Anda di halaman 1dari 16

IDENTIFIKASI B3

RSU DAHRMA IBU No. Dokumen No. Revisi Halaman


TERNATE
TanggalTerbit Ditetapkan
Direktur RSU Dharma Ibu
STANDAR
Ternate
PROSEDUR
OPERASIONAL
Dr. Sutomo Raharjo Sp.A
Pengertian B3 harus diketahui jenis dan sifatnya untuk dilakuakan
penanganan dan penyimpanan
Tujuan untuk memastikan petugas sudah melakukan identifikasi
dengan benar

Kebijakan Peraturan direktur tentang manajemen fasilitas dan


keselamatan
Prosedur 1. Mengklasifikasi atau menggolangkan apakah
limbah tersebut B3 atau bukan
2. Mencocokan jenis limbah dengan daftar limbah
B3 yang tetap ditetapkan
3. Menentukan sifat B3 tersebut agar dapat
dilakukan metode penanganan, pemanfaatan
atau penimbunan
4. Menilai dan menganalisa potensi dampak yang
berpengaruh pada lingkungan dan kesehatan
Instalasi Terkait instalasi rawat inap, instalasi gawat darurat, instalasi
bedah, instalasi laboratorium, instalasi sanitasi

Anda mungkin juga menyukai