Anda di halaman 1dari 2

II.

Pokja Penataan Tatalaksana

1. Membangun SIMARS
a. Evaluasi modul yang sudah ada
b. Menyusun rancang-design SIMARS pengembangan
c. Mengikuti workshop SIMARS

III. Pokja Penataan Manajemen SDM


1. Melakukan penilaian SKP Pegawai
2. Penyusunan analisa jabatan dan perencanaan pegawai
3. Evaluasi jabatan
4. Pengawasan dan pengendalian kehadiran
5. Sosialisasi LHKPN dan LHASN

IV. Pokja Penguatan Akuntabilitas Kinerja

1. Membuat laporan evaluasi hasil RKPD Triwulan


2. Membuat laporan kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja bulanan
3. Membuat evaluasi laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP) tahunan.
4. Mengkoordinir penyusunan Renstra RSDU Palembang BARI periode 2019-2023
5. Mengkoordinir penyusunan rencana kerja tahunan.

V. Penguatan Pengawasan
1. pembentukan Unit Pengendali Gratifikasi (UPG) RSUD Palembang BARI, penyusunan
program dan pedoman kerja UPG.
2. Pembentukan Tim Fraud, pengyusunan program dan pedoman kerja Tim Fraud.
3. Pengendalian gratifikasi :
 Penyebaran pin anti korupsi dan pungutan liar (pungli).
 Penyebaran banner anti korupsi
 Pemesanan alat melalui e-catalog
 Pembuatan pojok oleh-oleh
4. Identifikasi potensi risiko di lingkungan kerja dan evaluasi Risk Register untuk
meminimalisisr terjadinya risiko.
5. Penyelesaian pengaduan masyarakat:
 Penerimaan pengaduan pada unit pengaduan
 Penyediaan kotak saran
 Website
 SMS online
 Survey Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)
6. Terlaksananya Whistle Blower System:
 Penerimaan pengaduan
 Tindak lanjut
 Evaluasi dan monitoring
7. Penanganan benturan kepentingan

VI. Pokja Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik.


1. Melaksanakan Survey Kepuasan Masyarakat
2. Melakukan kegiatan-kegiatan tim Budaya Pelayanan Prima :
 Penggunaan seragam rapid an lengkap
 Senyum, sapa, salam.
3. Menggalakkan inovasi-inovasi dalam pelayanan :
 Pojok senyum
4. Melaksanakan program Duta Salam.

Anda mungkin juga menyukai