Anda di halaman 1dari 7

LAMPIRAN

A. DASAR PEMIKIRAN

Gerakan pramuka adalah organisasi pendidikan nonformal yang menyelengarakan


pendidikan kepanduan di Indonesia, yang proses pendidikanya dilakukan di luar lingkungan
sekolah dalam bentuk kegiaatan menarik, menantang, menyenangkan, sehat, teratur, terarah
praktis yang dilakukan di alam terbuka dengan perinsip dasar kepramukaan dan metode dasar
kepramukaan yang sasaran akhirnya pembentukan watak, akhlak, danbudi pekerti luhur.

Gerakan pramuka bertujuan untuk membentuk setiap pramuka menjadi seorang yang
mampu mnjadi agen of chage didalam ligkungan masyarakat, dan memilikiki jiwa patriot yang
sopan dan kesatria, dan kemampuan leader yang dapat membangun dirinya serta bersama sama
bertangung jawab atas pembangunan bangsa dan Negara memiliki kepedulian terhadap
sesama hidup, dan alam lingkungan.

Gerkan Pramuka Kwartir Ranting Galang bermaksud melaksanakan kegiatan yang


bertujuan untuk mewujudkan pramuka yang bertaqwa, beriman, berbakti, serta memiliki jiwa
kepemimpinan, dan kepedulian terhadap lingkungan, dengan sasarn peserta didik pramuka
pengalang dan pramuka penegak dan pramuka pandega yang berada di jajaran kwartir ranting
Galang.

B. DASAR KEGIATAN
1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor : 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.
2. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 11/Munas/2013
tentang Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.
3. Keputusan Musyawarah Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 220 Tahun 2017 tentang
petunjuk penyelenggaraan pokok-pokok Organisasi Gerakan Pramuka.
4. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 222 Tahun 2017 tentang petunjuk
penyelenggaraan Organisasi dan Tata Kerja Gerakan Pramuka.
5. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 225 Tahun 2017 tentang Majelis
Pembimbing Gerakan Pramuka.
6. Hasil rapat Kwartir Ranting Galang

C. MAKSUD DAN TUJUAN


1. MAKSUD
Maksud dari kegiatan Pramuka Penggalang dan Pramuka Penegak /Pandega Kwartir
Ranting Gerakan Tahun 2019 ini adalah :

a. Sebagai wahana mempererat tali persaudaraan sesama anggota Pramuka Penggalang,


Penegak dan pandega
b. Sarana mengukur kemampuan dan menambah keterampilan Pramuka Penggalang,
Penegak dan Pandega
c. Sebagai wahana untuk berkompetisi secara sehat, serta ajang unjuk kemampuan secara
positif.
d. Menumbuh kembangkan jiwa sportifitas dan kepemimpinan pada diri masing – masing
peserta

2. TUJUAN
Maksud dari kegiatan Pramuka Penggalang dan Pramuka Penegak /Pandega Kwartir
Ranting Gerakan Tahun 2019 ini adalah :

a. Mengevaluasi kemampuan teknik Kepramukaan.


b. Menambah wawasan dan pengalaman Kepramukaan.
c. Mensetarakan teknik maupun skill Kepramukaan pada masing – masing peserta.

D. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini diberi nama Perkemahan saudara Kwartir Ranting Galang Tahun 2019 yang
kemudian disingkat menjadi “PERSADA GALANG 2019”.

E. WAKTU PELAKSANAAN
1. Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu s/d Minggu, 14 s/d 15 Desember 2019.

Waktu : 08.30 Wib s/d selesai.

Tempat : Sanggar Pramuka Galang.

F. TEMA DAN MOTTO


1. TEMA :
“ BERSAUDARA, KOMPAK DAN SOLID DI ALAM TERBUKA ”.

2. MOTTO :
“SATYAKU KUDARMAKAN, DARMAKU KUBAKTIKAN”.

G. PERSYARATAN
a. Peserta
1. Peserta adalah Pramuka Penggalang dan Pramuka penegak yang aktif di Pangkalan /
Gugusdepan.
2. Menyerahkan mandat Gugusdepan.
3. Menyerahkan Surat Izin Orang Tua.
4. Sehat jasmani dan rohani.
5. Menyerahkan form biodata peserta.
6. Membayar biaya pendaftaran (Camp Fee) sebesar Rp. 30.000,-/ orang.
7. Membawa perlegkapan berkemah
8. Membawa alat tulis menulis.
9. Membawa perlengkapan pribadi.
10. Membawa obat obatan pribadi.
11. Membawa perlengkapan berkemah, masak dan perlengkapan sesuai mata lomba yang
diikuti.

Fasilitas yang didapatkan peserta, antara lain :

a. Piagam kegiatan.
b. TISKA (Tanda Ikut Serta Kegiatan).
c. Trophy (Bagi yang menang).

H. PENDAFTARAN
1. Mekanisme Pendaftaran.
Pendaftaran peserta dibuka sejak surat edaran disampaikan, dan ditutup pada Kamis, 12
Desember 2019 dengan mengantarkan seluruh perlengkapan administrasi (form
pendaftaran/ data peserta dan campfee). Ke Sanggar Pramuka Galang / Lapangan Bola Kaki
Galang Kota.

NB : Keterlambatan pendaftaran akan berdampak pada keterlambatan fasilitas.

Contact Person : Massingih : 0823 6064 6060

Fahri Andrian : 0852 9666 0485

Djoungking kiray : 0823 6680 2114

I. METODE DAN BENTUK KEGIATAN


1. Kompetisi.
2. Perkemahan.
3. Pertemuan Pramuka.
4. Kegiatan di Alam Terbuka.
5. Kreatif, Inovatif, Berkarakter.
6. Rekreatif.

J. KEGIATAN
1. TATA CARA
Dalam mengikuti kegiatan Lomba Penggalang, Penegak dan Pandega Kwartir Ranting
Gerakan Pramuka Galang Tahun 2019, diatur sebagai berikut :

a. Setiap peserta boleh mengikuti lomba apapun dalam kegiatan ini sesuai aturan yang
berlaku.
b. Kegiatan lomba peserta melakukannya secara beregu/berkelompok.
c. Sejak kegiatan dibuka sampai dengan ditutup peserta dituntut mematuhi segala aturan
yang diberlakukan panitia peyelenggara.

2. GIAT UMUM
1) Upacara pembukaan.
2) Upacara penutupan.
3) Apel pagi dan apel sore.
4) Senam Pagi.
5) Anjangsana.
6) Api unggun.
7) Malam Pentas Seni.

3. KEGIATAN LOMBA
1) Penjelajahan (PENGALANG )

Kegiatan penjelajahan meliputi

a) SMAPHORE
Tujuan : Meningkatkan ketanggapan, kecermatan dan
kecerdasan sebagai seorang pramuka.
Peserta : 2 orang /Regu
Waktu :-
Perlengkapan : Pakaian lapangan, baret/tori, sitangan leher
Bendera Smaphore dan Alat Tulis.
Penilaian : Ketepatan Jawaban
Teknis lomba :
- Seluruh tim peserta akan diberikan 5 soal dan hanya diberi waktu 10 detik untuk
menjawab di seitap soal.
- Pertanyaan terbagi menjadi 5 soal, 1 soal dijawab dengan Smaphore.

b) M O R S E
Tujuan : Meningkatkan ketanggapan, kecermatan dan
kecerdasan sebagai seorang pramuka.
Peserta : 2 orang /Regu
Waktu :-
Perlengkapan : Pakaian lapangan, baret/tori, sitangan leher, Pluit dan Alat
Tulis.
Penilaian : Ketepatan Jawaban
Teknis lomba :
- Seluruh tim peserta akan diberikan 5 soal dan hanya diberi waktu 10 detik untuk
menjawab di seitap soal.
- Jawaban ditulis dikertas dan diberikan oleh petugas pos.

c) PERSANDIAN
Tujuan : Memberikan pengalaman peningkatan keterampilan,
Peserta : 3 orang/ Regu.
Waktu :-
Tempat : Pos Persandian
Perlengkapan : Pakaian lapangan, alat tulis, papan kerja,
Penilaian : Ketepatan dalam menjawab / mengerjakan tugas.
Teknis lomba :
- Masing – masing bagian perlombaan yaitu : sandi RUMPUT, KORDINAT, KOTAK
- Peserta akan memilih soal secara acak.
- Setiap tim diberi waktu selama 7 menit untuk menyelesaikan soal

d) PETA PITA
Tujuan : Memberikan pengalaman peningkatan keterampilan,
Peserta : 1 Regu.
Waktu : Pengumpulan di garis finish penjelajahan
Tempat : Sanggar Pramuka
Perlengkapan : Pakaian lapangan, alat tulis, papan kerja,
Penilaian : Kerapian, kelegkapan laporan perjalanan, teknik penulisan
Teknis lomba :
- Setiap regu membuat peta pita dan diserahakan setelah sampai di finish

e) TALI – TEMALI
Tujuan : Peningkatan keterampilan, mengasah ketangkasan,
menabah percaya diri
Peserta : 3 orang/ Regu.
Waktu :-
Tempat : Pos Tali Temali
Durasi : 10 menit
Perlengkapan : tali pandu, Stok 2 buah
Penilaian : Ketepatan simpul, Kerapian
Teknis lomba :
- Tim utusan tiap regu mengikuti arahan panitia untuk membuat Tandu.

f) KOMPAS
Tujuan : Peningkatan keterampilan, mengasah ketangkasan,
menabah percaya diri
Peserta : 1 orang/ Regu.
Waktu :-
Tempat : Pos kOMPAS
Durasi : 2 menit
Perlengkapan : Kompas, alat tulis
Penilaian : Ketepatan bidik sasaran,
Teknis lomba :
- Tim utusan tiap regu mengikuti arahan panitia untuk membidik sasaran yang telah di
tentukan panitia.
2) FILIM PENDEK ( PENEGAK)
Tujuan : Memberikan pengalaman untuk meningkatkan

kreativitas dan inovasi dalam menciptakan gerak tarian.

Peserta : Gabungan Pa & Pi (1 TEAM MAX 8 ORANG)

Waktu :-

Tempat : Aula Bumi Agradi Karya

Durasi : MAX 7 MENIT

Perlengkapan : Pakaian tidak ditentukan, tetapi memakai setangan

leher (Kacu).

Penilaian : Kesesuaian isi tema dan judul, kreatifitas dan originalitas, editing, music,
angel.

Teknis lomba :

- Peserta diminta untuk mengikuti arahan panitia.

a) TAPAK PERKEMAKAN
Tujuan : Meningkatkan kreativitas dan inovasi dalam melakukan perkemahan.

Peserta : seluruh peserta dalam regu/sangga

Waktu : selama perkemahan

Tempat :tapak perkemahan

Durasi :-

Perlengkapan : Memanfaatkan alam sekitar kegiatan

Penilaian : Gapura, pagar, tenda tidur, tenda dapur, tenda gudang, tenda
peranginan, meja makan, rak sepatu, menu masakan selama kemah,
nama nama regu /sangga, taman.

Teknis lomba :

- Peserta diminta untuk mengikuti arahan panitia.


- Peserta Lomba dimulai dari saat mndirikan tenda di tapak perkemahan sampai
pembogkaran tenda

3) GIAT PRIBADI
1) Ibadah.
2) Persiapan mengikuti kegiatan.
3) Kegiatan pribadi masing-masing.
K. PENUTUP
Demikian Petunjuk Pelaksana dan Petunjuk Teknis Kegiatan ini disampaikan, semoga bisa
jadi bahan acuan penyelenggaraan dan pelaksanaan kegiatan ini. Atas perhatiannya kami
ucapkan terima kasih.

Galang, 25 November 2019

KWARTIR RANTING
GERAKAN PRAMUKA GALANG
KETUA,

BAHARI, SE.

Anda mungkin juga menyukai