Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

BIDANG 2 ACARA
CHRISTIAN COMMUNITY FP UB
2018
A. Daftar Pengurus Bidang 2 Acara

No. Nama NIM Prodi/ Angkatan Jabatan Ket.


Gery Hilkia CO
1 165040107111062 Agribisnis/ 2016 Aktif
Bangun Bidang 2
Indry Anggota
2 165040101111137 Agribisnis/ 2016 Aktif
Marybeth Bidang 2
Theza Agroekoteknologi/ Anggota
3 165040201111128 Aktif
Immanuela 2016 Bidang 2
Michael Agroekoteknologi/ Anggota
4 165040201111213 Aktif
Fias Sianturi 2016 Bidang 2

B. Kondisi Internal
Kondisi internal bidang 2 baik, dengan kesepakatan bersama bidang 2 dalam menentukan
Penanggung Jawab dalam menjalankan seluruh program kerja bidang 2 yang sudah disepakati.
Hubungan antara Indry Marybeth dengan anggota bidang 2 yang lain baik, karena adanya
keterbukaan serta adanya komunikasi yang baik dengan bidang 2 yang lain. Hubungan antara
Theza Immanuela dengan anggota bidang 2 yang lain baik karena adanya keterbukaan serta
adanya komunikasi yang baik dengan bidang 2 yang lain. Hubungan antara Michael Fias
Sianturi dengan anggota bidang 2 yang lain baik, karena adanya keterbukaan serta adanya
komunikasi yang baik dengan bidang 2 yang lain. Hubungan antara Gery Hilkia dengan
anggota bidang 2 yang lain baik, karena adanya keterbukaan serta adanya komunikasi yang
baik dengan bidang 2 yang lain. Setiap permasalahan yang terjadi dapat diselesaikan bersama.
Hubungan internal terjalin baik yang diperkuat dengan adanya rapat internal dan juga
berkoordinasi melalui media sosial. Dimana saat rapat internal maupun di media sosail, semua
anggota saling terbuka dan saling tolong menolong menyelesaikan masalah.

C. Kondisi Eksternal
Kondisi eksternal bidang 2 baik, dalam menjalankan program kerja bidang 2
berkoordinasi baik program kerja yang ditanggungjawabkan bidang 2 dan program kerja
bidang lain dan BPH. Hubungan bidang 2 dengan Ketua Umum baik, terkait membantu
pelobby-an sc kepanitiaan dan memfollow-up terkait kondisi kepanitiaan. Hubungan bidang 2
dengan sekretaris umum baik, terkait koordinasi dalam hal surar-menyurat dan membantu
kepanitiaan. Hubungan bidang 2 dengan bendahara umum baik, terkait pengeluaran
Persekutuan Doa gabungan. Hubungan bidang 2 dengan bidang 1 baik, terkait koordinasi tema,
pembicara dan ayat untuk Persekutuan Doa, Persekutuan Doa Gabungan maupun acara-acara
CC yang lain. Hubungan bidang 2 dengan bidang 3 baik, terkait koordinasi pokok- pokok doa
syafaat dan koordinasi dalam mencari informasi terkait CC’ers. Hubungan bidang 2 dengan
bidang 4 baik, terkait peralatan-peralatan yang digunakan ketika Persekutuan Doa maupun
Persekutuan Doa Gabungan dan acara-acara yang terdapat di CC dapat terkoordinir dengan
baik. Hubungan bidang 2 dengan bidang 5 baik, informasi mengenai acara-acara CC yang
dibagikan melalui akun-akun media sosial CC dan dalam hal pembuatan easy worship saat
persekutuan doa dan persekutuan doa gabungan. Hubungan dengan KMK baik dikarenakan
telah melakukan makrab cc kmk dan terjalin komunikasi dalam bertukar informasi terkait
kepengurusan.

D. Program Kerja Bidang


Keterangan
Dana Nominal
Program Penanggung Terlaksana/
No. Tanggal Pelaksanaan (Fakultas/
Kerja Jawab Tidak
Mandiri)
Terlaksana
Persekutuan Gery Hilkia
1 Setiap Hari Jumat - Terlaksana
Doa (PD) Bangun
1) 4 Mei 2018
Persekutuan
Theza 2) 14 September 2018 Rp. 280.000
2 Doa (PD) Terlaksana
Immanuela 3) 16 November 2018 (Mandiri)
Gabungan
4) 30 November 2018
Michael Fias Rp. 3.250.000
3 Paskah 1 Mei 2018 Terlaksana
Sianturi (Fakultas)
Welma dan September & Oktober Rp. 300.000 Terlaksana
4 Indry Marybeth
CC Time 2018 (Mandiri)
CC Art Rp.3.000.000
5 Theza Imanuela 12 Oktober 2018 Terlaksana
Night (Fakultas)
Gery Hilkia 26, 27, dan28 Oktober Rp. 7.000.000
7 Retreat Terlaksana
Bangun 2018 (Fakultas)
Rp. 2.000.000
8 Natal Indry Marybeth 7 Desember 2018 Terlaksana
(Mandiri)
Pelatihan
Michael Fias Setiap hari Rabu atau
9 MC dan - Terlaksana
Sianturi Kamis
Pemusik
Rapat Gery Hilkia
10 2 kali dalam sebulan - Terlaksana
Internal Bangun
CC 50th
11 Indry Marybeth 3 November 2018 - Terlaksana
Anniversary

E. Rincian Dana
No. Program Kerja Anggaran Dana Rincian Penggunaan Dana Penggunaan Dana
Fakultas Mandiri
Persekutuan
1 - - -
Doa (PD) -
1.
PMK Immanuel
-
Sticker Rp. 17.500
-
Vandel Rp. 30.000
2.
PMK Efod
-Pembatas alkitab Rp.
22.500
- Custom mug Rp. 10.000
Persekutuan
Rp. - Vandel Rp. 30.000
2 Doa (PD) - Rp 247.000
280.000,00 3. PMK Philadelphia
Gabungan
- Sticker Rp. 17.500
- Mug pembicara Rp. 20.000
- Vandel Rp. 30.000
4. PMK Veteriner
- Sticker dan cue card Rp.
24.500
- Vandel Rp. 45.000
Rp.3.250. Terlampir
3 Paskah - Rp 7.787.700
000
1) Snack Mahsiswa Baru =
Welma dan CC Rp.
4 - Rp. 127.000,00 Rp 127.000
Time 300.000
Rp. Terlampir
5 CC Art Night - Rp 3.379.000
3.000.000
Rp. Terlampir
7 Retreat - Rp 58.648.150
7.000.000
Rp. Terlampir
8 Natal - 2.000.000, Rp 9.140.600
00
Pelatihan MC -
9 - - -
dan Pemusik
10 Rapat Internal - - - -
CC 50th -
11 - - Rp 38.902.000,00
Anniversary
Total Penggunaan Dana Rp 118.231.450
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

F. Target Program Kerja dan Pencapaian Target Program Kerja

Target Program Kerja Pencapaian Target Program Kerja


No. Program Kerja Tujuan
Kualitatif Kuantitatif Kualitatif Kuantitatif
1 Persekutuan Doa 1) Untuk 1) CCers semakin CC’ers minimal 1) CC'ers dapat menjadi dekat ±12-83 orang
(PD) mendekatkan diri dekat dengan Tuhan 50 orang dengan Tuhan tercapai melalui (Grafik Terlampir)
kepada Tuhan 2) Hubungan sesama Firman yang disampaikan di
melalui ibadah dan CC ers lebih erat dalam Persekutuan Doa
pelayanan 3) CC ers ikut 2) Melalui pertemuan dalam PD
2) Untuk berpartisipasi dalam setiap minggunya sehingga
meningkatkan rasa melayani di tercapai hubungan CCers
persaudaraan antar persekutuan doa menjadi lebih erat
mahasiswa Kristen 3) Partisipasi CC'ers dalam PD
FP UB melalui WL, pemusik, operator
dan lainnya tercapai
2 Persekutuan Doa 1) Untuk 1) CC ers semakin 1) CC ers 1) CC’ers dapat semakin 1) CC’ers 40-60
(PD) Gabungan mendekatkan diri dekat dengan Tuhan minimal 50 mendekatkan diri kepada Tuhan orang
kepada Tuhan 2) Hubungan sesama orang dengan ibadah dan pelayanan 2) Anggota PMK lain
melalui ibadah dan CC ers lebih erat 2) Anggota yang dilakukan 30-50 orang
pelayanan 3) Hubungan CC ers PMK Lain 2) CC’ers memiliki hubungan baik
2) Untuk lebih erat dengan minimal 30 yang terjalin dengan PMK lain
meningkatkan rasa pengurus lain orang di UB
persaudaraan antar
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

anggota CC 3) Hubungan CC dengan PMK lain


dengan PMK lain di UB terjalin dengan baik
di UB
3 Paskah 1) Untuk 1) CC’ers semakin bisa 1) 250 Orang 1) Perayaan dalam rangka 2) 254 Orang CC’ers
memperingati memaknai arti dari CC’ers memperingati kebangkitan
kebangkitan Tuhan Kebangkitan Tuhan Tuhan Yesus sudah tercapai
Yesus Yesus
2) Untuk refreshing
dari kesibukan
perkuliahan
4 Welma dan CC 1) Untuk menyambut 1) Mahasiswa Baru 100 % 1) Dapat memperkenalkan UKMK 79 Mahasiswa Baru
Time Mahasiswa Baru Kristen mengenal Mahasiswa Baru Christian Community Kristen FP UB
Kristen FP UB UKMK CC Undangan 2) Untuk menyambut mahasiswa
2) Untuk 2) Mahasiswa Baru Kristen FP UB baru dilakukan dengan adanya
memperkenalkan dapat merasakan ibadah, sharing dan games
UKMK Christian kekeluargaan
Community sesama mahasiswa
Kristen FP UB
6 CC Art Night 1) Untuk 1) CC’ers 1) 150 orang CC 1) CC’ers dapat menampilkan 1) 189 orang CC’ers
mendekatkan diri menampilkan bakat ers bakat dan kemampuannya dalam 2) Partisipan dan
pada Tuhan dan kemampuannya 2) Partisipan acara undangan 100
2) Untuk mempererat 2) Penggalangan dana dan minimal 2) Seluruh PMK di UB dan LKM Orang
hubungan internal dapat tercapai 100 orang FP ikut berpartisipasi dalam
anggota serta 3) Hubungan internal menampilkan bakatnya
eksternal CC dan eksternal CC
semakin baik
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

3) Untuk
menampilkan
minat dan bakat
7 Retreat 1) Untuk 1) CC ers semakin 250 orang CCers 1) CC'ers dapat menjadi dekat ± 260 orang CC’ers
mendekatkan diri dekat dengan Tuhan dengan Tuhan tercapai melalui
pada Tuhan 2) Persaudaraan antar Firman Tuhan yang disampaikan
2) Untuk CCers semakin erat di pada setiap sesi,games,
meningkatkan rasa 3) CCers meniliki maupun fellowship
persaudaraan antar keinginan untuk 2) Meningkatkan rasa persaudaraan
anggota CC melayani antar anggota CC tercapai
3) Untuk melalui saling mengenalnya
meningkatkan antar anggota CC dan hubungan
keinginan untuk yang lebih erat
melayani di CC 3) meniliki keinginan untuk
melayani tercapai melalui
partisipasi CCers menjadi
pelayan di PD, Dore, maupun
kegiatan CC yang lain
4) Penggalangan dana tercapai
8 Natal Untuk merayakan hari Seluruh Civitas 250 orang 1) Dapat merayakan hari kelahiran 285 Orang CC’ers
kelahiran Yesus Akademika Kristen FP CC’ers Yesus Kristus bersama anggota
Kristus bersama UB dapat memaknai CC, dosen, dan karyawan FP UB
anggota CC, dosen, dan merayakan
dan karyawan FP UB kelahiran Yesus Kristus
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

9 Pelatihan MC dan 1. Latihan persiapan 1) CC’ers memiliki 100% Pelayan 1) CC’ers mampu tampil di depan 100% Pelayan PD
Pemusik MC maupun hubungan yang PD umum untuk membawakan
pemusik untuk akrab dengan ibadah
Persekutuan doa CC’ers yang lain 2) CC’ers sudah berani dan siap
2. Untuk dalam pelayanan melayani sebagai Pemusik
mengembangkan 2) CC’ers siap maupun MC untuk PD
bakat CC’ers melayani pada
dalam menjadi MC waktu PD
dan Pemusik
10 Rapat Internal Mengevalusi kinerja Proker selanjutnya lebih 100% Pengurus Tercapai melalui evaluasi dan Jumlah anggota
proker selama 2 baik Bidang 2 2018- sharing yang dilakukan bidang 2 sesuai
minggu 2019 dengan target
11 CC 50th Merayakan ulang 1) Semakin dekat 150 Orang Tercapai melalui rangkaian acara 217 Orang CC’ers dan
Anniversary tahun CC yang ke 50 dengan Tuhan CC’ers dan 50 bersama alumni melalui firman 48 alumni
2) Mempererat alumni Tuhan, diskusi dan malam
hubungan antar keakraban bersama alumni
sesama Ccers dan
alumni
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

G. Evaluasi
No. Program Kerja Kendala Rekomendasi
1) Mulainya PD sering tidak on time 1) Lebih berkoordinasi ke setiap bidang
karena persiapan yang kurang agar lebih bekerja sama dalam
seperti mobile perlengkapan dan mempersiapkan PD
Persekutuan
1 pembicara tidak tepat waktu 2) Membuat tim pelayan Persekutuan Doa
Doa (PD)
2) Sulitnya mencari pelayan PD
sehingga didapatkan pelayannya
secara mendadak
1) Kendala yang ada pada saat 1) Untuk pengurus baru di bidang 2
menentukan tanggal untuk diharapkan sudah menentukan PMK
pelaksanaan PD gabungan yang akan diajak untuk melakukan PD
dikarena-kan dari pihak CC gabungan sejak awal kepengurusan
maupun PMK lain yang bentrok dan segera mengubungi pengurus
Persekutuan 2) Kendala selanjutnya sulitnya PMK terkait.
2 Doa (PD) mendapatkan tempat sesuai 2) Untuk pengurus baru di bidang 2
Gabungan kapasitas. Karena komposisi diharapkan mempunyai list tempat
peserta PD yang banyak yang memang memiliki keluasan yang
mengharuskan menggunakan cukup untuk 2 PMK, selain itu juga
tempat yang luas harus mempunyai komunikasi yang
baik dengan UAKK untuk membantu
menentukan tempat PD Gabungan.
1) Persiapan perlengkapan yang 1) Lebih mengarahkan bidang 2
dibawa ke venue kurang karena selanjutnya bagaimana dalam
banyak panitia yang kesiangan pemilihan SC
2) Pembuatan LPJ Kepa-nitiaan 2) Lebih mengenali karakter panitia
3 Paskah
yang telat karena kurangnya sehingga tidak keliru dalam
koordinasi antara sekpel dan menempatkan posisi dalam panitia
benpel 3) Membangun komunikasi yang baik
agar tidak terjadi miss-communication
1) Susunan acara masih belum 1) Untuk pengurus baru di bidang 2
maksimal untuk diharapkan lebih berkoordinasi dengan
Welma dan CC mempersiapkannya serta adanya panitia POSTER
4
Time miss-communication antara
panitia POSTER 2018 dan juga
pengurus CC 2018-2019
1) Kendala yg dihadapi lebih kepada 1) Untuk pengurus baru di bidang 2
progress dalam menentukan diharapkan, mampu menjadi SC yang
tempat untuk menye-lenggarakan lebih sigap untuk memperkirakan hal
acara. Perizinan tempat meng- buruk yang akan terjadi, untuk
alami kendala keterlambatan peminjaman tempat bisa dilakukan di
5 CC Art Night
(diakibatkan pihak akademik jauh-jauh hari untuk bisa melakukan
mempersulit pemakaian tempat) persiapan selanjutnya dan perbanyak
2) Kendala selanjutnya yaitu koordinasi dengan panitia terkait.
komposisi panitia yang terlalu 2) Untuk pengurus baru di bidang 2
sedikit, diakibatkan saat lobb- diharapkan, dapat menjadi SC yang
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

ying banyak yang tidak menerima memang sigap, aktif dan telaten dalam
untuk men-jadi panitia. Lobbying melobby CC’ers yang memang ingin
juga ada beberapa yang dilakukan dijadikan panitia. Melihat secara luas
menggunakan sosial media, CC’ers yang masih aktif dan pada saat
jawaban yang diperoleh pun sulit lobbying dilakukan secara langsung
didapat dikarenakan pihak yang dengan tatap muka, sehinga tidak
tiba-tiba tidak membalas dan membutuhkan waktu yang lama untuk
tidak dapat dihubungi. memperoleh jawaban.
3) Kendala lain pada saat SPJ-LPJ, 3) Untuk pengurus baru di bidang 2
kesulitan da-lam melengkapi diharapkan mampu dari awal ke-
berkas-berkas yang dibutuhkan panitiaan membangun ko-munikasi
dikarenakan ada bebe-rapa pihak yang baik dengan panitia maupun
peminjaman yang sulit dihubungi pihak-pihak yang diajak untuk
sehingga harus menda-tangi bekerjasama.
tempatnya yang jaraknya
lumayan jauh.
1) Tanggal acara yang bentrok 1) Untuk pengurus baru di bidang 2, agar
dengan tanggal-tanggal penting lebih memfollow up tanggal-tanggal
akademik penting akademik, LKM maupun
2) Rapat tidak mulai ontime dengan acara-acara retreat ikatan dan gereja
7 Retreat alasan laporan, tugas, dll dan 2) Untuk pengurus baru di bidang 2, agar
rapat yang terlalu lama lebih membuat ketentuan rapat yang
dikoordinasikan dengan pengurus dan
SC.
.
1) Kendalanya adalah ada-nya 1) Untuk pengurus baru di bidang 2
bertabrakan dengan Natal pihak diharapkan, mampu menjadi SC yang
luar (Gereja maupun ikatan lebih sigap untuk memperkirakan hal
alumni) juga tempat yang tidak buruk yang akan terjadi, untuk
dapat dipesan karena sudah full peminjaman tempat bisa dilakukan di
2) Kendala lain pada saat SPJ-LPJ, jauh-jauh hari untuk bisa melakukan
kesulitan dalam melengkapi persiapan selanjutnya dan perbanyak
berkas-berkas yang dibutuhkan koordinasi dengan panitia terkait.
8 Natal
dikarenakan ada beberapa 2) Untuk pengurus baru di bidang 2
anggota panitia yang memegang diharapkan mampu dari awal ke-
bon/nota telah meninggalkan panitiaan membangun komunikasi
Malang yang baik dengan panitia maupun
pihak-pihak yang diajak untuk
bekerjasama, sehingga informasi atau
berkas-berkas dapat ter-penuhi dengan
baik dan cepat.
1) Kendala yang didapat-kan yaitu 1) Untuk bidang 2 selanjutnya
sulitnya melakukan latihan yang diharapkan mampu untuk menen-
Pelatihan MC
9 rutin 2x dalam seminggu tukan jadwal latihan sesuai dengan
dan Pemusik
dikarenakan kesibukan dari jadwal CC’ers yang kosong dengan
CC’ers. membuat multi-ple chat sehingga
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

2) Kurangnya minat CC’ers dalam dapat memperoleh hari kosong untuk


pengambilan bagian pelayan di latihan
PD 2) Lebih dirangkul lagi CC’ers dalam
pengambilan bagian pelayan di PD
1) Menentukan waktu untuk rapat 1) Untuk pengurus baru di bidang 2 agar
dapat mengatur waktunnya dengan
10 Rapat Internal
baik dan dapat meluangkan waktunya
untuk rapat internal.
1) persiapan panitia yang kurang 1) Lebih berkoordinasi dengan alumni
sehingga kegiatan CC 50th 2) Lebih merangkul panitia
Anniversary mengalami
CC 50th
11 kemunduran natal
Anniversary
2) komunikas yang agak sulit
dengan alumni dikarenakan
kesibukan alumni

H. Saran
No. Pengurus Saran
1) Program kerja Staff Magang lebih dipersiapkan lagi mulai dari
pembentukan, evaluasi, dan pembubarannya.
2) Visitasi pengurus lebih ditingkatkan baik secara kualitas dan kuantitas
sehingga mengetahui perkembangan maupun pergumulan setiap
1 BPH pengurus
3) Agar kedepannya BPH memiliki deadline yang pasti dari setiap proker
seperti staff magang, musang dll.
4) Lebih memperhatikan dan mengingatkan terkait kegiatan yang
berhubungan dengan BPH dan bidang 2, seperti uang kas

1) Karena program kerja KTB sudah berjalan, bidang 1 saat ini harus lebih
mempersiapkan keberlanjutan KTB kepada penerus bidang 1
2 Bidang 1 selanjutnya sehingga pembinaan di CC semakin membaik
2) Koordinasinya lebih ditingkatkan lagi
1) Lebih merangkul kakak-abang bukan hanya mahasiswa baru
3 Bidang 3 2) Lebih memperhatikan CC’ers dalam menggali informasi CC’ers
3) Koordinasinya lebih ditingkatkan lagi
1) Lebih memperhatikan setiap program kerja seperti fun futsal,
badminton, dll
2) Lebih telaten lagi dalam mobile barang sehingga tidak membuat waktu
4 Bidang 4
molor saat PD, dan sigap membantu panitia dalam peralatan dalam
kepanitiaan di CC
3) Koordinasinya lebih ditingkatkan lagi
1) Lebih telaten dalam mengelola akun-akun CC sehingga informasi yang
disebar tidak terlambat waktunya
5 Bidang 5
2) Lebih memperhatikan setiap progam kerja yang dikerjakan
3) Koordinasinya lebih ditingkatkan
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

I. Data Lampiran
1. Rincian Dana Paskah CC 2018
Pemasukan
1. Persembahan Rapat Kordinasi Rp 235.000,00
2. Persembahan Ibadah Paskah Rp 188.000,00
3. Persembahan Ibadah Panitia Rp 91.000,00
4. Usaha Panitia Rp 8.582.000,00
5. Kas Panitia Rp 1.560.000,00
6. Janji Iman Rp 1.389.000,00
7. Dana Fakultas Rp 3.180.500,00
8. Donatur Rp 450.000,00 +
Jumlah Rp15.675.500,00

Pengeluaran
1. Acara
a. Print Out Juplak + Fotocopy Rundown Rp 240.100,00
b. Bingkisan Baksos Rp 553.500,00 +
Jumlah Rp 793.6,00,00

2. PDD
a. Souvenir Rp 720.000,00
b. Dekorasi Rp 241.000,00
c. Poster Rp 14.000,00
d. Vandel Rp 75.000,00
e. Banner Rp 67.500,00
f. Sertifikat Panitia @Rp 3.000 x 3 Rp 156.000,00
g. ID Card @Rp 2.500 x 3 Rp 7.500,00 +
Jumlah Rp 1.281.000,00

3. Musik
a. Senar Gitar Rp 44.000,00
b. Baterai kotak gitar @Rp15.000x4 Rp 21.800,00 +
Jumlah Rp 65.800,00

4. Konsumsi
a. Nasi Kotak @Rp 8.500 x 300 Rp 2.550.000,00
b. Snack Tamu @Rp 2.000 x 300 Rp 600.000,00
c. Minuman Tamu Rp 210.000,00
d. Snack Pembicara Rp 15.200,00 +
Jumlah Rp 3.375.200,00

5. Perlengkapan
a. Sound System Rp 450.000,00
b. Lakban Rp 18.000,00
c. Mic wireless Rp 30.000,00 +
Jumlah Rp 498.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

6. Humas
a. Angkot @Rp 150.000 x 5 buah Rp 750.000,00
b. Tambahan biaya angkot Rp 40.000,00
c. Bensin Pick Up Rp 100.000,00
d. Sewa tempat Rp 600.000,00 +
Jumlah Rp 1.490.000,00

7. Doa
a. Hadiah Ibadah Panitia Rp 27.600,00
b. Snack Ibadah Panitia Rp 11.000,00 +
Jumlah Rp 38.600,00

8. Koorlap
HT @13.500 x 8 Rp 108.000,00

9. Sekretaris Pelaksana
Fotocopy+Print Proposal dan Undangan Rp 78.000,00
Amplop Undangan Rp 22.000,00 +
Rp 100.000,00
10. Bendahara Pelaksana
Buku Kas Panitia Rp 5.500,00
Amplop Janji Iman Rp 2.500,00
Materai Rp 7.000,00
Kwitansi Rp 2.500,00 +
Rp 17.500,00

11. BTT
Peminjaman Ice Box Rp 20.000,00

Jumlah Pemasukan Rp 15.675.500,00


Jumlah Pengeluaran Rp 7.787.700,00 -
Sisa Uang Rp 7.887.800,00
Dana ke CC (Rp.500.000+30%) Rp 2.716.340,00 –
Total Uang Rp 5.171.460,00

2. Rincian Dana CC Art Night 2018


Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Pemasukan
3. Persembahan Panitia Rp 126.000,00
4. Usaha Panitia Rp 1.183.000,00
5. Kas Panitia Rp 755.000,00
6. Janji Iman Rp 986.000,00 +
Total Pemasukan Rp 3.050.000,00

Pengeluaran
1. Kesekretariatan
a. Map Rp 10.000,00
b. Print Warna Rp 29.000,00 +
Jumlah Rp 39.000,00

2. PDD
a. Tali balon Rp 4.000,00
b. Karton Rp 15.000,00
c. Banner Rp 44.000,00
d. Kertas metalik Rp 18.000,00
e. Glowstick Rp 200.000,00
f. Kertas emas Rp 70.000,00
g. Kertas A4 glossy Rp. 42.000,00
h. No Meja Rp 5.000,00
i. Double tip Rp 10.000,00 +
Jumlah Rp 401.000,00

3. Danus dan Konsumsi


a. French fries Rp 125.000,00
b. Jamur Rp 24.000,00
c. Roti Rp 41.500,00
d. Pop Mie Rp 57.000,00
e. Gula Rp 10.000,00
f. Kopi (kapal api & Capucino) Rp 73.500,00
g. Meses Rp 12.000,00
h. Susu kaleng Rp 10.000,00
i. Tusuk sate Rp 15.000,00
j. Margarin Rp 6.500,00
k. Minyak goreng Rp 31.500,00
l. Tepung Rp 6.500,00
m. Chocolatos Rp 80.000,00
n. Wadah Rp 85.000,00
o. Saos Rp 10.500,00
p. Bumbu masak Rp 10.000,00
q. Perasa Rp 10.000,00
r. Galon isi ulang Rp 5.000,00
s. Es batu Rp 8.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

t. Teh Rp 5.000,00 +
Jumlah Rp 626.000,00

4. Perlengkapan
a. Kabel RCA Rp 65.000,00
b. Senar Rp 50.000,00
c. HT Rp 50.000,00
d. sound system Rp 950.000,00 +
Jumlah Rp 1.115.000,00

5. Doa
Snack Rp 29.000,00

6. Acara
a. Vandel Rp 240.000,00
b. Rundown Rp. 134.000,00
c. DJ Rp 300.000,00 +
Jumlah Rp 674.000,00
7. Humas dan Keamanan
a. Biaya Keamanan Rp 400.000,00

Total Pengeluaran Rp 3.255.000,00

Total Pemasukan Rp 3.050.000,00


Keuntungan Dansum (di hari H) Rp 1.127.000,00 +
Rp 4.177.000,00
Total Pengeluaran Rp 3.255.000,00 -
Sisa uang Rp 922.000,00
Dana dari fakultas Rp 1.000.000,00 +
Sisa uang total Rp 1.922.000,00
Dana ke CC (500.000 + 30%) Rp 995.400,00 -
Total surplus Rp 926.600,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

3. Rincian Dana Retreat CC 2018


Pemasukan
1. Kontribusi peserta 57 x @150.000 Rp 8.450.000,00
2. Kontribusi panitia 80 x @200.000 Rp 16.100.000,00
3. Dana dari fakultas Rp -
4. Uang Kas Rp 7.540.000,00
5. Janji iman Rp 1.752.000,00
6. Persembahan Rp 1.382.200,00
7. Dana usaha panitia Rp 24.300.000,00
8. Donatur Rp 3.323.000,00
9. Outbond Rp. 2.341.000.00
Total Pemasukan Rp 72.188.200,00
Pengeluaran
1. Acara
a. Pembicara 3 x @250.000 Rp 750.000,00
b. Fc + Print Rp 366.700,00
c. Games + Hadiah Rp 230.600,00
d. Mercon 4 x @17.500 Rp 70.000,00 +
Total Rp. 1.417.300,00
2. Humas
a. Truck 4 x @1.250.000 Rp 5.000.000,00
b. Pick up 1 x @675.000 Rp 675.000,00
c. Tempat Rp 35.780.000,00
d. Bensin Rp 210.000,00 +
Jumlah Rp41.665.000,00
3. Doa
a. Hadiah games ibadah panitia Rp 75.150,00
b. Permen Rp 13.000,00
c. Api unggun Rp 23.000,00
d. Lampion 4 x @10.000 Rp 40.000.00 +
Jumlah Rp. 196.150,00

4. Perlengkapan
a. Kain hitam Rp 200.000,00
b. Baterai Mic Rp 33.900,00
c. Sound Rp 500.000,00
d. ATK Rp 65.000,00
e. Lampu Sorot Rp 90.000,00 +
Jumlah Rp. 888.900,00

5. Musik
a. Senar gitar 1 x @75.000 Rp 75.000,00 +
Jumlah Rp 75.000,00

6. PDD
a. Banner (10m) 10 x @13.000 Rp 130.000,00
b. Poster 5 x @4.000 Rp 20.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

c. Vendel 5 x @25.000 Rp 125.000,00


d. Souvenir 300 x @2.030 Rp 610.000,00
e. Dekorasi Rp 224.000,00
f. Buku acara 80 x @1.000 Rp 80.000,00
g. Nametag 280 x @3.000 Rp 584.000,00
h. Kaos 280 x @45.000 Rp 12.150.000,00
Jumlah Rp 13.923.000,00
7. Konsumsi
a. Kertas Bungkus Rp 25.000,00
b. Plastik+Karet Rp 9.000,00
c. Es Batu Rp 15.000,00
d. Air Mineral 1 dus x @22.000 Rp 22.000,00
e. Snack Rp 31.800,00
f. Trashbag 5 x @4.000 Rp 20.000,00
g. K. Supir 5 x @10.000 Rp 50.000,00
h. Snack Undangan 15 x @10.000 Rp 100.000,00 +
Jumlah Rp 272.800,00
8. KOORLAP
a. HT 7 x @10.000 x 3 hari Rp 210.000,00
Jumlah Rp 210.000,00

9. Bendahara Pelaksana Rp 0;
10. Sekertaris Pelaksana Rp 0;
Total pengeluaran Rp. 58.648.150,00
Jumlah Pemasukan Rp 65.188.200,00
Jumlah Pengeluaran Rp. 58.648.150,00-
Sisa Uang Rp 6.540.050,00
Dana ke CC Rp. -
NB : Dana fakultas belum turun dari akademik
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

4. Rincian Dana Natal CC 2017


Pemasukan
No Uraian Jumlah
1 Uang kas Rp 2.925.000,00
2 Janji Iman Rp 1.000.000,00
3 Dana dan Usaha Rp 7.330.000,00
4 Persembahan Rp 1.257.500,00
5 Donatur Rp 5.550.000,00
TOTAL PEMASUKAN Rp 18.062.500,00

Pengeluaran

A. Sekretaris Pelaksana
1 Print Rp 35.100,00 Rp 35.100,00
2 Stempel Rp 45.000,00 Rp 45.000,00
3 Buku tamu Rp 30.000,00 Rp 30.000,00
4 Print Rp 8.500,00 Rp 8.500,00
5 Tambahan Buku tamu Rp 15.000,00 Rp 15.000,00
TOTAL Rp 133.600,00
B. Acara
1 Lilin dan kertas lilin Rp 172.400,00 Rp 172.400,00
2 Keperluan acara, opening Rp 374.000,00 Rp 425.000,00
& closing ceremony
3 Print dan Foto Copy Rp 132.100,00 Rp 132.100,00
4 Fee Pembicara Rp 250.000,00 Rp 250.000,00
TOTAL Rp 928.500,00
C. PDD
1 Souvenir Rp 2.000,00 300 buah Rp 600.000,00
2 Poster A3 Rp 2.750,00 10 buah Rp 27.500,00
3 Banner 3 x 4 m Rp 13.000,00 1 buah Rp 156.000,00
5 Dekorasi Rp 233.600,00 Rp 233.600,00
6 Vandel Rp 14.000,00 1 buah Rp 14.000,00
7 Pin Panitia Rp 2.800,00 98 buah Rp 274.400,00
8 Keperluan PDD Rp 221.000,00 Rp 221.000,00
9 Sertifikat Rp 2.000,00 98 buah Rp 196.000,00
TOTAL Rp 1.722.500,00
D. Konsumsi
1 Snack Rp 2.000,00 300 kotak Rp 600.000,00
2 Nasi Kotak Rp 10.000,00 300 kotak Rp 3.000.000,00
3 Air Mineral Rp 20.000,00 7 kardus Rp 140.000,00
4 Makan Pembicara Rp 20.000,00 1 kotak Rp 20.000,00
5 Tambahan Air Mineral Rp 89.000,00
TOTAL Rp 3.849.000,00
E. Musik
1 Latihan studio Rp 280.000,00 Rp 280.000,00
2 Senar gitar dan bass Rp 70.000,00 Rp 70.000,00
TOTAL Rp 350.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

F. Perlengkapan
1 Lampu Sorot Rp 10.000,00 4 buah Rp 40.000,00
2 Baterai Rp 15.000,00 Rp 15.000,00
3 ATK Rp 60.000,00 Rp 60.000,00
TOTAL Rp 115.000,00
G. Humas
1 Tempat Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00
2 Angkot Rp 180.000,00 4 angkot Rp 720.000,00
3 Keamanan Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
4 Bensin Pick Up Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
TOTAL Rp 1.920.000,00
H. Doa
1 Ibadah panitia Rp 80.000,00 Rp 80.000,00
TOTAL Rp 80.000,00

TOTAL PENGELUARAN KEGIATAN Rp 9.140.600,00

Jumlah Pemasukan Rp 18.062.500,00


Jumlah Pengeluaran Rp 9.140.600,00
Sisa uang Rp 8.921.900,00
Dana ke CC (Rp.500.000+30%) Rp 3.026.570,00-
Total Rp 5.895.330,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

5. Rincian Dana CC 50

Pemasukan
No Uraian Harga/satuan Kuantitas Jumlah
1 Kontribusi Rp 350.000 39 Orang Rp 13.650.000,00
2 Donatur 20 Orang Rp 7.850.000,00
3 Kontribusi dan donatur 23 Orang Rp 24.250.000,00
4 Persembahan Rp 1.612.000,00
TOTAL PEMASUKAN Rp 47.362.000,00

Pengeluaran
Pengeluaran
A. Kesekretariatan
1 Proposal Rp 50.000,00 Rp 50.000,00
2 Surat undangan Rp 30.000,00 Rp 30.000,00
3 Amplop Rp 18.000,00 1 box Rp 18.000,00
4 Stempel Rp 40.000,00 1 buah Rp 40.000,00
5 Buku tamu Rp 30.000,00 2 buah Rp 60.000,00
6 Fotocopy Rp 32.000,00 Rp 32.000,00
7 Admin bank Rp 32.000,00 Rp 32.000,00
8 Pengembalian uang Rp 2.000.000,00 Rp 2.000.000,00
alumni
TOTAL Rp 2.262.000,00

B. Acara
1 Pemusik Rp 350.000,00 Rp 350.000,00
2 Confetti Rp 30.000,00 4 buah Rp 120.000,00
3 Juplak + susunan + cue Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
card
4 Fee MC Rp 100.000,00 3 orang Rp 300.000,00
5 Reward games (mug) Rp 22.000,00 16 buah Rp 352.000,00
6 Frame Rp 500.000,00 Rp 500.000,00
TOTAL Rp 1.922.000,00
C. PDD
1 Kaos Rp 50.000,00 128 buah Rp 6.400.000,00
2 Poster A1 Rp 24.000,00 3 buah Rp 72.000,00
3 Banner 3 x 2,5 m Rp 105.000,00 1 buah Rp 112.500,00
5 Dekorasi Rp 400.000,00 Rp 400.000,00
6 Vandel Rp 25.000,00 4 buah Rp 100.000,00
7 Souvenir Rp 4.100,00 350 buah Rp 1.435.000,00
8 Name tag Rp 1.500,00 100 buah Rp 150.000,00
9 CC album Rp 23.000,00 60 buah Rp 1.380.000,00
TOTAL Rp 10.049.500,00
D. Konsumsi
1 Makan siang Alumni Rp 4.300.000,00 Rp 4.300.000,00
2 Makan malam CC’ers Rp 4.135.000,00 Rp 4.135.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

3 Makan malam alumni Rp 40.000,00 90 porsi Rp 3.600.000,00


4 Bahan BBQ Rp 1.712.500,00 Rp 1.712.500,00
5 Angsle Rp 6.000,00 50 porsi Rp 300.000,00
6 Piring Rp 70.000,00 Rp 70.000,00
7 Kue tart Rp 950.000,00 Rp 950.000,00
8 Ketan Rp 350.000,00 Rp 350.000,00
9 Makan pagi petugas Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
GKS dan mahasiswa
10 Sabun cuci piring Rp 11.000,00 1 buah Rp 11.000,00
11 Kompor Rp 300.000,00 1 buah Rp 300.000,00
TOTAL Rp 16.028.500,00
E. Musik
1 Latihan studio Rp 540.000,00 Rp 540.000,00
2 Senar gitar dan bass Rp 200.000,00 Rp 200.000,00
TOTAL Rp 740.000,00
F. Perlengkapan
1 Sound Rp 1.500.000,00 Rp 1.500.000,00
2 Effect Rp 75.000,00 2 buah Rp 150.000,00
3 ATK Rp 80.000,00 Rp 80.000,00
4 Lampu sorot Rp 15.000,00 2 buah Rp 30.000,00
5 Kursi Rp 6.000,00 100 buah Rp 600.000,00
6 Kabel roll Rp 110.000,00 Rp 110.000,00
7 Kabel jack Rp 20.000,00 Rp 20.000,00
TOTAL Rp 2.490.000,00
G. Humas
1 DP selecta Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00
2 Tempat Rp 2.000.000,00 Rp 2.000.000,00
3 Listrik Rp 600.000,00 Rp 600.000,00
4 Angkot Rp 160.000,00 5 angkot Rp 800.000,00
5 Bensin Pick up Rp 250.000,00 Rp 250.000,00
6 Keamanan Rp 330.000,00 Rp 330.000,00
7 Mobilisasi daging Rp 50.000,00 Rp 50.000,00
TOTAL Rp 5.030.000,00
H. Doa
1 Ibadah panitia Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
TOTAL Rp 100.000,00
I. Daspon
1 Proposal Rp 20.000,00 10 buah Rp 200.000,00
TOTAL Rp 200.000,00
J. Korlap
1 HT Rp 10.000,00 8 buah Rp 80.000,00
TOTAL Rp 80.000,00

TOTAL PENGELUARAN KEGIATAN Rp 38.902.000,00

Jumlah Pemasukan Rp 47.362.000,00


Jumlah Pengeluaran Rp 38.902.000,00-
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Sisa uang Rp 8.460.000,00


Dana ke CC ( Rp. 500.000+30%) Rp 2.888.000,00 -
Total Dana Rp 5.580.000,00
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Persentase Jumlah CC'ers di Persekutuan Doa


Januari-Desember 2018

90
80
70
60
50
40
30
20
10
0

Persekutuan Doa

Gambar 1. Grafik Presentase Jumlah CC'ers di Persekutuan Doa CC Januari-Desember 2018

Persentase Jumlah CC'ers di Persekutuan Doa Gabungan CC


2018

PMK Veteriner
PMK Philadelphia
PMK Efod
PMK Immanuel
Persekutuan Doa Gabungan
0 10 20 30 40 50 60
Gambar 2. Grafik Presentase Jumlah CC'ers di Persekutuan Doa Gabungan CC Januari-
Desember 2018
Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Lampiran Kegiatan

Gambar 3. Retreat CC 2018

Gambar 4. Natal CC 2018


Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Gambar 5. Paskah CC 2018


Unit Kegiatan Mahasiswa Kerohanian
Christian Community
Fakultas Pertanian
Universitas Brawijaya Malang

Anda mungkin juga menyukai