Anda di halaman 1dari 2

 APA ITU AIR BERSIH…?

 SUMBER AIR YANG LAYAK DI  BAHAYA MENGGUNAKAN DAN


KONSUMSI YAITU..: MENGKONSUMSI AIR YANG
Air Bersih yaitu air yang TERKONTAMINASI..:
dipergunakan untuk keperluan 1. Sumber yang bebas dari
sehari-hari dan kualitasnya 1. Diare
memenuhi persyaratan pengotoran (pollution).
kesehatan air bersih sesuai 2. Sumber yang mengalami
dengan peraturan perundang-
undangan yang berlaku dan pemurniaan alamiah (natural
dapat diminum apabila purification)
dimasak.
3. Sumber yang mendapatkan
proteksi dengan pengolahan 2. Stunting pada anak-anak

buatan (artificialtreatment).

 SYARAT-SYARAT AIR DI
KATAKAN BERSIH…:

 SUMBER-SUMBER AIR 1. Persyaratan Fisik : secara fisik air


BERSIH..: bersih harus jernih (tidak berwarna),
tidak berbau dan tidak berasa.
1. Mata air
3. Dermatitis (gatal-gatal pada kulit)
2. Sumur dangkal (shallowwells)
2. Persyaratan kimiawi : pH dalam
3. Sumur dalam (deepwells)
rentang normal 6,5-9,0 (sejuk)
4. Sungai
5. Danau dan Penampung Air
3. Persyaratan Bakteriologis : Tidak
(lakeand reservoir)
mengandung bakteri koliform
(Escherichia coli)
 METODE SARINGAN PASIR 2. Masukan kapas atau kain tekstil
LAMBAT setebal 2 cm SLOW SAND
3. Masukan ijuk
Penyaringan atau filtrasi adalah
proses pemisahan komponen padatan
4. Masukan Kerikil halus
FILTER
5. Masukan ijuk (SARINGAN PASIR LAMBAT)
yang terkandung di dalam air dengan
melewatkannya melalui media yang 6. Masukan arang
berpori atau bahan berpori lainnya 7. Masukan ijuk
untuk memisahkan padatan dalam 8. Masukan pasir kasar
air tersebut menjadi air bersih aatau 9. Masukan ijuk
air layak konsumsi
10. Terakhir masukan kerikil besar

 ALAT & BAHAN..:


1. Botol Air Mineral 1,5 liter
2. Ijuk (gamutu)
3. Arang (charcoal)
4. Pasir Kasar
5. Kerikil besar
6. Kerikil halus
7. Kain tekstil atau kapas
Oleh:
KELOMPOK IV
 CARA PEMBUATAN..:
1. Botol air mineral di lubangi bagian
bawah dan bagian atas botol dipotong
STIKES MALUKU HUSADA
PROGRAM STUDI PROFESI
NERS
ANGKATAN V
2019

Anda mungkin juga menyukai