Anda di halaman 1dari 13

SOAL - PAKET B

1. Perhatikan gambar di bawah ini

Nama ketiga alat tersebut secara berturut turut adalah =


A. Voltmeter (1), Tang Amper (2) , Luxmeter (3)
B. Frekuensi meter (1), KwH meter (2), Eart meter (3)
C. Ohm meter (1), meggger (2), Oscilosecope (3)
D. Amper meter (1), what meter (2), phase sequence meter (3)
E. Amper meter (1), what meter (2), Earth meter (3)

2. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar diatas adalah hasil pengukuran tegangan AC keluaran transformator dengan


mengunakan oscilloscope channel A. maka besar tegangan efektifnya adalah ....
A. 5 V
B. 6 V
C. 12 V
D. 15 V
E. 24 V

3. Perhatikan gambar di bawah ini. Besarnya kuat arus yang mengalir pada rangkaian tersebut adalah
....
A. 2,4 A
B. 4,8 A
C. 4,4 A
D. 46 A
E. 48 A
SOAL - PAKET B

4. Perhatikan gambar di bawah ini. Bila besar induksi medan magnet B = 0,01 Tesla menembus
tegak lurus bidang A seluas 40 cm2. Besar fluks magnetiknya adalah ….

A. 1 x 10-5 weber
B. 2 x 10-5 weber
C. 3 x 10-5 weber
D. 4 x 10-5 weber
E. 5 x 10-5 weber

5. Rangkaian gerbang diatas mempunyai sifat seperti gerbang….

A. NAND
B. OR
C. NOR
D. AND
E. XOR

6. Hasil pengukuran menggunakan micrometer yang ditujukan gambar di bawah adalah…mm

A. 0,05
B. 0,20
C. 1,00
D. 1,05
E. 1,10

7. Seorang pekarja sedang memperbaiki alat disekitar genset yang beroperasi mengeluarakan suara
keras dan gas. Peralatan pelindung yang seharusnya dipakai oleh pekerja tersebut adalah ….
A. Safety shoes dan safety helm
B. Safety helm dan masker
C. Masker dan ear muffs
D. Ear muffs dan kaca mata
E. Kaca mata dan Safety shoes
SOAL - PAKET B

8. Gambar diatas menunjukan rangkaian lampu yang dapat dihidupkan dan dimatian dari tiga tempat
yaitu dari A,B dan C dengan mengubah-ubah posisi saklar dari pisisi I ke II atau sebaliknya
.Berikut ini posisi posisi saklar A,B dan C yang akan mematikan lampu adalah ….

A. I,II,I
B. II,II,II
C. I,II,II
D. I,I,II
E. II,I,I

9. Fungsi komponen no 2 pada gambar diatas adalah

A. Menghubungkan antara penghantar tanah dengan elektroda tanah


B. Menghubungkan penghantar tanah dengan bumi
C. Menghubungkan elektroda tanah dengan bumi
D. Menghubungkan penghantar tanah dengan penghantar tanah
E. Menghubungkan penghantar

10. Sebuah instalasi dengan kelompok 1,5 pijar 40 W/220 V, 3 TL 40 W/220 V dan kelompok 2,3
pijar 60 W/220 V dan 1 KKK 500W. besar fuse atau MCB yang digunakan masing-masing
adalah…
A. 2A dan 4A
B. 4A dan 2A
C. 4A dan 6A
D. 5A dan 4A
E. 6A dan 4A

11. Untuk mengoperasikan secara manual 2 buah motor 3 phasa yang beroperasi secara bergantian,
maka komponen yang dibutuhkan adalah…
A. 2 MCB 3 Phasa, 1 MCB 1 Phasa, 2 TOR, 2 push button NO-NO,2 kontaktor magnet (4 NO,1
NC)
B. 2 MCB 3 Phasa, 1 MCB 1 Phasa, 1 TOR, 2 push button NO-NC,2 kontaktor magnet (4 NO,1
NC)
SOAL - PAKET B

C. 2 MCB 3 Phasa, 1 MCB 1 Phasa, 2 TOR, 2 push button NO-NC,2 kontaktor magnet (4 NO,1
NC)
D. 2 MCB 3 Phasa, 1 MCB 1 Phasa, 2 TOR, 2 push button NO-NC,2 kontaktor magnet (3 NO,1
NC)
E. 2 MCB 3 Phasa, 1 MCB 1 Phasa, 2 TOR, 2 push button NO-NO,2 kontaktor magnet (3 NO,2
NC)

12. Komponen kontaktor magnet yang dibutuhkan pada rangkaian dibawah adalah…

A. 2 kontaktor magnet (5 NO, 2 NC)


B. 3 kontaktor magnet ( 3 NO, 3 NC)
C. 2 kontaktor magnet ( 5 NO, 1 NC)
D. 3 kontaktor magnet ( 5 NO, 1 NC)
E. 2 kontaktor magnet ( 2 NO, 1 NC)

13. Pada gambar di bawah ini, komponen yang dihubungkan ke terminal input PLC adalah…

A. 1 dan 3
B. 1 dan 2
C. 3 dan 4
D. 5 dan 6
E. 3 dan 6
SOAL - PAKET B

14. Push button NC dihubungkan ke terminal input PLC (0.00) dan push button NO ke terminal
(0.01), jika push button input 0.00 ditekan sesaat, maka output (100,00) akan ON (nyala), maka
diagram ladder yang sesuai dengan deskripsi diatas adalah…

15. Perhatikan gambar di bawah ini

Jika MCB ON, ternyata K langsung bekerja tapi bergetar, maka kemungkinan kesalahan terjadi
pada…
A. Komponen S1 menggunakan push button NC
B. Komponen S0 menggunakan push button NO
C. Pengunci menggunakan kontak NO
D. Pengunci menggunakan kontak NC
E. Komponen S1 menggunakan push button NO dan S0 menggunakan push button NC
SOAL - PAKET B

16. Gambar di bawah ini adalah komponen I/O untuk proses pengisian dan pengosongan air, yang
dikendalikan dengan PLC, terdiri dari…

A. 4 input dan 6 output


B. 8 input dan 2 output
C. 6 input dan 4 output
D. 2 input dan 8 output
E. 5 input dan 4 output

17. Nama jenis komponen yang disimbolkan gambar B,H,Y diatas berturut-turut adalah….

A. Resistor variable dan kapasitor, Transistor NPN


B. Resistor tetap , diode dan Transistor NPN
C. Resistor variable ,trafo dan Transistor NPN
D. Kapasitor , variable diode dan Transistor NPN
E. Resistor variable, diode dan Transistor PNP

18. Ruang tamu berukuran 28𝑚2 .akan dipasang lampu PL 18 W yang mempunyai total lumen 1098
luen per lampu.jika efisiensi 80% factor pemanfaatan 65% dan kuat penerangannya 150 lux. Maka
jumlah titik lampu yang akan di pasang pada ruangan tersebut adalah ….
A. 15
B. 13
C. 10
D. 8
E. 6
SOAL - PAKET B

19. Pada gambar di bawah ini fungsi dari komponen yang bertanda X adalah…

A. Mengatur tegangan yang masuk pada motor sehingga kecepatan motor bisa diatur
B. Mengatur tanahan yang masuk pada motor sehingga kecepatan stabil
C. Mengatur tegangan yang masuk pada motor sehingga kecepatannya stabil
D. Mengatur tegangan dan tahanan pada motor sehingga kecepatannya bisa diatur
E. Mengatur tegangan yang masuk pada motor sehingga kecepatan kostan

20. Suatu keluarga menggunakan seterika listrik 350 W/220 V selama 2 jam perhari dan 4 lampu 10
W/220 V selama 6 jam perhari. Bila besar sumber tegangan 220 volt, maka besar energi listrik
yang digunakan per hari adalah….
A. 0,84 KwH
B. 0,94 KwH
C. 0,96 KwH
D. 1,32 KwH
E. 1,42 KwH

21. Sebuah batere memberikan arus 2A kepada sebuah lampu selama 5 jam. Banyaknya muatan listrik
yang dipindahkan adalah.....
A. 36.000 coulomb
B. 600 coulomb
C. 10 coulomb
D. 7 coulomb
E. 2,5 coulomb

22. Bahan yang tidak memiliki sifat sebagai insulator pada temperatur yang sangat rendah, namun
pada temperatur ruangan besifat sebagai konduktor adalah…
A. Indium Antimida
B. Germanium
C. Plumbum Sulfida
D. Gallium Arsenida
E. Nitrogen

23. Suatu pemanas 1 fasa dengan hambatan 100 ohm, memilik daya sebesar sebesar ….
A. 2,2 W
B. 484 W
C. 22 kW
D. 38 kW
E. 0,5 KW
SOAL - PAKET B

24. Dengan mencermati gambar di bawah ini, jika skala selektor pada x1 maka nilai tahanan pada
penunjukan jarum alat ukur adalah ....

A. 5,2 Ω
B. 17 Ω
C. 26 Ω
D. 28 Ω
E. 130 Ω

25. Besarnya arus yang akan mengalir pada rangkaian di bawah ini adalah....

A. 4,8 A
B. 12 A
C. 3,0 A
D. 4,0 A
E. 6,0 A

26. Dalam menerapkan kedisiplinan K3 dalam instalasi listrik, salah satunya adalah penggunaan
sarung tangan, fungsi sarung tangan yang melindungi saat bekerja dengan listrik adalah….
A. rubber gloves
B. leather gloves
C. metal mesh
D. podded cloth gloves
E. vinil dan roplanle gloves

27. Di bawah ini yang bukan termasuk langkah-langkah dalam merumuskan prosedur K3 adalah........
A. Menggambar denah tempat kerja mendekati skala
B. Mengidentifikasi peralatan bengkel, termasuk peralatan pelindung, rambu, dan sumber
potensi bahaya
C. Mengidentifikasi jenis alat pemadam kebakaran
D. Mengidentifikasi jenis dan jumlah pencahayaan serta pensaklaran
E. Mengidentifikasi jenis pekerjaan
SOAL - PAKET B

28. Jumlah kebutuhan komponen pengaman pada tabel pembagian grup di bawah ini adalah.....

A. 1 ELCB, 6 MCB
B. 1 ELCB, 5 MCB
C. 1 ELCB, 4 MCB
D. 6 MCB, 2 Sekring
E. 5 MCB, 3 sekring

29. Biaya bulanan yang harus dibayarkan untuk operasi 20 unit PJU 125 W (cosphi 0,8) yang menyala
dari pukul 17.00 sampai pukul 05.00 adalah......(1 bulan = 30 hari, dan tarif energi sebesar Rp.
1000/kWh)
A. Rp. 9.000.000
B. Rp. 900.000
C. Rp. 720.000
D. Rp. 75.000
E. Rp. 30.000

30. Perhatikan gambar di bawah ini

Jenis diagram waktu smart relai diatas adalah....


A. On delay
B. OFF delay
C. One shot
D. Flasher
E. Active, press to start-stop

31. Komponen-komponen yang digunakan untuk menjalankan motor 3 fasa dengan kendali bintang-
segitiga secara otomatis adalah ....
A. 2 Push Button, 3 Magnetik Kontaktor, 1 TDR, dan 1 TOR
B. 2 Push Button, 3 Magnetik Kontaktor, 2 TDR, dan 1 TOR
C. 2 Push Button, 3 Magnetik Kontaktor, 3 TDR, dan 1 TOR
D. 2 Push Button, 3 Magnetik Kontaktor, 3 TDR, dan 3 TOR
E. 3 Push Button, 3 Magnetik Kontaktor, 3 TDR, dan 3 TOR
SOAL - PAKET B

32. Pada rangkaian kontrol motor dua arah putaran (forward-reverse) di bawah ini, saklar yang perlu
dilengkapi pada nomor 1,2, dan 3 secara berturut-turut adalah......

A. Saklar ON, Kontak bantu NO kontaktor 1, dan Kontak bantu NO kontaktor 2


B. Saklar ON, Kontak bantu NC kontaktor 1, dan Kontak bantu NC kontaktor 2
C. Saklar OFF, Kontak bantu NC kontaktor 1, dan Kontak bantu NO kontaktor 2
D. Saklar OFF, Kontak bantu NO kontaktor 1, dan Kontak bantu NO kontaktor 2
E. Saklar OFF, Kontak bantu NO kontaktor 1, dan Kontak bantu NC kontaktor 2

33. Pada pemasangan peralatan input sesuai dengan program, jika polaritas + output dihubungkan
dengan salah satu terminal input (penomoran 3), maka nomor 1,2, dan 4 secara berturut-turut
dihubungkan dengan......

A. Terminal COM Input, Terminal 00 Input, Terminal 01 Input


B. Terminal COM Input, Terminal 01 Input, Terminal 00 Input
C. Terminal COM Output, Terminal 01 Input, Terminal 00 Input
D. Terminal COM Output, Terminal 00 Input, Terminal 01 Input
E. Terminal COM Output, Terminal 00 Output, Terminal 01 Output
SOAL - PAKET B

34. Fungsi kerja yang sesuai dengan gambar ladder diagram di bawah ini adalah….

A. Pada saat PB 0.00 ditekan, maka lampu akan menyala setelah counter dikatifkan dengan siklus
timer 5 kali selama 20 detik
B. Pada saat PB 0.01 ditekan, maka lampu akan menyala setelah counter dikatifkan dengan siklus
timer 5 kali selama 20 detik
C. Pada saat PB 0.00 ditekan, maka lampu akan menyala setelah counter dikatifkan dengan siklus
timer 5 kali selama 10detik
D. Pada saat PB 0.01 ditekan, maka lampu akan menyala setelah counter dikatifkan dengan siklus
timer 5 kali selama 10 detik
E. Meskipun PB tidak ditekan, lampu akan menyala setelah counter dikatifkan dengan siklus
timer 5 kali selama 10 detik

35.Alat untuk menampung uap dingin yang di hasilkan melalui proses refrigrasi pada AC split
adalah...
A. Kapasitor
B. Evaporator
C. Kondensor
D. Pipa kapiler
E. Kompresor
SOAL - PAKET B

36. Pada gambar kerja instalasi kontrol motor dengan VSD, pemasangan output dari PLC
ditunjukkan dengan nomor....

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

37. Nilai sebuah resistor memiliki kode warana dengan urutan merah, kuning, biru, emas adalah ….
A. 24 KΩ ±5%
B. 24 KΩ ±10%
C. 24 MΩ ±5%
D. 24 MΩ ±10%
E. 24 GΩ ±5%

38. Amperemeter AC, voltmeter AC dan Cos  meter dipasang pada motor AC 1 fasa untuk
mengetahui berapa besar daya motor tersebut. Jika Ampermeter AC menunjukkan 4 amper,
voltmeter AC menunjukkan 220 volt dan Cos  meter menunjukkan 0,8. Besar daya motor yang
diukur tersebut adalah ....
A. 704 watt
B. 1100 watt
C. 880 watt
D. 1100 VA
E. 704 VA

39. Yang bukan komponen pada panel cubicle 20 KV adalah.....


A. Circuit Breaker
B. Load Break Switch (. LBS
C. Disconnecting Switch ( DS ) atau Switch ( S)
D. Current Transformer (Trafo Arus ), ( CT )
E. Fuse Cut Out (FCO)
SOAL - PAKET B

40. Pemasangan panel tegangan menegah berada dilokasi yang ditunjukkan pada gambar dengan
nomor.....

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Anda mungkin juga menyukai