Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER 2016/2017

Mk. Fisika-Mekanika Tanah ; Waktu: 90 menit


Dosen: AMK, WKS
Nama
NPM Tanggal:

Lingkari satu jawaban yang paling tepat saja; Jawaban yang benar = 10; yang salah = 0

PERTANYAAN
1. Bahasan dalam mata kuliah Fisika-Mekanika Tanah mencakup: a. tanah sebagai media
tumbuh: b. tanah sebagai matrik kerja; c.. tanah sebagai jalan; d. tanah sebagai fondasi
2. Dalam pekerjaan sipil, tanah adalah: a. bahan kerja; b. bahan bangunan; c.bahan labil;
d. bahan stabil
3. Phreatic surface adalah: a. permukaan air tanah; b. permukaan tinggi air tanah; c.
permukaan pori taah; d. permukaan air laut
4. Pada kondisi tanah yang kering kerontang pada musim kemarau berarti: a. tidak
mengandung air; b. nilai pF < 4,2; c. masih ada air adsorpsi; d. masih ada air absorbsi
5. Air adsorpsi adalah : a. air hygroskospis; b. air serapan; c. air perkolasi; d. air infiltrasi
6. Air absorbsi adalah: a. air hygroskospis; b. air serapan; c. air perkolasi; d. air infiltrasi
7. Peta kontur dengan skala 1: 100000 berarti bahwa setiap satu cm pada peta sama dengan
jarak aktual: a. 0,1 km; b. 1,0 km; 10 km; d. 100 km
8. Problem lapangan dalam pengelolaan lahan yang mencakup sifat fisika-mekanika tanah
antara lain adalah: a. slope, infiltrasi, dan pasir; b. konsistensi, seepage, dan tinggi air
tanah; c. infiltrasi, porositas, dan struktur tanah; d. infiltrasi, seepage, kadar liat
9. Kemiringan tanah (slope) 5% berarti terdapat jarak horisontal 50 m pada: a. setiap
perbedaan tinggi 0,05 m; b. setiap perbedaan tinggi 0,5 m; c. perbedaan tinggi 5 m; d.
perbedaan tinggi 50 m.
10. Akibat yang ditimbulkan oleh run-off adalah terjadinya: a. deklinasi produktivitas tanah;
b. penurunan stabiltas tanah; c. erosi tanah; d. benar semua
11. Slope dapat dinyatakan dengan: a. perbedaan topografi; b. besar sudut kemiringan tanah;
c. panjangnya garis kontur; d. daerah tangkapan hujan (catchment area)
12. Catchment area meliputi wilayah: a. melengkung yang dibatasi oleh garis-garis kontur; b.
wilayah datar yang dibatasi oleh garis-garis kontur; c. jarak aeronautika yang dibatasi
oleh garis hubung antar titik tertinggi; d. benar semua
13. Daerah Aliran Sungai (DAS) adalah: a. gabungan beberapa catchment area; b. gabungan
beberapa sungai kecil; c. gabungan beberapa SUB DAS tertentu; d. salah semua
UJIAN TENGAH SEMESTER 2016/2017
Mk. Fisika-Mekanika Tanah ; Waktu: 90 menit
Dosen: AMK, WKS
14. Perkolasi adalah proses: a. masuknya air hujan ke dalam tanah; b. pergerakan air ke
dalam tanah searah gravitasi; c. pergerakan air di dalam tanah ke segala arah; d.
pergerakan air di dalam tanah melawan gravitasi
15. Laju infiltras adalah kecepatan air: a. masuk air ke dalam tanah; b. masuk ke pori-pori
tanah; c. masuk ke permukaan air tanah; d. masuk ke matriks tanah
16. Aliran bawah permukaan merupakan: a. air run off di antara partikel tanah; b. pergerakan
air tanah menuju ke potensial yang lebih rendah; c. pergerakan air tanah menuju ke
potensial lebih tinggi; d. salah semua
17. Tanah merupakan hasil proses mineralisasi lanjut dari: a.batuan asal; b. batuan A-horizon;
c. batuan B-horizon; d. batuan C-horizon
18. Yang dimaksud dengan tetra-eder adalah: a. mineral SiO2; b. mineral dengan inti atom
Silicium (Si); c. mineral dengan dengan inti atom Alumunium (Al); d. salah semua
19. Yang dimaksud dengan okta-eder adalah: a. mineral AlO3; b. mineral dengan inti atom
Silicium (Si); c. mineral dengan dengan inti atom Alumunium (Al); d. benar semua
20. Dalam proses mineralisasi terjadi: a. pertukaran anion/kation dari suatu mineral dengan
kation H+ dari proses hidrolisis; b. pertukaran anion/kation dari suatu mineral ke mineral
lainnya; c. pertukaran kation dari suatu mineral ke mineral lainnya; d.benar semua

Dosen : Prof. Dr. Dipl.-ing. H. Ade M. Kramadibrata, M.Res.Eng.Sc.,PhD;


Wahyu K Sugandi, STP., M.Si

Instruksi: Jawaban langsung di kertas soal

A. Teori/Logika (Lingkari jawaban yang paling benar)


1. Mahluk hidup terperangkap ke dalam pasir hisap, terus terhisap ke bawah. Faktor penyebabnya:
a. Tekanan pori; b. Tekanan efektif; c. Tekanan negatif; d. Tekanan normal
2. Tekanan normal tanah liat dalam kondisi PL adalah: a. Wtanah/A; b.(Wtanah+Wair)/A; c. Wair;/A; d. =
0
3. Tekanan normal tanah liat jenuh adalah: a. Wtanah/A; b.(Wtanah+Wair)/A; c. Wair;/A; d. = 0
4. Tahanan gesek tanah liat berpasir dlm kondisi LL adalah: a. c+; b. ; c. c+ tan; d. tan
5. Tahanan gesek tanah pasir berliat adalah: a. c+; b. ; c. c+ tan; d. tan
6. Sudut gesek internal tanah pasir berliat adalah: a. 0o; b. > 0o; c. 45o; d. < 45o
7. Sudut gesek internal tanah pasir murni adalah: a. 0o; b. > 0o; c. 45o; d. < 45o
8. Tanah kohesif adalah: a.tanah elementer; b. tanah kuarsa; c. tanah mineral; d. tanah organik
9. Struktur tanah segregat adalah : a. remah; b. pasir; c. organik; d. pejal
UJIAN TENGAH SEMESTER 2016/2017
Mk. Fisika-Mekanika Tanah ; Waktu: 90 menit
Dosen: AMK, WKS
10. konsep Hukum Stoke digunakan dalam menentukan diameter relatif partikel tanah yang
berukuran: a. > 425 m; b. 425-600 m; c. < 2m; d. <75m
11. Equi-potential line adalah: a. garis tekanan pori; b. garis tekanan efektif; c. lintasan tekanan pori;
d. lintasan tekanan efektif
12. stabilitas lahan ditentukan oleh: a. tekstur; b. struktur; c. massa tanah; d. pori
13. CBR adalah rasio: a. antar gaya; b. antar tekanan; c. antar gaya efektif; d. antar tekanan efektif
14. Besar tekanan efektif pada kedalaman 10 m pada profil tanah yg memiliki lapisan pasir 6 m dan
lapisan liat 5 m adalah: a. <50 kPa; 50-100 kPa; 100-150 kPa; > 150 kPa
15. Pondasi turap biasa digunakan pada lahan: a. landai; b. agak miring; c. curam; d. kritis

B. Hitungan (jawab dua dari 3 pertanyaan di bawah ini; jawaban di halaman sebaliknya)
1. Sampel pasir murni kering dikompaksi di dalam sebuah shear box berukuran 254 x 254 mm2.
Data hasilnya sbb:
Beban normal (kg) Beban gesek maksimum (kN) Beban gesek residual (kN)
500 4,92 3,04
1000 9,80 6,23
1500 14,62 9,36
Hitung sudut gesek internal  pada: (a) kondisi pasir padat; (b) kondisi pasir lepas

2. Hasil pengukuran sampel tanah B pada shear box berpenampang 2400 mm2 adalah sbb:
Sample tanah Test no Gaya gesek horisontal (N) Gaya gesek vertikal (N)
1 56 89
B 2 83 133
3 125 200
Hitung: a) kohesi dan sudut gesek internal sampel tanah; b. Tentukan tipe tanah tipe tanah B

3. Pada sebuah dam terbendung air setinggi 20 m, dimana terdapat 20 equi-potential line dan 10 flow-
line, dan laju permeabilitas 5x10-6 m/s Hitung: a seepage loss (q); b. seepage pressure pada ke
perpotongan equipotential line ke 5 dan flowline ke 5.

Anda mungkin juga menyukai