Anda di halaman 1dari 7

FARMASI

2018;3(2): 24-29

http://ojs.stikes-muhammadiyahku.ac.id/index.php/jfarmaku

ANALISIS TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN DI APOTEK MANFAAT


TERHADAP PENGGUNAAN AMOXICILIN

Erlina Azahari1, Tata Perwata2

1,2
D-3 Farmasi, AkademiFarmasiMuhammadiyahKuningan

ABSTRAK ABSTRACT
Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan This study was conducted with the aim to
untuk mengetahui tingkat pengetahuan pasien know the level of knowledge of patients in the
di apotek manfaat terhadap penggunaan pharmacy benefits to the use of Amoxicillin.
Amoxicillin. Penelitian ini menggunakan This research uses purposive sampling
teknik purpose sampling. engumpulan data technique. The data were collected by
dilakukan dengan instrument penelitian berupa questionnaire. The questionnaire used was a
angket. Angket yang digunakan adalah angket closed questionnaire in patients prescribing
tertutup pada pasien yang menebus resep amoxicillin. Data analysis technique used is
amoxicillin. Teknik analisis data digunakanya using percentage formula. Data collected data
itu menggunakan rumus persentase. Data hasil can be concluded that the level of knowledge
pengumpulan data dapat kesimpulan bahwa of patients in the pharmacy benefits to the use
tingkat pengetahuan pasien di apotek manfaat of amoxicillin categorized quite well with an
terhadap penggunaan amoxicillin average yield of 66.85%.
dikategorikan cukup baik dengan hasil rata-
rata 66,85 %. Keywords: Level of knowledge, on the use of
amoxicillin
Kata kunci : Tingkat pengetahuan, terhadap
penggunaan amoxicillin

Correspondance: Erlina Azhari e-mail: erlinaazhari000@gmail.com

Copyright @2017. This is an open-access article distributed under the terms of the Creatve Commons Atribution-NonCommercial-
ShareAlike 4.0 International License (http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/) which permits unrestricted non-commercial
used, distribution and reproduction in any medium
25

PENDAHULUAN karena transfer materi genetik pmbawa sifat


resstensi dari mikroorganisme donor.
Pengobatan sendiri dengan antibiotika yang Di Indonesia juga telah dilakukan beberapa
semakin luas telah menjadi masalah yang usaha untuk tujuan ini, salah satu dari usaha
penting diseluruh dunia. Salah satunya adalah tersebut adakah berlakunya undang undang
terjadinya peningkatan resistensi kuman yang mengatur tentang penjualan antibiotika
terhadap antibiotika (WHO, 2011). Hal ini yang diatur dalam pasal 3 ayat 1 (Direktorat
mengakibatkan pengobatan menjadi tidak Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan,
efektif, peningkatan morbiditas maupun 1949).
mortalitas pasien dan meningkatnya biaya Namun untuk menghindari hal hal yang tidak
kesehatan pasien. Dampak tersebut harus di inginkan pada pengguanaan antibiotika
ditanggulangi secara efektif sehingga perlu dikalangan masyarakat diperlukan edukasi dan
diperhatikan prinsip penggunaan antibiotika berbagai aspek yang yang berkaitan dengan
harus sesuai indikasi penyakit, dosis, cara penggunaan antibiotika, agar tingkat
pemberian dengan interval waktu, lama pengetahuan dan pemahaman masyarakat
pemberian, kefektifan, mutu, keamanan, dan tentang penggunaan antibiotika dapat
harga (Refdanita, 2004). mencapai tahap yang diinginkan. Sehingga
tidak terjadi penyalahgunaan dan pengguna
Organisai Kesehatan Dunia (WHO) sangat salahan antibiotika dikalangan masyarakat.
menghawatirkan tingginya peningkatan jumlah Hal ini dapat difasilitasi dengan komunikasi
resistensi bakteri di semua wilayah di dunia. yang lebih efektif antara dokter dan pasien.
Oleh karena itu, untuk menciptakan koordinasi Sehingga meningkatkan pengetahuan dan
global, WHO mengeluarkan Global Strategy pemahaman pasien dan masyarakat terhadap
for Containment of Antimicrobial Resistance. keuntungan dan kerugian antibiotika (Eng
(Strategi global untuk menahan peningkatan 2003)
jumlah resistensi antimkroba), yaitu dokumen
untuk yang ditujukan kepada para pembuat Amoxicillin itu adalah nama dagang dari obat
kebijakan agar mendesak pemerintah antibiotika golongan penisilin sub golongan
diberbagai negara untuk melakukan tindakan amoksisilin, yaitu amoksisilin trihidrat. Obat
dan berbagai usaha yang dapat menahan golongan ini bekerja sebagai broad-spectrum
terjadinya resistensi antibiotika (WHO, 2011). (bisa untuk membunuh bakteri gram positif
Resistensi Antibiotik, bakteri dapat menjadi dan negatif).
resisten terhadap antibiotik jika Amoxicillin termasuk obat generik,
pertumbuhannya tidak dapat dihambat secara perlu kita ketahui bahwa obat itu bermacam-
maksimal oleh antibiotik. Beberapa macam dan secara garis besar ada tiga
mikroorganisme sudah memiliki sifat resisten golongan. Ada obat generik, ada obat bermerk,
terhadap antibiotik secara alamiah. Sebagai dan ada obat paten. Obat generik adalah obat
contoh, bakteri gram sudah resisten terhadap yang sesuai dengan zat khasiatnya itu
vankomisin. Disamping itu, spesies mikroba amoxcillin, maka digenerik dijual dengan
yang secara spontan atau yang didapat dari nama amoxicillin. Kalau bermerk, tergantung
proses seleksi. Beberapa galur tersebut dapat dari nama yang dibeikan oleh produsen. Jadi
resisten terhadap lebih dari satu sebetulnya Cuma generik diberikan merek,
antibiotik.Resisntensi Antibiotik dapat tapi keampuhannya sama.(4)
merupakan bawaan generasi sebelumnya atau Dosistherapiuntuk Amoxicillin pada
memang didapatkan dari lingkungan. orang dewasaadalah 250 mg setiap 8 jam, 500
Resistensi bawaan biasanya diperoleh karena mg setiap 8 jam, 500 mg setiap 12 jam,
mutasi spontan yang disebut dengan evolusi terggantungdariderajatkeparahandaripenyakit
vertikal (vertical evolution), sedangkan yang di derita. Dosisuntukanakanakdiatas 3
resistensi yang diperoleh karena transfer gen bulanadalah 25 mg/kg/hariterbagisetiap 12
disebut dengan evolusi horizontal (horizontal jam, 20 mg/kg/hariterbagisetiap 8 jam, 40
evalution). Pada evolusi horizontal, mg/kg/hariterbagisetiap 8 jam atau 45
mikroorganisme mendapatkan sifat resistensi mg/kg/hariterbagidalam 12 jam
terggantungdariderajatkeparahanpenyakit.
26

Populasi dari penelitian ini adalah pasien yang


1. Efek samping amoxicillin antara lain membeli antibiotika amoxicillin secara
dapat menyebabkan reaksi alergi, pengobatan sendiri.
seperti rasa gatal, peradangan, atau Sampel adalah sebagian dari populasi
ruam, yang menyebabkan adanya atau wakil yang akan diteliti. Untu sekedar
pembengkakan. Pembengkakan ancer ancer, maka apabila subjek kurang dari
dapat terjadi dileher, hidung, 100, lebih baik Selanjutanya jika jumlah
tenggorokan, atau mulut, sehingga subjek besar dapat diambil 10-15 % atau 20-30
dapat mengganggu kemampuan anda % atau lebih.
dalam bernafas. Pada reaksi alergi Pada penelitian ini peneliti mengambil
yang sangat kronis, berakibat sampel sebanyak 25 % dari total populasi,
terjadinya penurunan tekanan darah sehingga sampel yang diambil pada penelitian
yangs angat drastis. Reaksi alergi ini adalah :
pada perempuan dapat menyebabkan N = 25% X 200 Pasian
gatal gatal vagina. 25
N = X 200 Pasien
2. Gangguan pencernaan seperti diare, 100
N = 50 Pasien
muntah, sakit perut, merupakan efek
samping amoxicillin yang sering
Metode Pengambilan data
terjadi. Pada manusia dalam kondisi
sehat terdapat bakteri “baik” yang
Metode pengumpulan data yang
mengatur metabolisme, membantu
digunakan dalam penelitian ini adalah berupa
pencernaan, memproduksi vitamin
angket.Pengumpulan data dengan angket
tertentu. Bakteri tersebut dapat
dilakukan melalui caramen gedarkan daftar
terbunuh oleh obat amoxicillin,
pertanyaan berupaf ormulir, diajukan secarat
sehingga menggangu keseimbangan
ertulis kepada responden, untuk mendapat
dalam usus, dan memungkinkan
tanggapan, informasi, jawaban dan
bakteri biasanya berkolonial telah
sebagainya. Oleh karena angket berupaf
terbunuh, kemungkinan akan
ormulir berisi pertanyaan-pertanyaan
ditumbuhi jamur. Clindamycin
(question) maka sering disebut “questionare”
merupakan obat amoxicillin yang
kuesioner yang langsung diisi oleh responden
digunakan untik infeksi paling
disebut angket.
serius, dengan efek samping akan
Jenis angket yang digunakan pada
mengalami radang usus.
penelitian ini adalah angket tertutup (angke t
3. Efek samping terbesar terjadi pada
berstruktur).Angketberstrukturmerupakanangk
organ hati dan ginjal. Bahaya
et yang disajikan dalam bentuk sedemikian
amoxicillin akan sangat tampak,
rupa sehingg aresponden diminta untuk
ketika obat dikonsumsi dengan dosis
memilih satu jawaban yang sesuai dengan
tinggi oleh pasien yang menderita
karakteristiknya.Salah satu keuntungan
penyakit seperti pielonefritis, dan
menggunakan jeni sangket tertutup adalah
hepatitis. Sehingga dapat berakibat
responden dapat menjawab
pada kerusakan hati, dengan gejala
denganbebastanpadipengaruhiolehhubunganny
seperti penyakit kuning, demam, dan
adenganpenelitiataupenilai.
perubahan warna feses serta urin
Selain itu memudahka nresponden
yang lebih gelap.(4)
menjawabpertanyaandanpernyataansehinggare
spondenhanyamenjawabbenaratausalah,
yaatautidak.Skalasikap yang digunakan
Metedologi
dalamang ketpenelitian ini adalah skala
Penelitian ini menggunakan desain deskriptif
guttman, yaituskala yang
dan pengambilan data diperoleh dalam satu
digunakanuntukjawaban yang
waktu. Penelitian deskriptif merupakan
tegasdankonsistenyaitubenaratausalah,
penelitian yang dilakukan untuk mendapatkan
yaatautidak.
gambaran atau deskripsi tentangs uatuk
Keadaan secarao bjektif.
3.6 Analisis Data
27

Setelah angketd iisi oleh responden, f = FrekuensiJawaban


makadilakukanpengolahan data yang meliputi: N = JumlahSampel
1. Editing 100% = PengaliTetap
Merupakan kegiatan untuk melakukan
pengecekan isian formulir atau
kuesionerapakahjawaban yang ada di
kuesioner sudah : Analisis Data
1) Lengkap :semua pertanyaan sudahteris Setelahangketdiisiolehresponden,
ijawabannya. makadilakukanpengolahan data yang meliputi:
2) Jelas :jawaban pertanyaan apakah 5. Editing
tulisannyac ukupje lasterbaca. Merupakan kegiatan untuk melakukan
3) Konsisten :apakah antara beberapa pengecekani sian formuli ratauku
pertanyaan yang berkaitanis ijawabannya esionerapakahjawaban yang ada di
konsisten. kuesion ersudah :
2. Coding 4) Lengkap :semua pertanyaans udahterisij
Merupakan kegiatan merubah data awabannya.
berbentuk huruf menjadi data berbentuk 5) Jelas :jawaban pertanyaan apakah tulis
angka/bilangan.Untuk varia bel annyacukup jelas terbaca.1
gambaranting katpengetahuan pasien 6) Konsisten :apakah antara bebera
terhadap penggunaan amoxicillin di papertanyaan yang berkaitani sijawa
apotek manfaat.Untukj awaban yang bannya konsisten.
benar danya diberiskor 1 untukj awaban 6. Coding
yang salah dantidak diberiskor 0. Merupakan kegiatan merubah data
3. Processing berbentu khuruf menjadi data
Setelah semuaisian kuesion erterisi penuh berbentukangka/bilangan.Untukvariabelg
dan benar, dan juga sudah melewati ambara ntingkat pengetahuan pasien
pengkodean, makalangkah selanjutnyaa terhadapp enggunaan amoxicillin di
dalah memproses data agar dapat apotek manfaat.Untuk jawaban yang
dianalisis. benardany adiberiskor 1 untuk jawaban
Pemrosesan data dilakukand yang salah danti dak diberiskor 0.
engancarameng-entry data dari kue 7. Processing
sionerkepaket program komputer. Ada Setelah semua isian kuesion erterisi
macam-macampaket program yang dapat penuh dan benar, dan jugasu dahm
digunak anu ntukpemrosesan data dengan elewati pengkodean, makalangkah
masing-masing mempunyai kelebihan dan selanjutnyaa dalahmemproses data agar
kekurangan. Salah satupaket program dapat dianalisis.
yang akan digunakan untuk entry data Pemrosesan data
adalah paket program SPSS for window. Lakukan dengan carameng-entry data dari
4. Cleaning kuesioner kepaket program komputer.
Merupakan kegiatan pengecekan kembali Ada macam-macampaket program yang
data yang sudah di-entry apaka hadak dapat digunakan untuk pemrosesan data
esalahan data atau tidak (pembersihan dengan masing-masing mempunyai
data).Kesalahan tersebut dimung kelebihan dan kekurangan. Salah
kinkanterj adi padasaat kita meng-entry satupaket program yang akan digunakan
ke computer untuk entry data adalah paket program
Padapen elitian init eknis analisis SPSS for window.
data yang digunakan yaitumen 8. Cleaning
ggunakan rumus persentase.Rumu Merupakan kegiatan pengecekank embali
spersentase : data yang sudah di-entry apakah ada
kesalahan data atautidak (pembersihan
𝑓 data).Kesalahan tersebut dimungkin
P= X 100 %
𝑁 kanterjadi pada saat kitameng-entry ke
computer
Keterangan :
P = Persentase
28

Pada penelitian init eknisanalisis Pembahasan ini dilaksanakan di apotek


data yang digunakanya aitu menggunakan manfaat di kabupaten kuningan. Populasi data
rumuspersentase. Rumus persentase : ini diambil dari data pasien yang menebus
resep berisi obat amoxicillin selama satu
𝑓 bulan pada bulan februari 2017, besar sampel
P= 𝑁
X 100 %
yang diambil oleh peneliti adalah sebesar 25
% dari jumlah populasi, yaitu 200 pasien.
Keterangan :
P = Persentase Dengan isntrumen penelitian yang berupa
f = FrekuensiJawaban angket, pasien yang menebus resep
N = JumlahSampel amoxicillin kemudian mengisi angket yang
100% = PengaliTetap memuat identitas responden, jawaban item,
pertanyaan angket, sebagai pertanyaan bahwa
Analisis data yang digunakan dalam responden menyetujui dan bersedia
penelitian ini yaitu analisis univariat, dimana berpartisipasi dalam penelitian ini.
data yang diperoleh dari hasil pengumpulan
dapat disajikan dalam bentuk table distribusi Data hasil penelitian yang telah diperoleh,
frekuensi, ukuran tendens isentral atau kemudian diberi skor sesuai dengan skor yang
grafik.Jika data mempunyai distribusi normal, telah ditentukan. Penelitiannya yaitu apabila
maka mean dapat digunakan sebagai ukuran pilihan jawaban benar diberi skor 1 dan
pemusatan dan standar deviasi (SD) sebagai jawaban salah diberi skor 0.
ukuran penyebaran. Jika distribusi data tidak
normal maka sebaik nya menggunakan median Berdasarkan data yang diperoleh, untuk
sebagaiu kuran pemusatan dan minimum- item pertanyaan 1, dari 50 responden 43
maksimum sebagai ukuran penyebaran. responden memilih jawaban ya dengan
persentase 86 % dan 7 responden memilih
Tabel 4.1hasil output validita sangket jawaban tidak dengan persentase 14 % . data
menggunakan Software SPSS Versi 21 ini menunjukan bahwa 86 % bahwa
responden mengetahui dan memiliki
No Item Rhitung Keterangan pengetahuan yang baik tentang golongan
Pertanyaan (rxy) antibiotika amoxicillin.
1 Item_1 - Tidak Valid
2 Item_2 0,607 Valid Untuk item pertanyaan 2, dari 50
3 Item_3 0,702 Valid responden 33 responden memilih jawaban ya
4 Item_4 0,742 Valid dengan persentase 66 % dan 17 responden
5 Item_5 0,702 Valid memilih jawaban tidak dengan persentase 34
6 Item_6 - 0,072 Tidak Valid % . data ini menunjukan bahwa responden
mengetahui amoxicillin tidak digunakan
7 Item_7 0,465 Tidak Valid
sebagai obat anti nyeri.
8 Item_8 0,486 Tidak Valid
9 Item_9 0,602 Valid Untuk item pertanyaan 3, dari 50
10 Item_10 0,055 Tidak Valid responden 34 responden memilih jawaban ya
11 Item_11 0,486 Tidak Valid dengan persentase 68 % dan 16 responden
12 Item_12 0,533 Valid memilih jawaban tidak dengan persentase 32
13 Item_13 - Tidak Valid % . data ini menunjukan bahwa responden
14 Item_14 -0,303 Tidak Valid mengetahui amoxicillin tidak digunakan
15 Item_15 0,644 Valid sebagai segala jenis penyakit.
Sesuaidenganhasiltersebut, 15 item
pertanyaan yang diujikankepada 15 responden, Untuk item pertanyaan 4, dari 50
tujuh diantaranya dinyatakan valid karena responden 30 responden memilih jawaban ya
hitung> r table yaitu pada rentang nilai 0,533 – dengan persentase 60 % dan 20 responden
0,742. memilih jawab tidak dengan persentase 40 %
. data ini menunjukan bahwa responden
Pembahasan mengetahui amoxicllin tidak digunakan
sebagai obat flu.
29

Untuk item pertanyaan 5, dari 50 penggunaan dan efektivitas penggunaan


responden 27 responden memilih jawaban ya antibiotika
dengan persentase 54 % dan 23 responden
memilih jawaban tidak dengan persentase 46 3. Untuk Kampus
% . data ini menujukan bahwa responden
cukup mengetahui amoxicillin dapat Dapat dijadikakan sebagai masukan untuk
menimbulkan reaksi alergi. pelakasanaan kegiatan pengabdian masyarakat
di kemudian hari
Untuk item pertanyaan 6, dari 50
responden 30 responden memilih jawaban ya DAFTAR PUSTAKA
dengan persentase 60 % dan 20 responden
memilih jawaban tidak dengan persantase 40 1. Handoko,R (2012). Statiska kesehatan
% . data ini menunjukan bahwa responden Yogyakarta : Nuha Medika
menegtahui bahwa amoxicillin syr telah 2. Keputusan Mentri Kesehatan Republik
diberi air di apotek. Indonesia No 1332/Menkes/SK/2002
3. Nugroho, Y.A (2011) IT’S Easy olah
Untuk item pertanyaan 7, drai 50 data dengan SPSS. Yogyakarta, Skripsi
responden 37 responden memilih jawaban ya Media Creativ
dengan persentase 74 % dan 13 responden 4. Penerbit Buku Kedokteran EGC
memilih jawaban tidak dengan persentase 26 Tentang Antibiotika dan Kemoterapi
% . data ini menunjukan bahwa responden 5. Peraturan Pemerintah Republik
mengetahui dan memiliki pengetahuan bahwa Indonesia No. 51 tahun 2009 Tentang
ketidaktaan meminum antibiotika amoxicillin Pekerjaan Kefarmasian
akan mengakibatkan kuman kebal. 6. Saifudin A.C (2011) Reabilitas dan
Validitas Yogyakarta. Pustaka Pelajar
Kesimpulan 7. Saseto, B (2010). Statiska untuk
Berdasarkan dengan data hasil penelitian Analisis dan Penelitian. Bandung
yang telah dianalisis, didapat kesimpulan Reflika Aditama
bahwa Analisis Tingkat Pengetahuan Pasien di 8. Siregar, S (2013) Metode Penelitian
Apotek Manfaat Terhadap Penggunaan Kuantitatif dilengkapi dengan
Amoxicllin dikategorikan baik dengan hasil Perbandingan Perhitungan Manual
rata-rata 66,85 % . Pada uji hipotesis H0 SPSS edisi pertama. Jakarta :
ditolak, sehingga hipotesis yang diterima Pranemedia Grup
menyatakan bahwa analisis tingkat 9. Undang Undang Republik Indonesia
pengetahuan pasien tentang penggunaan No. 36 tahun 2009 Tentang Kesehatan
amoxicillin mengetahui bahwa amoxicllin
termasuk kedalam jenis golongan antibiotika,
amoxicllin dapat menimbulkan reaksi alergi,
amoxicllin bukan untuk penghilang anti nyeri,
dan ketidaktaatan meminum amoxicillin bisa
mengakibatkan kuman kebal terhadap
amoxicllin.

Saran

1. Untuk apotek
Diharapakan apotek bisa memberikan
informasi dengan jelas tentang
penggunaan amoxicllin, dan
diharapkan apotek tidak memberikan
amoxicillin tanpa resep dokter
2. Untuk pasien

Diharapkan pasien lebih mengetahui


penggunaan amoxicllin dengan cara lebih tepat
dan baik, perlu dilakukannya kepatuhan

Anda mungkin juga menyukai