Anda di halaman 1dari 12

” Hasil Implementasi Desain (queri DDL)”

NAMA: REGENA SHERLY PADANDANAN(42518048)

HASTIRA (42518036)

KELAS: 2B TKJ
Hasil Implementasi Desain (queri DDL) Hasil Desain jika
diimplementasikan ke Mysql dan SQL Server.

MEMBUAT TABLE XAMPP:

*show tables;
hotel
kamar
Pembayaran
Pemesanan
Pengguna

* create table pengguna(nama varchar(255), Alamat varchar(255),Gmail varchar(255),


nomor_telfon varchar(255), Id_user int);
Desc pengguna;

* create table Hotel( Nama_hotel varchar(255), id_hotel int,Posisi_hotel varchar(255),


Bintang_hotel int, Alamat_Hotel varchar(255),Deskripsi varchar(255));

Desc hotel;

*create table kamar(Id_Kamar int,id_hotel int, Type_kamar int, type_bed int, fasilitas
varchar(255));

desc kamar;
*create table pembayaran( tanggal_harus_bayar date , tanggal_pembayaran
date,no_rek_tujuan varchar(255),no_rek varchar(255),kode_bank int, jenis_transaksi
varchar(255),id_pembayaran int, konfirmasi varchar(255));

desc pembayaran;

*create table pemesanan(Gmail varchar(255),id_user int, id_kamar int, id_pembayaran


int,id_pemesanan int,metode_pembayaran varchar(255),Total_bayar varchar(255),
tanggal_checkin date,tanggal_checkout date, jumalah_kamar varchar(255), poin int);

desc pemesanan;

MEMBUAT TABLE PRI MARY KEY XAMPP:

Untuk lebih mudah menjalankan Pri Mary key lakukan perintah show tables;

*show tables;
hotel
kamar
Pembayaran
Pemesanan
Pengguna

*alter table hotel add primary key (id_hotel);

Desc hotel:

*alter table kamar add primary key (id_kamar);

Desc kamar:

alter table pembayaran add primary key (id_pembayaran);


desc pembayaran;
alter table pemesanan add primary key (id_pemesanan);

desc pemesanan;

alter table pengguna add primary key (id_user);


desc pengguna;

MEMBUAT TABLE PRI MARY KEY XAMPP:

Untuk lebih mudah menjalankan foreign key lakukan perintah show tables;
*show tables;
hotel
kamar
Pembayaran
Pemesanan
Pengguna

alter table pemesanan add foreign key (Id_user)references pengguna (id_user) on update
cascade on delete cascade;

alter table pemesanan add foreign key (Id_kamar)references kamar (id_kamar) on update
cascade on delete cascade;
alter table kamar add foreign key (Id_hotel)references hotel (id_hotel) on update cascade
on delete cascade;

alter table pemesanan add foreign key (Id_pembayaran)references pembayaran


(id_pembayaran) on update cascade on delete cascade;
MEMBUAT TABLE SQL SERVER:
untuk membuat database & table dari SQL yaitu:

create database Traveloka_hotel;


use traveloka_hotel;
*create table pengguna(nama varchar(255), Alamat varchar(255),
Gmail varchar(255), nomor_telfon varchar(255), Id_user int);
EXECUTE
*create table Hotel( Nama_hotel varchar(255), id_hotel int,
Posisi_hotel varchar(255), Bintang_hotel int, Alamat_Hotel
varchar(255),Deskripsi varchar(255));
EXECUTE
*create table kamar(Id_Kamar int,id_hotel int, Type_kamar int,
type_bed int, fasilitas varchar(255));
EXECUTE
*create table pembayaran( tanggal_harus_bayar date ,
tanggal_pembayaran date,
no_rek_tujuan varchar(255),no_rek varchar(255),kode_bank int,
jenis_transaksi varchar(255),id_pembayaran int, konfirmasi
varchar(255));
EXECUTE
*create table pemesanan(Gmail varchar(255),id_user int, id_kamar int,
id_pembayaran int,
id_pemesanan int,metode_pembayaran varchar(255),Total_bayar
varchar(255),tanggal_checkin date, tanggal_checkout date,
jumalah_kamar varchar(255), poin int);
EXECUTE
Untuk melihat hasil dari PRIMARY KEY DAN FOREIGN KEY Database traveloka ;

Lakukan referesh di database setelah itu klik kanan pada database diagrams pilih new database
diagrams

Setelah itu klik add sampai semua table muncul menjadi diagram lalu klik close
Maka semua table akan muncul seperti ini dan akan terhubung semua pri mery key dan foreign
key .

Kesimpulan
Basis data ini mempunyai struktur yang lebih logis terkait cara penyimpanan. Kata
"relasional" berasal dari kenyataan bahwa tabel-tabel yang berada di basis data dapat
dihubungkan satu dengan lainnya. Basis data relasional menggunakan sekumpulan tabel dua
dimensi yang masing-masing tabel tersusun atas baris (tupel) dan kolom (atribut). Untuk
membuat hubungan antara dua atau lebih tabel, digunakan key (atribut kunci) yaitu primary key
di salah satu tabel dan foreign key di tabel yang lain. Saat ini, basis data relasional menjadi
pilihan karena keunggulannya. Beberapa kelemahan yang mungkin dirasakan untuk basis data
jenis ini adalah implementasi yang lebih sulit untuk data dalam jumlah besar dengan tingkat
kompleksitasnya yang tinggi dan proses pencarian informasi yang lebih lambat karena perlu
menghubungkan tabel-tabel terlebih dahulu apabila datanya tersebar di beberapa tabel.

Anda mungkin juga menyukai