Anda di halaman 1dari 18

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

DINAS PENDIDIKAN
MA DDI KARYA BARU
Jl.Soekarno Hatta Km.30 Desa Batuah Kec.Loa Janan Kab.Kutai Kartanegara

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA MA DDI KARYA BARU
NOMOR:

Tentang

PENETAPAN PEMBINA DAN PENGURUS OSIS


MA DDI KARYA BARU
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

KEPALA MA DDI KARYA BARU SETELAH

Menimbang : Bahwa agar dapat terlaksananya Pembinaan Aktivitas Siswa yang terarah dan
dapat mewakili semua perwakilan siswa,dipandang perlu menetapkan pembina
dan pengurus OSIS
Mengingat : SK Mendiknas Nomor : 151/MA-KB/LJ/A-IX/2019
Memperhatikan : 1.Usul dari pembina dan pengurus OSIS
2.Hasil rapat MPK tanggal
Menetapkan
Pertama : Pembina dan pengurus OSIS MA DDI KARYA BARU Tahun 2019/2020 dengan
personil sebagaimana yang ditunjuk dalam lampiran keputusan ini
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak 10 September 2019
Ketiga : Apabila terdapat kekeliruan dalam pendapatan ini,maka akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Batuah
Pada tanggal : 09 September 2019

Kepala MA DDI KARYA BARU

MUHAMMAD RUSLI S.Hi,M.H


Tembusan:
1.Kepala Kantor Diknas Kab.Kutai Kartanegara Di Tenggarong
2.Pembina dan Pengurus OSIS MA DDI KARYA BARU
Lampiran : SK Kepala MA DDI KARYA BARU
Nomor :
Tanggal :
Perihal : Penetapan Pembina dan Pengurus OSIS
MA DDI KARYA BARU
I.PEMBINA OSIS
- Penanggung Jawab : Kepala Sekolah ( MUHAMMAD RUSLI S.Hi,M.H )
-Wakil Penanggung Jawab : Wakil Kepala Sekolah ( M.RUSTAN S.P )
-Pembina : Sukmawati S.Pd
II.PENGURUS OSIS
1.Ketua : Anca
2.Wakil Ketua : Raka Rizq Ramadhan
3.Sekretaris : Silvina
4.Bendahara : Irda Asmita
III.SEKSI SEKSI BIDANG
1.Sekbid Iman dan Taqwa : Riski Masidatul Aufa
M.Rifki Arif
Nisrina Isvakhani Nakhda
M.Jefri Bakhrian
Malik Gaffar

2.Sekbid Politik,Hukum dan Keamanan : Rizal Al-Hajarul Aswad


Novitasari
Muhammad Irsyad
Artita Arianti
Ananda Falentin
Muhammad Refly

3.Sekbid Ilmu Pengetahuan dan Teknologi : Erika Hervia Andhiny


Kamal Oktavian
Muhammad Erwin
Cikarlenny
Effie
4.Sekbid Kesenian,Keterampilan dan Kewirausahaan : Nur Rahmi
Evi Sasmita
AA.Nur Hidayah
Hendra Lesmana
M.Fauzi Saputra
M.Ansar Aditya
Mariana Karmila

5.Sekbid Kesehatan dan Kebugaran Jasmani : Elis Tiana


Salizia
Armelia Nabila
Asgar Maulana
Nur Fadillah
Risma

6.Sekbid Komunikasi dan Informasi : Reski M.Noor


Nur Aisyah
Randi Rifalda
Desy
Ahmad Jailani

7.Sekbid Kebersihan dan Kesehatan Lingkungan : Leni Silfiya


Rahmianti Santi
Muhammad Yusuf
Muhammad Rizal
Rita Putri Karlina

Ditetapkan Di : Batuah
Pada Tanggal : 09 September 2019
Kepala MA DDI Karya Baru

Muhammad Rusli S.Hi,M.H


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
( OSIS )
MA DDI KARYA BARU
Jl.Soekarno Hatta Km.30 Desa Batuah Kec.Loa Janan Kab.Kutai Kartanegara

ANGGARAN DASAR ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)


MA DDI KARYA BARU
_

Secara struktural Anggaran Dasar OSIS,terdiri dari 7 Bab dan pasal-pasal yaitu :
1.BAB I : Nama,waktu dan tempat kedudukan
2.BAB II : Asas,tujuan dan sifat
3.BAB III : Keanggotaan dan keuangan
4.BAB IV : Hak dan kewajiban
5.BAB V : Perangkat OSIS
6.BAB VI : Masa Jabatan
7.BAB VII : Penutup
1.BAB I NAMA,WAKTU DAN TEMPAT KEDUDUKAN
Pasal 1
Organisasi ini bernama Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS)
Pasal 2
Organisasi ini didirikan untuk waktu yang tidak ditentukan
Pasal 3
Organisasi ini berkedudukan di MA DDI KARY BARU Kecamatan Loa Janan,Kabupaten
Kutai Kartanegara,Provinsi Kalimantan Timur

2.BAB II ASAS,TUJUAN DAN SIFAT


Pasal 4
Organisasi ini berasaskan Al-qur’an dan As-sunnah
Pasal 5
Organisasi ini bertujuan mempersiapkan siswa sebagai kader penerus cita cita perjuangn
pembangunan guna:
a.Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT dan budi pekerti luhur
b.Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan
c.Meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani
d.Memantapkan kepribadian dan mandiri,serta
e.Mempertebal rasa tanggung jawab kemasyarakatan serta keagamaan
Pasal 6
(1) Organisasi ini bersifat intra sekolah dan merupakan satu-satunya Organisasi Intra sekolah
yang sah di sekolah sebagai wadah siswa berorganisasi dan menampung seluruh kegiatan
siswa,serta tidak ada hubungan organisator dengan OSIS di sekolah lain,atau tidak menjadi
bagian dari organisasi lain di luar sekolah.
(2) Organisasi ini hanya berhak mewakili siswa dari sekolah yang bersangkutan

3.BAB III KEANGGOTAAN DAN KEUANGAN


Pasal 7
(1) Anggota organisasi ini yang telah dilantik sebagai pengurus organisasi,secara otomatis
adalah siswa yang masih aktif belajar pada sekolah ini
(2) Anggota organisasi ini tidak memerlukan kartu anggota
(3) Keanggotaan berakhir apabila siswa yang bersangkutan tidak menjadi siswa lagi di
sekolah ini,meninggal dunia,atau pertimbangan di berhentikan.
Pasal 8
Keuangan organisasi ini diperoleh dari dana yang disediakan oleh sekolah,dan sumbangan yang
tidak mengikat serta usaha lain yang sah.

4.BAB IV HAK DAN KEWAJIBAN


Pasal 9
(1) Setiap anggota mempunyai hak :
a.Mendapatkan perlakuan yang sama sesuai dengan bakat.minat dan kemampuannya
b.Memilih dan dipilih sebagai perwakilan kelas atau pengurus
c.Berbicara secara lisan maupun tulisan
(2) Setiap anggota berkewajiban untuk :
a.Memelihara nama baik dan kehormatan sekolah
b.Mematuhi peraturan dan tata tertib sekolah
c.Menghormati tenaga kependidikan
d.Memelihara sarana dan prasarana serta keamanan,kebersihan,ketertiban,keindahan
dan kekeluargaan di sekolah

5.BAB V PERANGKAT OSIS


Pasal 10
(1) Perangkat OSIS terdiri dari :
a.Pembina OSIS
b.Perwakilan kelas
c.Pengurus OSIS
(2) Pembina terdiri dari :
a.Kepala Sekolah/wakil sebagai ketua/wakil ketua
b.Guru sebagai anggota,sedikitnya 5 orang diatur secara bergantian setiap tahun ajaran
(3) Pengurus OSIS terdiri dari
a.Ketua
b.Wakil ketua
c.Sekretaris
d.Bendahara
e.Seksi ketaqwaan terhadap Allah SWT
f.Seksi kehidupan Berbangsa dan Bernegara
g.Seksi pendidikan pendahuluan Bela Negara
h.Seksi kepribadian dan budi pekerti luhur
i.Seksi berorganisasi politik dan kepemimpinan
j.Seksi keterampilan dan kewirausahaan
k.Seksi kesegaran jasmani dan daya kreasi
l.Seksi persepsi,apresiasi dan kreasi seni

6.BAB VI MASA JABATAN


Pasal 11
Masa jabatan anggota perwakilan kelas dan pengurus selama satu tahun dimulai dari awal tahun ajaran
dan berakhir pada tahun ajaran.

7.BAB VII PENUTUP


Pasal 12
(1) Hal-hal yang belum diatur dalam Anggaran Dasar ini,akan diatur lebih lanjut dalam Anggaran
Rumah Tangga,atau peraturan lain yang sah
(2) Anggaran Rumah Tangga mengatur lebih rinci hal-hal yang belum diatur dalam Anggaran Dasar
(3) Anggaran Rumah Tangga disusun oleh masing-masing sekolah,dan disusun berdasarkan
Anggaran Dasar.

Batuah,10 September 2019


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
MA DDI KARYA BARU
(OSIS MA DDI)
Ketua OSIS Sekretaris

Anca Silvina

Mengetahui
Kepala Sekolah Pembina OSIS

Muhammad Rusli S.Hi,M.H Sukmawati S.Pd


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
( OSIS )
MA DDI KARYA BARU
Jl.Soekarno Hatta Km.30 Desa Batuah Kec.Loa Janan Kab.Kutai Kartanegara

RINCIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB


PEMBINA DAN PENGURUS OSIS

A.PEMBINA OSIS
1.Bertanggung jawab atas seluruh pengelolaan,pembinaan,dan pengembangan OSIS di sekolah.
2.Memberikan nasehat kepada pengurus OSIS
3.Mengesahkan keanggotaan pengurus dengan surat keputusan kepala sekolah
4.Mengesahkan dan melantik pengurus OSIS dengan surat keputusan kepala sekolah
5.Mengarahkan penyusunan Anggaran Rumah Tangga dan Program Kerja OSIS
6.Menghadiri rapat-rapat OSIS
7.Mengadakan evaluasi terhadap pelaksanaa tugas OSIS

B.PENGURUS OSIS SECARA KESELURUHAN


1.Menyusun dan melaksanakan progaram kerja sesuai dengan anggaran dasar dan anggaran rumah
tangga OSIS
2.Selalu menjunjung tinggi nama baik,kehormatan dan martabat sekolah
3.Menyampaikan laporan pertanggungjawaban kepada rapat perwakilan kelas pada akhir tahun
4.Membuat laporan dengan baik dan mengkoordinasikan semua rapat pengurus
5.Memimpin rapat dan menetapkan kebijaksanaan
6.Menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sesuai dengan bidang tugasnya masing-masing sesuai
dengan jabatan kepengurusan dalam OSIS,jangan tidak tahu menahu/cuek dengan tugas dan tanggung
jawabnya.

“SETIAP KAMU ADALAH PEMIMPIN

DAN SETIAP PEMIMPIN

AKAN DITANYAI

TERHADAP APA YANG DIPIMPINNYA”


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
( OSIS )
MA DDI KARYA BARU
Jl.Soekarno Hatta Km.30 Desa Batuah Kec.Loa Janan Kab.Kutai Kartanegara

RINCIAN TUGAS PENGURUS INTI OSIS


A.KETUA OSIS
1.Memimpin organisasi dengan baik dan bijaksana
2.Mengkoordinasikan semua aparat kepengurusan
3.Menetapkan kebijaksanaan yang telah dipersiapkan dan direncanakan oleh aparat kepengurusan
4.Memimpin rapat
5.Menetapkan kebijaksanaan musyawarah dan mengambil keputusan berdasarkan musyawarah
dan mufakat
6.Setiap saar mengevaluasi kegiatan aparat kepengurusan
B.WAKIL KETUA OSIS
1.Bersama-sama ketua menetapkan kebijaksanaan
2.Memberikan saran kepada ketua dalam rangka mengambil keputusan
3.Menggantikan ketua jika berhalangan
4.Membantu ketua dalam melaksanakan tugasnya
5.Bertanggung jawab kepada ketua
6.Wakil ketua bersama sekretaris mengkoordinasi seksi bidang
C.SEKRETARIS
1.Memberi saran/masukan kepada ketua dalam mengambil keputusan
2.Mendampingi ketua dalam memimpin setiap rapat
3.Menyiapkan,mendistribusikan dan menyimpan surat serta arsip yang berhubungan dengan
pelaksanaan kegiatan
4.Menyiapkan laporan surat,hasil rapat dan evaluasi kegiatan
5.Bersama ketua menandatangani surat
6.Bertanggung jawab atas tertib administrasi organisasi
7.Bertindak sebagai notulis dalam rapat
D.BENDAHARA
1.Bertanggung jawab dan mengetahui segala masukan/pengeluaran dana yang diperlukan
2.Membuat tanda bukti kwitansi setiap pemasukan/pengeluaran uang untuk pertanggungjawaban
3.Bertanggung jawab atas inventaris dan perbendaharaan
4.Menyampaikan laporan keuangan secara berkala
E.KOORDINATOR SEKSI-SEKSI
1.Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan seksi yang menjadi tanggung jawabnya
2.Melaksanakan kegiatan seksi yang telah di programkan
3.Memimpin rapat seksi
4.Menetapkan kebijaksanaan seksi dan mengambil keputusan berdasarkan musyawarah dan mufakat
5.Menyampaikan laporan pertanggung jawaban pelaksanaan kegiatan seksi kepada ketua
F.ANGGOTA SEKSI-SEKSI
1.Membantu tugas koordinator seksi
2.ikut aktif setiap rapat seksi

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH


MA DDI KARYA BARU
(OSIS MA DDI)
Ketua OSIS Sekretaris

Anca Silvina

Mengetahui

Kepala Sekolah Pembina

Muhammad Rusli S.Hi,M.H Sukmawati S.Pd

Catatan:
1.Bagi seluruh pengurus inti agar melaksanakan tugasnya dengan penuh tanggung jawab
2.Dalam melaksanakan tugas agar dituntut kerjasamanya
3.Jika tidak paham dengan tugasnya,koordinasi dengan teman pengurus atau pembina OSIS.
PROGRAM KERJA OSIS MA DDI KARYA BARU
TAHUN PEMBELAJARAN 2019/2020
OSIS MA DDI

NO MATERI PEMBINAAN JENIS KEGIATAN SUB KEGIATAN

1. Iman dan Taqwa  Melaksankan peribadatan  Melaksanakan sholat dzuhur berjamaah


sebagai umat beragama  Melaksanakan sholat sunnah dhuha berjamaah
islam  Melaksanakan kultum
 Melaksanakan pengajian

 Melaksanakan hari hari  Memperingati maulid nabi bersama warga


besar keagamaan  Memperingati isra’miraj bersama warga
 Melaksanakan peringatan tahun baru islam
 Peringatan Nuzulul Qur’an

 Melaksanakan perbuatan  Melaksanakan safari ramadhan


amaliyah  Melaksanakan pesantren kilat
 Melaksanakan lomba musabaqah tilawatil qur’an
 Lomba sholat berjamaah
 Mengadakan group Bina Baca Al-Qur’an
 Memberi salam saat bertemu guru,sesama teman maupun tamu
 Pembiasaan 5S (senyum,salam,sapa,sopan dan santun)
 One Day One Page Al-Qur’an
 Mengadakan group tilawah
2. Politik,Hukum dan Keamanan  Menegakkan tata tertib  Melaksanakan tata tertib sekolah
disekolah  Mengadakan razia ketertiban sekolah
 Pengadaan parkiran motor yang tertib dan aman
 Petugas keamanan sholat
 Petugas keamanan kultum
 Patroli keamanan sekolah

 Memantapkan dan  Penataran pengurus osis


mengembangkan peran  Melaksanakan latihan dasar kepemimpinan siswa
siswa didalam osis  Melaksanakan latihan baris-berbaris
 Melatih kedisplinan siswa
3. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi  Menciptakan siswa yang  Upacara bendera setiap hari senin
bertoleransi tinggi  Upacara hari besar nasional

 Mengadakan berbagai  Lomba lomba 17 agustus


macam lomba  Mengadakan lomba karya tulis
 Lomba-lomba simulasi pancasila

 Mengembangkan dan  Mengadakan forum diskusi ilmiah


meningkatkan minat baca  Mengadakan sudut baca
 One Month One Resensi

 Meningkatkan dan  Penataan buku di perpustakaan


mengembangkan ruang  Pengadaan buku bahan literasi
perpustakaan  Mengatur kebersihan perpustakaan
 Memajang karya tulis siswa
 Membuat karya tulis tentang kepahlawanan

4. Kesenian,Keterampilan dan Kewirausahaan  Menumbuhkan dan  Penanggulangan bencana alam


meningkatkan kesadaran  Bakti sosial
berkorban dengan jalan
perbuatan amal untuk
meringankan beban
orang lain

 Menciptakan,  Mendaur ulang barang bekas


mengembangkan serta  Meningkatkan usaha usaha keterampilan tangan
meningkatkan  Mengadakan latihan kesenian
keterampilan hasil seni  Mengorganisasikan suatu pementasan
 Mementaskan seni tari dan drama

 Pengadaan refreshing  Mengadakan rekreasi siswa setelah pelantikan


siswa  Wisata siswa
5. Kesehatan dan Kebugaran Jasmani  Melaksanakan Usaha  Pendidikan kesehatan
Kesehatan Sekolah  Pelayanan kesehatan
(UKS)

 Kesadaran hidup sehat  Penyuluhan tentang hidup sehat


bagi warga sekolah  Penyuluhan tentang HIV/AIDS
 Penyuluhan tentang pencegahan narkoba
 Melaksanakan senam  Melaksanakan senam jum’at di sekolah
kesegaran jasmani dan  Mengadakan lomba kebersihan dan kerapian
olahraga lainnya  Mengadakan lomba berbagai macam olahraga
 Mengadakan lomba festival seni (class meeting)
6. Komunikasi dan Informasi  Membuat berita acara  Mempromosikan sekolah

 Memamerkan hasil  Memajang foto foto kegiatan


kerajinan dan fotografi
7. Kesehatan dan Kebersihan Lingkungan  Pemeliharaan keindahan,  Kerja bakti lingkungan sekolah
Sekolah penghijauan dan  Kerja bakti lingkungan masjid
kebersihan lingkungan  Membuat slogan tentang alam yang berkaitan tentang agama
sekolah  Lomba kebersihan kelas dan keindahan sekolah
 Mengatur jadwal merawat tanaman dan siram bunga
 Piket kebersihan
 Penanaman berbagai macam tanaman disekolah

 Menciptakan motto/
semboyan kebersihan

 Bekerja gotong royong  Bekerja sama dalam membangun akses jalan/jembatan disekolah
dan bekerja sama dengan  Aktif bekerja sama dalam pemeliharaan dan perawatan sarana
baik dan prasarana sekolah
NO.SUB
BULAN/MINGGU

N MATERI
PEMBINAAN
O SEP OKT DES JAN FEB APR MEI JUN JUL AGUST

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 IMAN DAN
TAQWA

1 Melaksanakan
Sholat Dzuhur
Berjema’ah

2 Melaksanakan
Sholat Sunnah
Dhuha
Berjema’ah
3 Melaksanakan
Kultum
4 Melaksanakan
pengajian
Melaksanakan
5 Peringatan
Maulid
Melaksanakan
6 Peringatan
Tahun Baru
Melaksanakan
7 Safari
Ramadhan
Melaksanakan
8 Pesantren
Kilat
Melaksanakan
9 Musabaqah
Tilawatil
Quran
10 Mengadakan
Group Bina
Baca Al-
Quran
11 Memberi
Salam Saat
Bertemu
Guru Dan
Sesama
Teman
Maupun Tamu
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
MA DDI KARYA BARU
(OSIS MA DDI)

Mengetahui
Kepala Sekolah Pembina OSIS Ketua OSIS Sekretaris OSIS
MA DDI KARYA BARU
MUHAMMAD RUSLI S.Hi,M.H SUKMAWATI S.Pd.I ANCA SILVINA

Anda mungkin juga menyukai