Anda di halaman 1dari 1

4. Teknologi terbaru saat ini pada power train yaitu differensial.

Pada diferensial sekarang di kembangkan tekno logi yang bernama limit slip defferensial. Yang berfungsi
sebagai pengaturan perbedaan tekanan pada output gardan yang akan membuat roda yang terjebak
pada kubangan atau tempat licin akan dikurangi putaranya dan roda yang lain akan memiliki tenaga tetap
sehingga mobil bisa bergerak. Teknologi ini sangat bermanfaat ketika di gunakan di medan yang licin
seperti salju, jalan ber air, ataupun medan berlumpur.

Anda mungkin juga menyukai