Anda di halaman 1dari 2

PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN OBAT

No. Dokumen : 440/162/SOP/C/PKM-


TMM/II/2017
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 24/02/2017
Halaman :1/2

Puskesmas dr. Irma Kusuma Azis


Tamamaung NIP:19800918 200901 2 006
1. Pengertian Penyediaan dan penggunaan obat adalah suatu kegiatan penyediaan obat di
Puskesmas Tamamaung serta penggunaan obat dan/atau penyerahan obat
kepada pasien sesuai yang tertulis dalam resep.
2. Tujuan Menjaga ketersediaan dan penggunaan obat bagi pelanggan di puskesmas
Tamamaung sesuai dengan kebutuhannya.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No: 440/079/SK/C/PKM-TMM/II/2017 tentang
Peresepan, Pemesanan, dan Pengelolaan Obat di Puskesmas.
4. Referensi  Permenkes No. 30 Tahun 2014 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian
di Puskesmas.
 Pedoman pelayanan Kefarmasian di Puskesmas, Dirjen Binfar Depkes
RI, 2006
5. Langkah - 1. Petugas obat melakukan kompilasi data pemakaian obat selama satu
langkah
bulan.
2. Petugas Obat membuat laporan pemakaian dan permintaan obat
menggunakan format LPLPO dan dikirimkan ke UPTD Pengelola Obat
Dinkes Makassar.
3. Petugas obat menerima obat dari UPTD Pengelola Obat Dinkes
Makassar sesuai permintaan Puskesmas melalui LPLPO dengan
mengikuti jadwal distribusi yang telah ditentukan oleh UPTD Pengelola
Obat Dinkes Makassar.
4. Petugas obat memeriksa obat yang diterima dari UPTD Pengelola Obat
Dinkes Makassar, termasuk kesesuaian jenis, jumlah, tanggal
kadaluarsa dan keadaan barang.
5. Petugas obat menata dan menyimpan obat ke dalam gudang obat
puskesmas.
6. Petugas obat mencatat penerimaan obat kedalam Kartu Stok Gudang
obat.
7. Petugas obat mendistribusikan obat keseluruh sub unit internal yang
membutuhkan seperti poli umum, poli gigi, KIA, UGD/Kamar Tindakan
dan Laboratorium.
8. Petugas Obat melaksanakan pelayanan langsung kepada pasien yang
telah diperiksa dan menerima resep.
9. Petugas obat membuat laporan atas kegiatan penyediaan dan
pemakaian obat menggunakan format LPLPO secara rutin setiap bulan.
6. Bagan Alir

Petugas obat mengkompilasi data


pemakaian obat bulan lalu

Petugas obat membuat laporan pemakaian dan


permintaan obat menggunakan LPLPO

Petugas obat menerima obat dari UPTD Pengelola Obat


sesuai permintaan yang telah diajukan

Petugas obat memeriksa


semua obat yang diterima dari
UPTD Pengelola Obat

Petugas Obat menata dan


menyimpan obat dalam
Gudang Obat Puskesmas

Petugas obat
mendistribusikan obat ke
sub unit internal

Petugas Obat
melaksanakan pelayanan
langsung kepada pasein

Membuat LPLPO setiap akhir


bulan

7. Unit terkait 1. Gudang obat Puskesmas


2. Kamar obat
3. UGD
4. Poli KIA
5. Poli gigi
6. Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai