Anda di halaman 1dari 16

PENYIMPANAN B3

RSU DAHRMA IBU No. Dokumen No. Revisi Halaman


TERNATE
TanggalTerbit Ditetapkan
Direktur RSU Dharma Ibu
STANDAR
Ternate
PROSEDUR
OPERASIONAL
Dr. Sutomo Raharjo Sp.A
Pengertian Penyimpanan B3 harus memiliki perhatian khusus untuk
menghindari paparan dan bahaya lain yang berdampak
karena B3
Tujuan Untuk mencegah terjadinya kecelakaan, keracunan atau
bahaya lain yang dapat timbul

Kebijakan Peraturan direktur tentang manajemen fasilitas dan


keselamatan
Prosedur 1. Tata cara penyimpanan:
- Tempatkan B3 di tempat yang tidak tercampur
dengan bahan makanan
- B3 harus dalam kemasan atau botol aslinya
- Periksa kerusakan atau kebocoran kemasan
- Jika ada wadah yang rusak pindahkan ke
wadah yang sejenis
- Bersihkan tumpahan jika terjadi. Sesuai
petunjuk pada albel
- Dilakukan pencatatan tentang jeni, pabrik
pembuatan dan tanggal pembelian.
- Penyimpanan harus selalu terkunci
2. Tata cara pengangkutan
- Susun kemasan dengan alat angkut khusus
- Tidak mencampur dengan bahan makanan
- Pengangkutan dilakukan dengan hati hati di
jalur yang sudah disediakan
Instalasi Terkait instalasi rawat inap, instalasi gawat darurat, instalasi
bedah, instalasi laboratorium, instalasi sanitasi

Anda mungkin juga menyukai