Anda di halaman 1dari 2

Bahan-bahan

Tepung Terigu 180 gram


Ragi 1 sendok teh
minyak zaitun/ minyak sayur 2 sendok makan
Garam 1 sendok teh
saus spagheti 3 sendok makan
mixed herbs 3 gram
Saus Sambal 1 sendok makan
Saus Tomat 1 sendok makan
Gula Pasir 1 sendok teh
Paprika Merah secukupnya
Sosis Sapi 2 buah
Keju Cheddar secukupnya
melted cheese secukupnya

Cara membuat
1. Siapkan mangkuk, masukkan tepung terigu dan
garam, aduk rata. Masukkan larutan ragi, minyak
makan, aduk hingga semua bahan tercampur dan
jadi adonan yang kasar, lembek sedikit basah. Tutup
mangkuk dengan kain, biarkan di suhu ruang selama
1 jam hingga mengembang. Masukkan adonan ke
kulkas dan biarkan 1 - 2 jam lagi dalam posisi
tertutup kain. Adonan boleh disimpan dlm kulkas
maksimal maks 7 jam. katanya semakin lama
semakin bagus adonannya. Saya cuma sampai 2 jam
:D seteah dikeluarkan dari kulkas adonan telah
mengembang sempurna siap di topping dan di
panggang
2. Sambil nunggu adonan roti yang didiamkan, siapakan bahan-bahan saus dan topping.
Untuk Saus, aduk saus spaghetti, saus sambel, saus tomat, gula pasir dan mixed herbs.
Kalau mau lebih pedas bisa di tambah saus sambel sesuai selera. Untuk topping, potong2
paprika, sosis dan parut keju (biasanya untuk keju saya parut lagsung di atas pizza yg siap
di oven)
3.
4. 3

5.
6. Setelah keluar dari kulkas, lebarkan adonan di atas loyang. Seharusnya bentuknya
bundar, apa daya saya terlalu kreatif jadinya bentuknya abstrak :D dan saya suka pizza
yang tipis, makanya bentuknya bisa kemana-mana :D Kalau mau ditebelin kayak yg di
warung pizza juga bisa kayaknya, tp manggangnya mesti bagus apinya. Adonan yang dari
kulkas sudah tidak lengket dan mudah di atur, usahakan ketebalannya merata pada saat di
lebarkan ya ;)
7.
8. 4

9.
10. ratakan campuran saus di atas adonan. tata potongan paprika dan sosis. Oh iya di resep
asli pakainya daging asap, tapiii... mihiil bener :3 Kalo mau tambahkan topping2 lain juga
bisa, sesuai seler dan budget aja :3 Setelah selesai atur topping, parutkan keju di atas
pizza
11.
12. 5

13.
14. Siap di panggang... Panggang sampai 20 menit. Atau sampai roti kecoklatan dan matang.
Oh iya, karena loyang biasa itu tipis, sementara kita maunya pizza matang sampai atas,
lapis dua loyangnya pas di panggang ya.
15.
16. 6

17.
18. Setelah matang keluarkan dari oven. Baiknya di potong pada saat masih panas. Saya dan
suami langsung menikmati di loyangnya, sekalian ngurangin cucian piring :)) *padahal
udah laper duluan =))

Anda mungkin juga menyukai