Anda di halaman 1dari 1

9. Jelaskan fungsi sabun cuci dan garam pada saat ekstraksi DNA secara konvensional!

Pada metode konvensional ada beberapa cara yang pertama adalah pembuatan larutan buffer .
laurat buffer ini salah satu bahannya adalah Sabun cuci . sabun cuci pada larutan buffer ini
digunakan sebagai agar pH tetap normal.

10. Berapakah perbandingan bahan cair pada saat pembuatan buffer ekstraksi konvensional?

Pada pembuatan larutan buffer perbandingan bahan cair adalah 6:3. akan tetapi pada saat
praktikum hanya berbanding 2:1. Dimana perbandingan 2 untuk sampel hewan karena pada sampel
hewan memiliki dinding sel sehingga membutuhkan angka yang besar untuk memcah dinding sel
tersebut.

11. Jelaskan alasan pengambilan supernatant setelah sentrifugasi pertama pada ekstraksi
konvensional!

Setelah proses ekstraksi, komponen seluler bersama dengan DNA dan RNA akan terlarut

di kolom larutan Chelexdimana DNA akan berada di permukaan kolom laeutan (supernatant).

Setelah proses sentrifugasi, DNA dan RNA akan tetap berada di permukaan. Sedangkan

komponen seluler akan berada di bawah (endapan) Dengan demikian, ekstrak DNA dapat

diambil dengan mudah, meskipun perlu pengalaman dan ketrampilan agar hanya ekstrak

DNA saja yang terambil.

Anda mungkin juga menyukai