Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENULISAN SOAL KURIKULUM 2013

Nama Sekolah : Madrasah Tsanawiyah Jumlah soal : 50 butir


Mata Pelajaran : IPS Terpadu Tipe soal : Pilihan Ganda
Kelas/ Semester : VII/ Genap Alokasi Waktu : 90 menit
Kurikulum : 2013 Penyusun : Evi Septyandari, S.Pd

KOMPETENSI KOMPETENSI NO.


MATERI INDIKATOR
INTI DASAR SOAL
KI 3. Memahami 3.3.Menganalisis konsep  Konsep kebutuhan dan 1. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian 1
pengetahuan (faktual, interaksi antara kelangkaan (motif, kelangkaan
konseptual, dan manusia dengan ruang prinsip, dan tindakan
prosedural) sehingga menghasilkan ekonomi). 2. Peserta didik mampu menyebutkan factor-faktor 2
berdasarkan rasa ingin berbagai kegiatan  Kegiatan ekonomi penyebab kelangkaan.
tahunya tentang ilmu ekonomi (produksi, (produksi, distribusi,
pengetahuan, distribusi, konsumsi, konsumsi) kaitannya 3. Peserta didik mampu menjelaskan upaya-upaya 3
teknologi, seni, penawaran- denganperkembangan mengatasi kelangkaan.
budaya terkait permintaan) dan iptek.
fenomena dan interaksi antar ruang 4. Peserta didik mampu menyebutkan jenis-jenis 4
kejadian tampak mata. untuk keberlangsungan  Permintaan, penawaran, kebutuhan menurut intensitasnya.
kehidupan ekonomi, harga, dan pasar.
. social dan budaya 5. Peserta didik mapu mejelaskan jenis-jenis 5
Indonesia.  Peran kewirausahaan kebutuhan menurut waktu.
dalam membangun
4.3. Menyajikan hasil ekonomi Indonesia. 6. Peserta didik mampu menunjukkan macam-macam
analisis tentang konsep barang menurut sifat hubungan pemakaiannya. 6
interaksi antara  Hubungan antara
manusia dengan ruang kelangkaan, permintaan- 7. Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam
sehingga menghasilkan penawaran, dan harga nilai guna barang 7
berbagai kegiatan untuk
ekonomi (produksi, mewujudkankesejahteraan 8. Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam
distribusi, konsumsi, dan persatuan bangsa motif ekonomi. 8

Kisi-kisi PAT IPS K 13 Kelas 7 2018/2019


permintaan, dan Indonesia.
penawaran) dan 9. Peserta didik mampu mengidentifikasi dampak 9
interaksi antarruang  Perubahan dan perilaku konsumtif.
untuk keberlang- kesinambungan
sungan kehidupan masyarakat Indonesia
ekonomi, sosial, dan pada masa praaksara 10. Peserta didik mampu menunjukkan kegiatan 10
budaya Indonesia. secara kronologis. produksi menurut bidang produksinya.

3.4. Memahami berpikir  Perubahan dan 11. Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam 11
kronologi, perubahan kesinambungan lembaga distribusi.
dan kesinambungan masyarakat Indonesia
dalam kehidupan pada masa Hindu Buddha 12. Peserta didik mampu meyebutkan pengaruh 12
bangsa Indonesia pada secara kronologis. perubahan IPTEK dalam kehidupan.
aspek politik, sosial,
budaya, geografis, dan  Perubahan dan 13. Peserta didik mampu menjelaskaan konsep prinsip 13
pendidikan sejak masa kesinambungan ekonomi.
praaksara sampai masa masyarakat Indonesia
Hindu-Buddha, dan pada masa Islam secara 14. Peserta didik mampu menyebutkan ciri-ciri 14
Islam. kronologis. penerapan prinsip ekonomi.

4.4. Menyajikan hasil 15. Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam 15


analisis kronologi, kegiatan pokok ekonomi.
perubahan, dan
kesinambungan dalam 16. Peserta didik mampu menunjukkan macam-macam 16
kehidupan bangsa faktor produksi.
Indonesia pada aspek
politik, sosial, budaya, 17. Peserta didik mampu menyebutkan factor-faktor 17
geografis, dan yang mempengaruhi pola konsumsi seseorang atau
pendidikan sejak masa keluarga
praaksara sampai masa
Hindu-Buddha, dan 18. Peserta didik mampu menjelaskan hukum 18
Islam penawaran.

19. Peserta didik mampu menjelaskan pembentukan 19


kurva permintaan dan kurva penawaran.

Kisi-kisi PAT IPS K 13 Kelas 7 2018/2019


20. Peserta didik mampu menunjukkan harga 20
keseimbangan dari kurva yang disajikan.

21. Peserta didik mampu mengidentifikasi fungsi- 21


fungsi pasar.

22. Peserta didik mampu mengidentifikasi ciri-ciri 22


pasar menurut struktur atau organisasinya.

23. Peserta didik mampu menunjukkan jenis-jenis 23


pasar.

24. Peserta didik mampu mengidentifikasi ciri-ciri 24


wirausaha.

25. Peserta didik mampu menjelaskan sifat hakikat 25


manusia sebagai makhluk ekonomi.

26. Peserta didik mampu menjelaskan pembabakan 26


zaman pra aksara.

27. Peserta didik mampu menjelaskan kebudayaan 27


kehidupan masa pra aksara.berdasar arkeologi
zaman batu tengah

28. Peserta didik mampu mencontohkan peninggalan 28


kebudayaan logam.

29. Peserta didik mampu menyebutkan fungsi salah 29


satu hasil kebudayaan megalitikum .

30. Peserta didik mampuu menyebutkan ciri kehidupan 30


masa berburu meramu

Kisi-kisi PAT IPS K 13 Kelas 7 2018/2019


31. Peserta didik mampuu menyebutkan ciri kehidupan 31
masa perundagian.

32. Peserta didik mampu menyebutkan nilai-nilai 32


budaya pada masa pra aksara

33. Peserta didik mampu menjelaskan asal usul nenek 33


moyang bangsa Indonesia

34. Peserta didik mampu menjelaskan teori proses


masuknya pengaruh Hindu-Budha di Indonesia. 34

35. Peserta didik mampu menjelaskan tentang


kerajaan Kutai. 35

36. Peserta didik mampu menjelaskan penyebab 36


runtuhnya kerajaan Majapahit.

37. Peserta didik mampu menjelaskan kerajaan 37


Sriwijaya.

38. Peserta didik mampu menjelaskan tentang kerajaan 38


Mataram .

39. Peserta didik mampu menyebutkan tokoh pendiri 39


peninggalan kebudayaan budha di bidang
bangunan

40. Peserta didik mampu menyebutkan contoh-contoh 40


karya sastra dari kerajaan Majapahit.

41. Peserta didik mampu menjelaskan pengaruh Hindu 41


Budha terhadap masyarakat di Indonesia dalam
tradisi upacara

Kisi-kisi PAT IPS K 13 Kelas 7 2018/2019


42. Peserta didik mampu mencontohkan peninggalan 42
budaya Hindu Budha di Indonesia .

43. Peserta didik mampu menjelaskan teori waktu 43


masuknya Islam di Indonesia

44. Peserta didik mampu menjelaskan proses saluran 44


Islamisasi di Indonesia.

45. Peserta didik mampu menjelaskan salah satu tokoh 45


Wali Songo.

46. Peserta didik mampu penyebutkan peninggalan 46


Islam di bidang sastra

47. Peserta didik mampu menjelaskan pemerintahan 47


kerajaan ternate dan tidore

48. Peserta didik mampu menyebutkan contoh 48


akulturasi Islam dengan hindu budha di bidang
bangunan

49. Peserta didik mampu menyebutkan nama-nama 49


raja dari kerajaan Mataram Islam.

50. Peserta didik mampu menjelaskan makna salah 50


satu lirik lagu peninggalan budaya Islam

Kisi-kisi PAT IPS K 13 Kelas 7 2018/2019

Anda mungkin juga menyukai