Anda di halaman 1dari 1

RSUD

AEK KANOPAN PENGANGKUTAN LINEN KOTOR


DARI RUANGAN

Nomor dokumen No. Revisi Halaman

JL.Jend Sudirman No.25 1/1


Aek Kanopan
Tanggal terbit Ditetapkan Oleh
Direktur RSUD Aek Kanopan

SPO
Dr. Tengku Mestika Mayang
Penata Tk.I/IIId
NIP. 19720305 200604 2 008
Pengangkutan linen kotor adalah suatu tindakan untuk mengangkut
PENGERTIAN linen yang kotor dari ruangan ke Unit Linen dan Laundry.

Sebagai acuan Penerapan langkah-langkah bagi petugas di Unit Linen


TUJUAN danLaundry dalam pengangkutan linen kotor agar tidak terjadi infeksi
nosokomial.

Berdasarkan surat keputusan Direketur RSUD Aek Kanopan


KEBIJAKAN Labuhanbatu Utara Nomor:445/ /RSUD/ /2018 tentang Kebijakan
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Umum Daerah
Aek Kanopan.

PROSEDUR 1. Petugas linen dan laundry mencuci tangan sesuai prosedur.


2. Petugas linen dan laundry menggunakan APD.
3. Pengangkutan wadah linen kotor dibedakan :
- Ember warna biru yang dilapisi plastic warna hitam (linen
kotor non infeksius).
- Ember warna abu-abu yang dilapisi plastic warna kuning
(linen infeksius).
4. Linen kotor langsung diangkut ke Unit Linen dan Laundry untuk
diproses selanjutnya.

UNIT TERKAIT 1. Unit Rawat Inap.


2. Unit Gawat Darurat.
3. Unit Rawat Intensif.
4. Unit Kamar Bersalin.
5. Unit Linen dan laundry.

Anda mungkin juga menyukai