Anda di halaman 1dari 3

Dermatitis Kontak

Gejala

Dermatitis kontak adalah peradangan pada kulit, ditandai dengan ruam gatal § Ruam kemerahan. § Menebal.
kemerahan, yang muncul akibat kontak dengan zat tertentu. Ruam yang muncul
§ Peradangan. § Pecah-pecah.
akibat peradangan ini tidak menular atau berbahaya, tapi bisa menyebabkan rasa
tidak nyaman bagi penderita. § Gatal yang kadang-kadang terasa § Terasa sakit saat disentuh atau
parah. muncul rasa nyeri.
§ Kering. § Untuk tingkat yang parah, dermatitis
Dermatitis Kontak Iritan § Pembengkakan. kontak bisa menyebabkan
§ Kulit kering. pecahnya luka melepuh dan
§ Bersisik. terbentuknya lapisan keras
Dermatitis kontak iritan § Lecet melepuh. kecoklatan yang menutup lubang
merupakan perdangan yang pecahnya lepuhan kulit.
nonimunologik, kerusakan kulit
terjadi langsung tanpa proses

sensitisasi.
Pencegahan

Cara terbaik untuk mencegah dermatitis kontak adalah dengan menghindari
bersentuhan dengan zat penyebab alergi dan iritasi. Jika tidak bisa
Zat yang dapat menyebabkan menghindarinya, berikut cara untuk mengurangi risiko:
§ Sabun dan deterjen. § Larutan asam dan alkali.
§ Rajin membersihkan kulit.
§ Antiseptik dan antibakteri. § Semen.
§ Kenakan pakaian pelindung atau sarung tangan, untuk mengurangi kontak
§ Parfum dan pengawet pada § Bubuk, atau debu, atau tanah.
langsung antara kulit dengan zat penyebab alergi dan iritasi.
produk perawatan tubuh atau § Air yang mengandung klorin atau
§ Ganti produk perawatan tubuh. Apabila produk perawatan tubuh yang
kosmetik. kapur.
digunakan menyebabkan alergi atau iritasi.
§ Pelarut. § Beberapa jenis tumbuhan tertentu.
§ Jagalah hewan peliharaan. Beberapa hewan peliharaan bisa menyebarkan zat
§ Minyak pelumas mesin. § Pemutih.
penyebab alergi dari tumbuhan dengan mudah.
§ Disinfektan. § Spiritus.
§ Gunakan pelembap.
§ Mengubah program diet. Dermatitis kontak bisa muncul karena alergi terhadap
zat nikel yang terdapat dalam beberapa jenis makanan.

Anda mungkin juga menyukai