Anda di halaman 1dari 14

BAB V

RENCANA KEUANGAN

Tinjauan dari sisi keuangan ini dimaksudkan untuk mendapat paparan lebih
baik mengenai kondisi Puskesmas Kedu dari sisi keuangan. Sehingga, pada akhirnya
akan saling melengkapi dengan kajian dari aspek yang lain. Di dalam aspek
keuangan juga dihitung besarnya pendapatan, biaya, investasi dan lain-lain yang
akan dilakukan untuk masa lima tahun yang akan datang.

A. Asumsi Keuangan

Pada penghitungan proyeksi keuangan Puskesmas Kedu digunakan asumsi-asumsi


keuangan. Asumsi keuangan yang digunakan pada pembuatan Rencana Strategis
Bisnis (RSB) Puskesmas Kedu adalah sebagai berikut:
1. Tarif untuk pasien umum didasarkan pada Peraturan Daerah Kabupaten
Temanggung Nomor 01 Tahun 2016 tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan.
Untuk perhitungan proyeksi pendapatan jumlah pelayanan kuratif atau
pelayanan yang ada tarifnya digunakan tarif rata-rata.
2. Tarif untuk pasien jaminan, berdasarkan besaran kapitasi dari BPJS sesuai
kesepakatan dengan BPJS.

B. Tarif Pelayanan

Saat ini tarif yang berlaku di Puskesmas Kedu dibagi kedalam 2(dua) golongan,
yaitu tarif sesuai Perda Kabupaten Temanggung No. 1 Tahun 2016
1. Tarif untuk pasien umum (out of pocket); dan
2. Tarif untuk pasien Jaminan.
Untuk menghitung proyeksi pendapatan pelayanan selama lima tahun ke depan,
dipakai tarif rata-rata pelayanan yang berlaku saat ini.

1. Tarif Pasien Umum

Berikut ini disampaikan mengenai dasar tarif pasien umum untuk setiap produk
dan pelayanan yang diberikan kepada konsumen. Tarif yang digunakan disini
berdasarkan tarif yang berlaku terakhir di Puskesmas Kedu

28
Tabel 5.1
Tarif Rata-Rata Puskesmas Kedu
Tarif Umum
Variabel
2017 2018 2019 2020 2021
Rawat Jalan Umum 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000
Rawat Jalan Anak 2.500 2.500 2.500 2.500 2.500
KIR 6.000 6.000 6.000 6.000 6.000
KIR Anak 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000
Calon Pengantin 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000
Pemeriksaan Gigi 35.000 35.000 35.000 35.000 35.000
Persalinan 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000
Laboratorium 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000
Klinik Sanitasi 2.500 2.500 2.500 2.500 2.500
Klinik Gizi 2.500 2.500 2.500 2.500 2.500
Sumber : Data Primer Puskesmas Kedu

2. Tarif Pasien Jaminan


Tarif pasien Jaminan Kesehatan Nasional dalam bentuk kapitasi sesuai
kesepakatan dengan BPJS, sebesar Rp 6.000,00 (Enam ribu rupiah)

C. Proyeksi Laporan Operasional

Proyeksi Laporan Operasional terdiri dari proyeksi pendapatan dan proyeksi biaya
yang dikeluarkan oleh Puskesmas Kedu untuk melakukan aktivitas pelayanan.

1. Proyeksi pendapatan:
Proyeksi pendapatan yang akan diperoleh Puskesmas terdiri dari:
a. Jasa layanan yang diberikan kepada masyarakat (umum) sebagai imbalan
atas pemberian pelayanan dalam menjalankan tugas dan fungsinya. Hasil
pendapatan dari jasa layanan ini merupakan hasil dari perkalian dari
rencana pemasaran dan tarif yang diberlakukan.Masing-masing proyeksi
pendapatan dari jasa layanan dibedakan berdasarkan cara pembayaran.
b. Hibah tidak terikat dan/atau hibah terikat yang diperoleh dari masyarakat
atau badan lain;
c. Hasil kerjasama Puskesmas dengan pihak lain yang diperoleh dari
kerjasama operasional, sewa menyewa, dan usaha lainnya yang tidak
berhubungan langsung dengan tugas dan fungsinya; dan/atau
d. Penerimaan yang bersumber dari APBN/APBD
e. Lain-lain Pendapatan puskesmas yang sah.
29
Tabel 5.2
Proyeksi Pendapatan Berdasarkan Pasien Umum Puskesmas Kedu
(2,5%) Nomenklatur disesuaikan

Proyeksi Pendapatan Pasien Umum


Variabel
2018 2019 2020 2021 2022
Retribusi
Pelayanan
Kesehatan Rp 148.765.000
Rp.
Retribusi 52.800.000
Pelayanan
Kebidanan

Proyeksi pendapatan dari Pasien Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dalam bentuk
Kapitasi

Tabel 5.3
Proyeksi Pendapatan berdasarkan pasien BPJS
dari dana Kapitasi dan Non Kapitasi Puskesmas Kedu

Proyeksi Pendapatan pasien BPJS


Variabel
2018 2019 2020 2021 2022

Kapitasi Rp
JKN Rp 1.400.000.000 Rp 1.435.000.000 Rp 1.470.875.000 Rp 1.507.648.875 1.545.338.047

Non
Kapitasi
JKN Rp 90.000.000 Rp 92.250.000 Rp 94.556.250 Rp 96.920.156 Rp 99.343.160

2. Proyeksi biaya
Untuk proyeksi biaya didalam proyeksi laporan operasional,terdiri dari :
A. Biaya Operasional
B. Biaya Non Operasional
Pembagian biaya menjadi operasional dan non operasional mengikuti
nomenklatur yang ada di Permendagri Nomor 61 Tahun 2007. Hal ini untuk
memudahkan pada saat penyusunan RBA dan laporan keuangan.

A. Biaya operasional, mencakup seluruh biaya yang menjadi beban


Puskesmas dalam rangka menjalankan tugas dan fungsi,terdiri dari:
a. biaya pegawai;
b. biaya bahan;
c. biaya jasa pelayanan;
d. biaya pemeliharaan;

30
e. biaya promosi;
f. biaya umum dan administrasi kantor;
g. biaya barang dan jasa;
h. biaya penyusutan dan amortisasi; dan
i. biaya operasional lain-lain.
B. Biaya non operasional mencakup biaya yang dikeluarkan oleh puskesmas
yang tidak berkaitan langsung dengan tugas pokok dan fungsi, terdiri dari:
1. biaya bunga;
2. biaya administrasi bank;
3. kerugian penjualan aset tetap (seluruh perolehan aset tetap bersumber
dari pendapatan non APBD/APBN);
4. kerugian penurunan nilai; dan
5. biaya non operasional lain-lain.

31
1) Biaya Operasional;

Tabel 5.4
Proyeksi Biaya Operasional; Biaya Pelayanan
Puskesmas Kedu

Biaya Operasional 2018 2019 2020 2021 2022


Biaya Pelayanan
biaya pegawai Rp 1.236.810.772 Rp 1.356.871.418 Rp 1.484.135.703 Rp1.619.035.845 Rp 1.762.029.996
biaya bahan;
(alkes,obat yg dgnkan Rp 336.897.056 Rp 370.586.761 Rp 407.645.437 Rp 448.409.981 Rp 493.250.979
tdk termasuk sisa)
biaya jasa pelayanan; Rp 535.887.000 Rp 562.681.350,00 Rp 590.815.417,50 Rp 620.356.188,38 Rp 651.373.997,79
biaya pemeliharaan; Rp 85.490.500,00 Rp 89.765.025,00 Rp 94.253.276,25 Rp 98.965.940,06 Rp 103.914.237,07
Biaya Promosi Rp - Rp 2.000.000,00 Rp 1.050.000,00 Rp 1.102.500,00 Rp 1.157.625,00
Biaya umum dan administrasi kantor
Biaya barang dan jasa;
Dan Rp 596.547.500,00 Rp 626.374.875,00 Rp 657.693.618,75 Rp 690.578.299,69 Rp 725.107.214,67

biaya kegiatan BOK


Rp 82.000.000,00 Rp 82.000.000,00 Rp 82.000.000,00 Rp 82.000.000,00 Rp 82.000.000,00

biaya kegiatan APBD


Rp 722.799.000,00 Rp 664.201.950,00 Rp 653.498.682,50 Rp 673.769.929,88 Rp 601.178.367,37
TOTAL
Rp 3.596.431.828 Rp 3.754.481.380 Rp 3.971.092.136 Rp4.234.218.685 Rp 4.420.012.418

32
Proyeksi Laporan Operasional

Tabel 5.5
Proyeksi Laporan Operasional Puskesmas Kedu

No Keterangan 2017 2018 2019 2020 2021


1 Pendapatan
A Pendapatan Jasa Layanan
(pasien umum+JKN) Rp 1.825.000.000 Rp 1.786.250.000 Rp 1.550.562.500 Rp 1.918.090.625 Rp 2.088.995.156

B Pendapatan Hibah
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
C Pendapatan kerjasama
Rp 1.800.000 Rp 1.890.000 Rp 1.984.500 Rp 2.182.950 Rp 2.292.098
D Pendapatan dari APBN Rp 82.000.000 Rp 82.000.000 Rp 82.000.000 Rp 82.000.000 Rp 82.000.000
E Pendapatan dari APBD (BOK) Rp 3.296.506.828 Rp 3.393.660.130 Rp 3.546.329.824 Rp 3.742.318.257 Rp 3.857.616.969
F Pendapatan lainnya Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
Total Pendapatan Rp 5.205.306.828 Rp 5.263.800.130 Rp 5.480.876.824 Rp 5.744.591.832 Rp 6.030.904.223

2 Biaya
a.Biaya Operasional; biaya
Rp 3.682.033.909 Rp 3.841.876.956 Rp 4.009.320.231 Rp 4.189.070.608 Rp 4.380.940.657
pelayanan
b.Biaya Operasional;
Rp 1.914.397.919 Rp 1.912.604.424 Rp 1.961.771.906 Rp 2.045.148.078 Rp 2.039.071.762
biaya umum dan administrasi
Total Biaya Rp 4.596.431.828 Rp 4.754.481.380 Rp 4.971.092.136 Rp 5.234.218.685 Rp 5.420.012.418
3 Surplus/Defisit Rp 7.875.000 Rp 8.318.750 Rp 8.784.688 Rp 9.373.147 Rp 9.891.804

33
D. Proyeksi Neraca
Tabel 5.6
Proyeksi Neraca Puskesmas Kedu

URAIAN 2018 2019 2020 2021 2022

I. ASET
A. Aset Lancar
Kas dan Setara Kas Rp 1.267.123.132,25 Rp 1.298.801.210,56 Rp 1.331.271.240,82 Rp 1.364.553.021,84 Rp 1.398.666.847,39

Piutang Rp 119.929.356,25 Rp 122.927.590,16 Rp 126.000.779,91 Rp 129.150.799,41 Rp 132.379.569,39

Persediaan Rp 188.775.896,68 Rp 193.495.294,10 Rp 198.332.676,45 Rp 203.290.993,36 Rp 208.373.268,20

R
Jumlah Aset Lancar p 1.575.828.385,18 Rp 1.615.224.094,81 Rp 1.655.604.697,18 Rp 1.696.994.814,61 Rp 1.739.419.684,98
B. Aset Tetap
Tanah Rp 288.750.000,00 Rp 288.750.000,00 Rp 288.750.000,00 Rp 288.750.000,00 Rp 288.750.000,00

1.438.046.649,0
Gedung dan Bangunan Rp 1.438.046.649,00 Rp 1.438.046.649,00 Rp 0 Rp 1.438.046.649,00 Rp 1.438.046.649,00

Peralatan & Mesin Rp 2.931.774.003,90 Rp 3.005.068.354,00 Rp 3.080.195.062,85 Rp 3.157.199.939,42 Rp 3.236.129.937,90

Aset Tetap Lainnya Rp 14.565.264,00 Rp 14.929.395,60 Rp 15.302.630,49 Rp 15.685.196,25 Rp 16.077.326,16

Jumlah Aset Tetap Rp 5.268.052.691 Rp 5.364.856.136 Rp 5.466.499.752 Rp 5.573.225.550 Rp 5.685.287.637


Akumulasi Penyusutan

Nilai buku aset tetap Rp5.268.052.691 Rp5.364.856.136 Rp5.466.499.752 Rp5.573.225.550 Rp5.685.287.637


34
C. Aset Lain-Lain Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -

Jumlah Aset Rp5.510.754.433 Rp5.624.069.397 Rp5.742.617.033 Rp5.866.658.975 Rp5.996.469.939

II. KEWAJIBAN
A. Kewajiban Jangka
Pendek
Hutang Usaha Rp 0,00 Rp 0,00 Rp 0,00 Rp 0,00 Rp 0,00

Hutang Jangka Pendek


Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00
Lainnya
Jumlah Kewajiban Jangka 140.868.358,0
Rp 0 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00 Rp 140.868.358,00
Pendek
B. Kewajiban
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
JangkaPanjang
Jumlah Kewajiban Rp 36.114.395 Rp 37.920.115 Rp 39.816.120 Rp 41.806.926 Rp 43.897.273

EKUITAS
Ekuitas Awal Rp 5.465.765.038 Rp 5.567.955.532 Rp 5.683.697.475 Rp 5.804.694.215 Rp 5.931.307.715
Surplus (Defisit ) Th lalu Rp - Rp 8.875.000 Rp 9.318.750 Rp 9.784.688 Rp 10.373.147
R
Surplus (Defisit ) Th Ini p 8.875.000 Rp 9.318.750 Rp 9.784.688 Rp 10.373.147 Rp 10.891.804
Jumlah Ekuitas Rp 5.474.640.038 Rp 5.586.149.282 Rp 5.702.800.913 Rp 5.824.852.049 Rp 5.952.572.666
Jumlah Kewajiban dan
Ekuitas Rp 5.510.754.433 Rp 5.624.069.397 Rp 5.742.617.033 Rp 5.866.658.975 Rp 5.996.469.939

35
D. Proyeksi Arus Kas

Tabel 5.7
Proyeksi Arus Kas Puskesmas Kedu

URAIAN 2017 2018 2019 2020 2021


I. ARUS KAS DARI AKTIVITAS
OPERASI
Surplus (Defisit) Tahun ini
8.875.000,00 9.318.750,00 9.784.687,50 10.373.146,88 10.891.804,22
Ditambah Biaya Penyusutan / Biaya
- - - -
Amortisasi -

Surplus (Defisit) Kas


8.875.000,00 9.318.750,00 9.784.687,50 10.373.146,88 10.891.804,22

(Kenaikan) atau Penurunan Aset


Lancar:
Piutang - - -
- -
Persediaan (8.661.519,50)
(85.701.741,83) (8.661.519,50) (8.661.519,50) (8.661.519,50)

Kenaikan atau (Penurunan)


Kewajiban Lancar:
Utang Usaha (1.550.890,47)
26.794.350,00 (1.339.717,50) (1.406.703,38) (1.477.038,54)
Utang Jk Pendek (539.455,85)
9.320.044,88 (466.002,24) (489.302,36) (513.767,47)
36
KAS BERSIH DARI AKTIVITAS
139.938,40
OPERASIONAL (40.712.346,95) (1.148.489,24) (772.837,73) (279.178,64)

II. ARUS KAS DARI AKTIVITAS


INVESTASI
(Kenaikan) atau Penurunan Aset
Tetap
Tanah
(719.300.000,00) - - - -
Gedung dan Bangunan
(2.612.683.800,00) - - - -
Peralatan dan mesin
(1.936.068.891,00) (96.803.444,55) (101.643.616,78) (106.725.797,62) (112.062.087,50)
Aset ttap lainnya - - - - -
Aset Lain lain - - - - -
KAS BERSIH DARI AKTIVITAS
INVESTASI (5.268.052.691,00) (96.803.444,55) (101.643.616,78) (106.725.797,62) (112.062.087,50)

III. ARUS KAS DARI AKTIVITAS


PENDANAAN
Kenaikan (Penurunan) Kewajiban
Tdk Lancar
Kewajiban Jk Panjang - - - - -
Ekuitas Awal
5.465.765.037,95 5.567.955.532,25 5.683.697.475,30 5.804.694.214,52 5.931.307.714,73

37
KAS BERSIH DARI AKTIVITAS
PENDANAAN 5.465.765.037,95 5.567.955.532,25 5.683.697.475,30 5.804.694.214,52 5.931.307.714,73

KENAIKAN (PENURUNAN) KAS


BERSIH 157.000.000,00 5.470.003.598,46 5.581.281.020,79 5.697.689.238,26 5.819.385.565,64
SALDO KAS & SETARA KAS AWAL TH
- 157.000.000,00 5.627.003.598,46 11.208.284.619,25 16.905.973.857,52
SALDO KAS & SETARA KAS AHIR TH
157.000.000,00 5.627.003.598,46 11.208.284.619,25 16.905.973.857,52 22.725.359.423,15

38
D. RASIO KEUANGAN

1. SERVICE LEVEL SOLVENCY

Service Level Solvency untuk melihat seberapa banyak asset


puskesmas yang digunakan untuk melayani masyarakat.

Service Level Solvency = Total Aset


Masyarakat yang dilayani

Tahun I 5.510.754.433 = 134.813,08


40.877

Tahun II 5.624.069.397 = 136.222,95


41.286

Tahun III 5.742.617.033 = 137.717,17


XXX

Tahun IV 5.866.658.975 = 139.298,91


42.116

Tahun V 5.996.469.939 = 140.971,44


42.537

2. COST RECOVERY RASIO


Cost Recovery Rasio untuk melihat berapa jumlah pendapatan dari
operasional yang digunakan untuk biaya operasional.

Cost Recovery Rasio = Pendapatan Operasional


Biaya Operasional

Tahun I 4.605.306.828 = 1,001931


4.596.431.828

Tahun II 4.763.800.130 = 1,001960


4.754.481.380

Tahun III 4.980.876.824 = 1,001968


4.971.092.136

Tahun IV 5.244.591.832 = 1,001982


5.234.218.685

Tahun V 5.430.904.223 = 1,002010


5.420.012.418

39

Anda mungkin juga menyukai