Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL TAK STIMULASI SENSORIS: MENGGAMBAR

Tak dilakukan pada tanggal 6 Desember 2014 pukul 10.30 sampai 11.05. diikuti
oleh 5 orang peserta diantaranya Wayan Sadia, Suartama, Tresnayasa,Krisna dan
Sumarta. Kegiatan di buka oleh Melly sebagai leader. Kegiatan di buka dengan
mengucapkan salam oleh leader, memberi tahukan tujuan dan menyampaikan
peraturan. Kegiatan di mulai dengan membagikan masing-masing gambar ke peserta
TAK dan membiarkan peserta untuk mengekspresikan kreasinya dengan di dampingi
fasilitator Desy, Gusti, Dwi Sartika dan Handi. Setelah selesai mewarnai kegiatan
dilanjutkan dengan masing-masing membacakan hasil mewarnai dengan menjelaskan
makna dari gambar dan warnanya. Klien yang pertama mendapat kesempatan untuk
menjelaskan gambarnya yaitu:
1. Sadia dari hasil evaluasi klien mampu mengikut kegiatan dari awal sampai
akhir, menggamnbar sampai selesai, menyebutkan gambar yang di pilih yaitu
mobil polisi. Alasan klien memilih mobil polisi karena klien mengatakan suka
polisi dan klien mampu menceritakan makna dari gambarnya. Di akhir
penjelasan klien di berikn pujian dengan tepuk tangan dari peserta TAK.
2. Suartama dari hasil evaluasi klien mampu mengikut kegiatan dari awal sampai
akhir, menggamnbar sampai selesai, menyebutkan gambar yang di pilih yaitu
pohon bringin. Alasan klien memilih pohon bringin karena klien mengatakan
pohon bringin mudah untuk diwarnai dan klien mampu menceritakan makna
dari gambarnya. Di akhir penjelasan klien di berikn pujian dengan tepuk tangan
dari peserta TAK.
3. Tresnayasa dari hasil evaluasi klien mampu mengikut kegiatan dari awal
sampai akhir, menggamnbar sampai selesai, menyebutkan gambar yang di pilih
yaitu putri duyung. Alasan klien memilih putrid duyung karena klien
mengatakan putri duyung lagi di pantai dan klien mampu menceritakan makna
dari gambarnya. Di akhir penjelasan klien di berikn pujian dengan tepuk tangan
dari peserta TAK.
4. Krisna dari hasil evaluasi klien mampu mengikut kegiatan dari awal sampai
akhir, menggamnbar sampai selesai, menyebutkan gambar yang di pilih yaitu
ikan mas koki. Alasan klien memilih ikan mas koki karena klien mengatakan
ikan mas koki memberikan ketenangan dan klien menjelaskan tentang warna
yang digunakann yaitu warna merah dan kuning yang menurut dia itu iakan
hasil persilangan dan mampu menceritakan makna dari gambarnya. Di akhir
penjelasan klien di berikn pujian dengan tepuk tangan dari peserta TAK.
5. Sumarta dari hasil evaluasi klien mampu mengikut kegiatan dari awal sampai
akhir, menggamnbar sampai selesai, menyebutkan gambar yang di pilih yaitu
bunga mawar. Alasan klien memilih tiga warna yang digunakan untuk
mewarnai bunganya yaitu karena klien ingin membuat gambar tiga dimensi dan
klien mampu menceritakan makna dari gambarnya. Di akhir penjelasan klien
di berikn pujian dengan tepuk tangan dari peserta TAK.

Setelah semua mendapatkan giliran untuk menjelaskan gambarnya leader


mengevaluasi perasaan semua peserta setelah selesai melakukan TAK selanjutnya
observer membacakan hasil evaluasi dari TAK. Kemudian leader melakukan kontrak
waktu untuk TAK selanjutnya yaitu menonton video dan menutup TAK dengan
salama dan membagikan senack.

Keterangan:
Leader: Melly Kustianingsih
Fasilitator:
- Dessy sulistia
- Gustiantara
- Dwi Sartika
- Handi Pratama
Observer : Dwiana

Nama klien
1. Sadia
2. Suartama
3. Tresnayasa
4. Krisna
5. Sumarta

Anda mungkin juga menyukai