Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KEPALA DESA KENDAWANGAN KANAN

KECAMATAN KENDAWANGAN KABUPATEN KETAPANG


NOMOR : 1 TAHUN 2017

TENTANG

PEMBENTUKAN PENGURUS BADAN USAHA MILIK DESA


(BUMDES) KENDAWANGAN KANAN SEKARTEJA ( KKS )

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA DESA KENDAWANGAN KANAN

Menimbang : a. bahwa dengan telah dibentuknya Badan Usaha Milik Desa (BUMDES)
“Kendawangan Kanan Sekarteja” ( KKS ) Desa Kendawangan Kanan dalam
rangka pengelolaan BUMDES maka perlu untuk menetapkan dalam
Keputusan Kepala Desa;

b. bahwa berdasarkan hasil Keputusan Badan Musyawarah telah terbentuk


Badan Pengelola yang tugasnya sebagaimana telah diatur didalam AD/ART
BUMDES;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 1959 tentang Penetapan Undang-Undang


Darurat Nomor 3 Tahun 1953 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di
Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9)
sebagai Undang-Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959
Nomor 72, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1980);
2. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian
sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang 43 Tahun 1999
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 169, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3890);
3. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389);
4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah
sebagaimana telah diubah beberapa kali dan terakhir dengan Undang-
Undang Nomor 12 Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4844);
5. Undang-Undang Nomor 53 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan
Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4844);
6. Peraturan Pemerintah Desa Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian
Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Propinsi,
dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4737);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741);
8. Peraturan Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Nomor 3 Tahun 2007 tentang
Organisasi Pemerintahan Desa;
9. Peraturan Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Nomor 6 Tahun 2008 tentang
Urusan Pemerintahan yang menjadi Kewenangan Pemerintah Kabupaten
Kapuas Hulu;
10. Peraturan Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Nomor 7 tahun 2008 Tentang
Pembentukan Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Kapuas Hulu.
MEMUTUSKAN ;

Menetapkan :
Pertama : Mengangkat nama-nama sebagaimana tersebut dalam lampiran yang merupakan
bagian tidak terpisahkan dengan Keputusan ini sebagaimana pengurus BUMDES
Desa “Kendawangan Kanan Sekarteja” ( KKS )

Kedua : Adapun tugas dan fungsi pengurus BUMDES tersebut harus mempedomani
Keputusan yang sudah ditetapkan dalam AD/ART BUMDES Kendawangan Kanan
Sekarteja ( KKS )

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : Di Desa Kendawangan Kanan


Pada tanggal : 24 April 2017

Kepala Desa Kendawangan Kanan

ZULKARNAIN

Tembusan disampaikan kepada :


Yth : 1. Ketua BPD Desa Kendawangan Kanan Kec. Kendawangan
di- Kendawangan Kanan;
2. Pengurus BUMDES ybs;
Lampiran : Keputusan Kepala Desa Kendawangan Kanan
Nomor : 1 TAHUN 2017
Tanggal : 24 APRIL
Tentang Pembentukan Pengurus Badan Usaha Milik Desa “ Kendawangan Kanan
Sekarteja ” ( KKS )

Nama
No Jabatan Ket
Tempat/Tgl. Lahir

1 2 3 4
A. KOMISARIS

1. ZULKARNAIN Komisaris Kades

B. PELAKSANA OPERASIONAL

1. SUMIYATI Direktur

2. SULASTRI Sekretaris

3. TITIN HARNINGSIH Bendahara

C. PENGAWAS

1. RAPIANDI Pengawas Anggota BPD

Sekretaris/Anggot
2.
a

3. Anggota

D. UNIT USAHA SIMPAN PINJAM PEREMPUAN

1. SUMIATI Ketua

2. SULASTRI

3. TITIN HARNINGSIH

E. UNIT USAHA SEWA ALAT BANGUNAN

1. SUMIATI Ketua

2. SULASTRI

3. TITIN HARNINGSIH

Anda mungkin juga menyukai