Anda di halaman 1dari 70

Potensi

Laboratorium
BIOLOGI FMIPA - UM
Laboratorium Bidang di Biologi
http://biologi.um.ac.id

1. PBM
2. Ekologi
3. Fisiologi Tumbuhan
4. Fisiologi Hewan
5. Taksonomi dan Struktur Perkembangan
Hewan (SPH)
6. Taksonomi dan Struktur Perkembangan
Tumbuhan (SPT) - Herbarium Malangensis
7. Mikrobiologi
8. Genetika
9. Lab. Kelompok Bidang Teknobiologi
(Biomolekular, KJT, dan Mikroteknik)
10. Kebun Percobaan Biologi dan Green House
LANTAI-1
1. Lab. Bidang PBM

• Microteaching
• Pembuatan media pembelajaran
• Pengembangan E-Learning, Blended Learning
of Science and Biology Lesson.
2. Lab. Bidang EKOLOGI

• Penentuan Kualitas air tawar dan laut dengan indikator


makrobentos
• Ekotoksikologi dan pencemaran lingkungan
• Pengendalian hayati (pengendalian hama dengan
predator alami)
• Pengamatan dengan menggunakan Mikroskop Digital
LANTAI-2
3. Lab. Bidang FISIOLOGI TUMBUHAN

• Transpirasi pada tumbuhan


• Transportasi pada tumbuhan
• Fotosintesis
• Analisa fitokimia, klorofil dan
anti oksidan
4. Lab. Bidang FISIOLOGI HEWAN

• Penentuan golongan darah dan kadar hemoglobin


• Respirasi pada manusia dan pengukuran kapasitas paru-
paru
• Pengukuran tekanan darah
• Pengamatan sel darah secara mikroskopis
• Struktur tulang manusia
• Torso dan charta manusia
SISTEM EKSKRESI
PENGAMATAN SEL PARAMAESIUM
5. Lab. Bidang TSPH

• Keanekaragaman hewan Avertebrata


• Keanekaragaman hewan Vertebrata
• Pembuatan media awetan basah hewan
• Pembuatan media awetan kering hewan
• Pembuatan media awetan serangga
• Koleksi preparat histologi hewan dan
manusia
6. Lab. Bidang TSPT

• Pembuatan preparat anatomi akar, batang dan daun


secara semi permanen
• Identifikasi tumbuhan biji
• Awetan basah tumbuhan, dan herbarium
• Awetan basah dan awetan kering mikroalga
• Identifikasi mikroalga dan makroalga
• Kultur alga air tawar dan alga air laut
• Cara membuat kunci identifikasi
• Koleksi “Herbarium Malangensis “ sudah tersertifikasi
http://herbmalg.biologi.um.ac.id/
Lemari Penyimpanan Peparat Botani
LANTAI-3
7. Lab. Bidang MIKROBIOLOGI

• Pengamatan sel dan koloni bakteri, dan jamur.


• Teknik sterilisasi dan pembuatan medium
• Pembuatan preparat bakteri dengan metode pewarnaan
Gram, spora, kapsula, dan pengamatan gerak bakteri.
• Pembuatan preparat jamur
• Teknik fermentasi nata de coco, yoghurt dan soyghurt
• Uji kualitas mikrobiologi bahan makanan berdasarkan
angka lempeng total koloni bakteri, dan angka kapang.
• Uji kualitas mikrobiologi air berdasarkan nilai MPN
coliform, coliform fekal, dan total E. coli
Foto preparat kapang Penicillium citrinum dilihat dibawah mikroskop
(pada perbesaran 400X)
Koloni kapang
KOLONI KAPANG Penicillium
ASPERGILLUS PARASITICUS chrysogenum
Utami Sri Hastuti
Foto–foto preparat kapang dilihat di bawah mikroskop
(pada perbesaran 400X)

Aspergillus flavus Aspergillus tamarii Rhizopus oryzae


Utami Sri Hastuti
8. Lab. Bidang GENETIKA

• Materi genetik
• Persilangan monohibrid dan dihibrid pada Drosophila
• Sediaan biakan lalat Drosophila
• Struktur kromosom
• Pembelahan sel secara mitosis dan meiosis
• Teknik Isolasi DNA sederhana
9. Lab. Kelompok Bidang Teknobiologi
(Biomolekular, KJT, dan Mikroteknik)

Biomolekuler :
• Analisis kualitas dan kuantitas DNA
• Amplifikasi Gen
• Isolasi DNA, RNA dan Protein
• Analisis kajian filogenetik
• Kajian regulasi genetik
Autoclave tipe TOMY-SX-500
BERFUNGSI UNTUK MENSTERILISASI ALAT DENGAN SUHU
105OC -135OC DENGAN TEKANAN TINGGI MAKSIMUM
0.263MPA. DAPAT DIGUNAKAN UNTUK STERILISASI BASAH DAN
KERING DENGAN VOLUME KAPASITAS 50L.
Sentrifuge Hettich EBA12
ADALAH ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MENYENTRIFUGASI
SUATU LARUTAN DENGAN KECEPATAN MAKSIMAL 10.000
RPM PADA SUHU RUANG.
Refrigerated Centrifuge
DILENGKAPI DENGAN SISTEM PENDINGIN, DIPERGUNAKAN UNTUK MENJAGA
SAMPEL TETAP DINGIN SELAMA SENTRIFUGASI. SENTRIFUS INI BERKECEPATAN
TINGGI, DENGAN KECEPATAN MAKSIMUM 18000 RPM DENGAN KISARAN
TEMPERATUR -20O C - 40OC.
Shaking Water Bath tipe SBS40
MENGHOMOGENKAN LARUTAN ATAU MEDIUM DENGAN
RENTANGAN SUHU 5OC-40OC.
SHAKING INCUBATOR SI500
ADALAH ALAT UNTUK MENCAMPUR LARUTAN SESUAI DENGAN
SUHU YANG DIINGINKAN DENGAN KECEPATAN RATA-RATA 30
SAMPAI 300RPM DAN INTEVAL SUHU +5OC SAMPAI 60OC.
SHAKER Spring Shaking Plate MMS-TRAY
DIGUNAKAN UNTUK MENCAMPURKAN BAHAN DENGAN KECEPATAN DAN
WAKTU YANG DIBUTUHKAN. DALAM ELEKTROFORESIS PROTEIN, ALAT INI
DIGUNAKAN DALAM PEWARNAAN GEL POLIAKRILAMID DALAM LARUTAN
PEWARNA COMMASIE BRILIANT BLUE.
Vortex Maxi Mix II
ADALAH ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MENHOMOGENISASIKAN
(MENCAMPURKAN) SUATU LARUTAN.
THERMO SCIENTIFIC NANODROP 2000
SPECTROPHOTOMETER
ADALAH ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGUKUR KONSENTRASI
PROTEIN, DNA DENGAN VOLUME SAMPEL MINIMAL 0,5 ΜL.
SPECTRUM YANG DIGUNAKAN < 0,04 A, KECEPATAN NYA KURANG
DARI 5 DETIK.
Heater and Stirer Thermolyne cimarec*2
MERUPAKAN ALAT YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENCAMPURKAN
LARUTAN BAHAN DENGAN MENGGUNAKAN MAGNETIC STIRER. HEATER
DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MEMANASKAN (BOILING) AIR ATAU SAMPEL
DALAM PROSES DISOSIASI PROTEIN DALAM REDUCING SAMPLE BUFFER.
MIKROPIPET
MIKROPIPET EPPENDORF AUTOCLAVABLE DENGAN KAPASITAS 0,5-10 ΜL,
MIKROPIPET ACURA 825 AUTOCLAVABLE DENGAN KAPASITAS 10-100 ΜL,
DAN MIKROPIPET SOCOREX DENGAN KAPASITAS 100-1000 ΜL, ALAT INI
DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENGAMBIL LARUTAN DALAM VOLUME KECIL.
TIP MIKROPIPET
TIP MIKROPIPET EPPENDORF BERWARNA PUTIH BENING YANG
DIPASANGKANKAN PADA MIKROPIPET DENGAN KAPASITAS 0,5-10 ΜL, TIP
MIKROPIPET EPPENDORF KUNING YANG DIPASANGKANKAN PADA
MIKROPIPET DENGAN KAPASITAS 10-100 ΜL, DAN TIP MIKROPIPET
EPPENDORF BIRU YANG DIPASANGKANKAN PADA MIKROPIPET DENGAN
KAPASITAS 100-1000 ΜL.
ELEKTROFORESIS VERTIKAL BIORAD
MERUPAKAN SUATU ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMISAHKAN PITA-
PITA PROTEIN BERDASARKAN BERAT MOLEKUL (DALAM SATUAN KILO
DALTON/ KDA) PADA GEL POLIAKRILAMID. ALAT DIHUBUNGKAN PADA
POWER SUPPLY UNTUK DAPAT MENGATUR TEGANGAN DAN KUAT ARUS
SESUAI KEBUTUHAN.
ELEKTROFORESIS HORIZONTAL

MERUPAKAN SUATU ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMISAHKAN PITA-


PITA DNA BERDASARKAN PASANGAN BASA (BASE PAIR) TERTENTU PADA
GEL AGAROSE. ALAT DIHUBUNGKAN PADA POWER SUPPLY UNTUK DAPAT
MENGATUR TEGANGAN DAN KUAT ARUS SESUAI KEBUTUHAN..
Kultur Jaringan Tumbuhan :
• Pengenalan alat pada Lab Kultur
Jaringan Tumbuhan.
• Proses sterilisasi dan
penggunaannya
• Pembuatan Media Kultur
• Proses Kultur Jaringan Anggrek
PERKEMBANGAN EKSPLAN BIJI
ANGGREK
5

1 4

ANGGREK MUDA
TAHAP KOMPOT ANGGREK MUDA
BIJI ANGGREK TAHAP POT INDIVIDU

3
6
2

ANGGREK YANG SUDAH


PROTOCORM MAMPU BERBUNGA
PLANLET
Ruang Kultur
Mikroteknologi :
• Pembuatan preparat serbuk sari dan spora
• Pembuatan preparat alga
• Pembuatan berbagai macam preparat jaringan
tanaman (akar, batang, daun).
• Pembuatan berbagai macam preparat jaringan
hewan (otot, darah, ginjal, kulit dll).
• Preparat smear darah dan sperma

Anda mungkin juga menyukai