Anda di halaman 1dari 1

SOP MENGHITUNG TETESAN INFUS:

Definisi

Menghitung kecepatan infuse untuk mencegah ketidaktepatan pemberian cairan.

B.Tujuan

1.Mencegah terjadinya kolaps kardiovaskular dan sirkulasi pada klien dehidrasi dan syok.

2.Mencegah kelebihan cairan pada klien.

C.Peralatan

1.Kertas dan pensil

2.Jam dengan jarum detik

D.Prosedur Pelaksanaan

1.Membaca program dokter dan ikuti enam benar untuk memastikan larutan yang benar.

2.Mencari tahu kalibrasi dalam tetesan per milimete dari set infuse (sesuai petunjuk bungkus)

a.Tetes mikro (mikrodrip) ; 1 cc = 60 tetes

b.Tetes makro (makrodrip) ; 1 cc = 15 tetes, 1 cc = 20 tetes

3.Memilih salah satu rumus berikut

a.Millimeter per jam

Jumlah total cairan infuse (cc) cc/jam = lama waktu penginfusan (jam)

b.Tetes permenit

Jumlah total cairan infuse (cc) x faktor tetesan lama waktu penginfusan

4.Mencuci tangan

Anda mungkin juga menyukai