridha1, Eko Poerwanto2


1
Faculty of Medicine, Yarsi University
2
Department of Physiology, Faculty of Medicine, Yarsi University
Email: nisaaustriana@gmail.com

Abstract
Background: More than 50 percent of child’s right abuse plights are still consisted of child sexual
violence or child sexual abuse. It happened under the antecedents of living circumstances and
residences, educations, victims’ roles, and even the predicament of mental illness possibilities. The
suspects who can be considered sparks and provokes the following sexual abusive cases, usually has
troubled mental conditions. This report case aims to see how sexual violations that was experienced by
An. V, was determined under the occurrence of the suspect’s past sexual violation records.
Case Review: Mr. Y, 36 years old, performed a sexual abusive actions against Miss V who is 16 years
old at that time, by masturbated and poked his genitals to the victim’s thigh. Based on the victim’s
younger sister testimony, she caught Mr. Y in the previous occasion illegally creeped up the victim
through her window’s room
Discussion: One of the displayed aspect that sparked the sexual abuse to happened is his sexual
disorder. However, in this case, further elaborate examinations are needed against Mr. Y to find out
whether Voyeuristic Disorder diagnose will be given to him according to what was happened in his life
earlier. If the mentioned diagnose is consider the precise decision, Mr. Y will be receiving treatments
upon his disorder. The treatment needed by the victim will also be given to medicate the trauma.
Conclusion: Uncontrollable sexual disorder will inflict another sexual abuses to happen. Given the
circumstances, it appears more supervisions and early preventions is needed to counteract the
unwanted behaviors. But if it unfortunately has to happen, more advanced conductions are expected
especially for the victim to overcome the traumas.

Keywords: Sexual disorder, child sexual abuse, voyeuristic behaviour, Islam, Preventive,
Therapy

Anda mungkin juga menyukai