Anda di halaman 1dari 10

Analisa Masalah

No Data Tipologi Masalah/ Kemungkinan


Masalah Diagnosa Penyebab
1. DS: Aktual Ketidakseimbangan Ketidakmampuan
 Ny. K mengatakan nutrisi kurang dari keluarga Bp. A
bahwa anaknya dulu kebutuhan merawat anggota
nafsu makannya rendah, keluarga (An.S)
sekarang setelah
diberikan curucuma
baru mau makan.
 Ny. K mengatakan
bahwa anaknya di garis
merah pada KMS
 Ny. Kh mengatakan
bahwa saat ini an.S
sehat, memang kurus.
 Ny. Kh mengatakan
bahwa an. S makannya
cukup, 2 kali sehari.
 Ny. S mengatakan
bahwa an.s suka makan
cemilan seperti piatos.
DO:
 BB an. S yaitu 8 kg
dengan usia 21 bulan.
 TB anak 75cm
 Anak tampak kurus.
 Anak makan dengan
menu yang sama dengan
anggota keluarga.
2. DS: Aktual Resiko Ketidakmampuan
 Ny. K mengatakan keterlambatan keluarga mengenal
bahwa berat badan tumbuh kembang tentang masalah
anaknya di bawah garis pada an.s di tumbuh kembang
merah. keluarga Tn. A An.S
 Ny. K mengatakan
bahwa kurang tahu
tentang masalah
perkembangan balita.
 Ny. S mengatakan
bahwa di posyandu
hanya diberitahu kalau
an. S berat badannya
kurang dari umurnya,
tidak dijelaskan hal
lainnya.
DO:
 Ny. K memiliki anak
dibawah garis merah
pada KMS
 Status imunisasi an. S
lengkap
 BB an. S 8kg dengan
usia 21 bulan.
 An. S terlihat mudah
menangis/rewel.

3. DS: Resiko Kerusakan Ketidakmampuan


Ny. K mengatakan bahwa pemeliharaan keluarga
rumah didesa memang seperti, rumah memodifikasi
kandang sapi tidak dibersihkan lingkungan rumah
tiap hari karena sibuk. yang baik.
DO:
Lingkungan didalam rumah
gelap dan berdebu.
Lantai ruang tamu keramik,
ruang tengah plester dan dapur
tanah.
Ada kandang disebelah rumah
(kamar Tn. J) yang dipisah
jendela.
Pencahayaan dan ventilasi
kurang baik.
No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Rencana Tindakan
Keperawatan
Keluarga Umum Khusus Kriteria Standar

1. Ketidakseimba Setelah Setelah pertemuan Respon a. Keluarga dapat 1. Kaji tingkat pengetahuan
ngan nutrisi dilakukan 3x 45 menit, verbal menjelaskan tentang keluarga tentag masalah
kurang pada tindakan keluarga dapat nutrisi bagi balita nutrisi
An.S (21 bulan) keperawatan mengenal masalah b. Keluarga menjelaskan
2. Jelaskan pada keluarga
di keluarga Tn. selama 3 kebutuhan nutrisi manfaat nutrisi bagi
tentang masalah nutrisi
A berhubungan minggu pada bagi balita. balita
bagi balita
dengan keluarga Tn. c. Keluarga menjelaskan
ketidakmampua A, kebutuhan kebutuhan nutrisi bagi 3. Jelaskan pada keluarga
n keluarga nutrisi An. S balitanya tentang manfaat nutrisi
dalam merawat terpenuhi d. Keluarga menjelaskan dan akibat kekurangan gizi
An. S dalam sesuai akibat kekurangan pada keluarga
pemenuhan kebutuhannya nutrisi bagi balita
4. Diskusikan bersama
kebutuhan
keluarga tentang
nutrisinya
kebutuhan nutrisi bagi
kebutuhan
balita
nutrisinya.
5. Beri kesempatan keluarga
dalam menanyakan
tentang masalah nutrisi
bagi balita.

a. Keluarga mampu a. Kaji cara perawatan


Setelah dilakukan Respon memberikan nutrisi keluarga pada balita terkait
asuhan keperawatan verbal bagi balita sesuai dengan masalah nutrisi
selama 3x45 menit dengan kebutuhannya. selama ini.
diharpakan b. Keluarga mampu b. Jelaskan pada keluarga
keluarga mampu menghidangkan menu dalam penyajian menu
merawata An. S nutrisi yang baik makanan bagi balita.
dengan masalah sesuai kebutuhan c. Ajarkan pada keluarga
pemenuhan balita. kiat-kiat dalam memenuhi
kebutuhan nutrisi. c. Keluarga melakukan kebutuhan nutrisi bagi
tindakan pencegahan balita.
kekurangan nutrisi d. Diskusikan bersama
bagi balita. keluarga tentang penyajian
makanan bagi balita.
e. Keluarga
mendemonstrasikan
penyusunan menu dalam
memenuhi kebutuhan
nutrisi bagi balitanya.
f. Berikan reinforcement
positif atas tindakan
keluarga yang tepat.

Respon a. Keluarga a. Motivasi keluarga untuk


verbal menggunakan selalu mengunjungi
Setelah dilakukan
posyandu dalam posyandu balita.
asuhan keperawatan
memantau status b. Anjurkan keluarga untuk
selama 3x45 menit
nutrisi balita. selalu menanyakan
keluarga mampu
b. Keluarga mencari perkembangan makan
menggunakan
informasi mengenai anknya dan status gizi
fasilitas pelayanan
nutrisi kepada kader balita pada kader
kesehatan dalam
kesehatan. kesehatan di posyandu.
pemenuhan
c. Fasilitasi keluarga dalam
kebutuhan nutrisi
mengakses palayanan
pada balita.
kesehatan dalam rangka
mendapatkan informasi
tentang kesehatan masalah
nutrisi.
2.
Resiko
Setelah
pertumbuhan a. keluarga menjelaskan a. Kaji tingkat pengetahuan
dilakukan
dan Setelah dilakukan tentang tumbuh keluarga tentang masalah
asuhan
perkembangan keperawatan asuhan keperawatan kembang balita. tumbuh kembang balita.
An. S pada selama 2 selama 3x45 menit b. Keluarga menjelaskan
b. Jelaskan kepada keluarga
keluarga Tn. A minggu diharapkan manfaat pertumbuhan
tentang masalah kebutuhan
terlambat diharapkan keluarga mampu Dan perkembangan
tumbuh kembang bagi
berhubungan tumbuh mengenal masalah balita.
balita.
dengan kembang An. tumbuh kembang c. Keluarga menjelaskan
ketidakmampua S pada bagi An. S masalah yang terkait c. Jelaskan pada keluarga
n keluarga keluarga Tn. dengan masalah tentang manfaat tumbuh
dalam A sesuai tumbuh kembang kembang dan
mengenal dengan umur balita. keterlambatan tumbuh
masalah dan kembang bagi balita
tumbuh kematangan kepada keluarga.
kembang. organ
d. Diskusikan bersama
tubuhnya.
keluarga tentang
kebutuhan tumbuh
kembang bagi balita.

e. beri kesempatan keluarga


dalam menanyakan
tentang masalah tumbuh
kembang bagi balita.
Respon
a. Kaji cara perawatan
Setelah dilakukan verbal, a. Keluarga mampu keluarga pada balita terkait
asuhan keperawatan respon memberikan stimulasi dengan masalah tumbuh
selama 3x45 menit motorik bagi tahap tumbuh kembangnya selama ini.
diharapkan kembang balita.
b. Jelaskan pada keluarga
keluarga mampu b. Keluarga mampu
cara memilih mainan yang
merawat An. S memberikan
tepat bagi balita sesuai
dengan masalah permainan dalam
dengan umurnya.
tumbuh kembang. memnuhi kebutuhan
tumbuh kembang c. Jelaskan cara menstimulasi
balita. keterlambatan tumbuh
c. Keluarga melakukan kembang balita pada
tindakan pencegahan keluarga.
keterlambatan tumbuh
d. beri kesempatan keluarga
kembang.
dalam mendemonstrasikan
cara menstimulasi tumbuh
kembang bagi balita.

e. Berikan reinforcement
positif atas tindakan
keluarga yang tepat.
a. Motivasi keluarga untuk
selalu mengunjungi
Setelah dilakukan Respon
a. Keluarga posyandu balita.
asuhan keperawatan verbal,
menggunakan
selama 3x45 menit respon b. Anjurkan keluarga untuk
posyandu dalam
diharapkan motorik selalu menayakan
memonitor status
keluarga Tn. A kemajuan tumbuh
tumbuh kembang
mampu kembang anaknya pada
balita.
menggunakan kader kesehatan.
b. Keluarga mencari
fasilitas pelayanan
informasi mengenai c. Fasilitasi keluarga dalam
kesehatan dalam
tumbuh kembang mengakses pelayanan
pemenuhan
balita kepada kader kesehatan dalam rangka
kebutuhan tumbuh
kesehatan. mendapatkan informasi
kembang pada an.s
kesehatan tentang masalah
tumbuh kembang balita.

3.

a. Kaji pengetahuan keluarga


Kerusakan Setelah
Setelah dilakukan tentang rumah sehat dan
pemeliharaan dilakukan
asuhan keperawatan Respon manfaatnya.
lingkungan asuhan a. Keluarga dapat
selama 3x45 menit verbal b. Diskusikan dengan
rumah keluarga keperawatan menyebutkan syarat
diharapkan dan
Tn. A selama 2 keluarga dapat motorik rumah sehat, manfaat keluarga rumah sehat.
berhubungan minggu mengenal masalah jendela dan cahaya
c. Jelaskan pada keluarga
dengan diharapkan rumah yang sehat. serta ventilasi dengan
tantang syarat-syarat
ketidakmampua keluarga Tn. lingkungan baik.
rumah yang sehat serta
n keluarga Tn. A dapat
Setelah dilakukan manfaat ventilasi bagi
A dalam mengenal a. Keluarga dapat
asuhan keperawatan kesehatan.
memodifikasi masalah melakukan tindakan
selama 3x45 menit
lingkungan kerusakan membuka jendela dan d. Anjurkan keluarga untuk
diharapkan
rumah yang pemeliharaan tirai pada siang hari membuka jendela dan tirai
keluarga dapat
sehat. rumah dan membersihkan pada siang hari.
memodifikasi
rumah dari debu dan
lingkungan. e. Anjurkan pada keluarga
sampah serta menata
untuk menganjurkan
perabot rumah.
seluruh anggota keluarga
menggunakan alas kaki.

f. Diskusikan bersama
keluarga tentang penyakit-
penyakit yang disebabkan
oleh lingkungan yang
kotor.

Anda mungkin juga menyukai