Anda di halaman 1dari 3

Mata pelajaran : Ekonomi

Kelas

Semester
:X(1)

: 1 (satu)
SOAL
1. Istilah ekonomi berasal dari bahasa yunani, oikos (rumah tangga)dan nomos (aturan),ada
pun dalam bahsa inggris kita mengenal dengan istilah…
a. Management of family c. Management of discipline
b. Management of economics d. Management of household

2. Data adalah jumlah penduduk,dan produksi termasuk ke dalam kelompok ilmu


ekonomi….
a. Teori c. Terapan
b. Deskriptif d. Internasional

3. Perbedaan antara teori ekonomi mikro dan teori ekonomi makro terletak pada..
a. Subjeknya c. Cara perhitungan
b. Objek formalnya d. Tokoh-tokohnya

4. Seorang ahli ekonomi yang memelopori pembahasan ekonomi secara sistematis dan
menguraikannya secara ilmu pengatahuan adalah….
a. Adam smith c. J.b say
b. Slfret marshall d. Mankiw

5. Di bawah ini yang tidak berkaitan dengan ilmu ekonomi adalah…


a. Kelangkaan sumber daya c. Kebutuhan manusia
b. Kemakmuran d. Perpindahan penduduk

6. Contoh masalah yang dibahas dalam ekonomi makro adalah…


a. Elastisitas permintaan c. Pendapatan nasional
b. Teori perilaku konsumen d. Pendapatan per orangan

7. Kelangkaan memaksa manusia untuk….


a. Melakukan pemborosan
b. Mengerluarkan biaya
c. Membayar untuk mendapatkan mendapatkan barang dan jas
d. Membuat pilihan
8. Ilmu yang membahas penerapan dari teori ekonomi dalam kehidupan nyata disebut..
a. Ilmu ekonomi deskriptif c. Ilmu ekonomi mikro dan makro
b. Ilmu ekonomi teori d. Ilmu ekonomi terapan

9. Kelangkaan sumber daya dilihat dari sudutekonomi disebabkan oleh factor…


a. Keterbatasan c. Tingginya harga
b. Banyaknya permintaan d. Tingkat konsumsi

10. Pandangan-pandangan yang menggabarkan dan menjelaskan tentang hubungan dalam


peristiwa-peristiwa ekonomi dan menganalisis peristiwa yang selanjutnya akan terjadi
suatu bidang ekonomi yang disebut….
a. Ekonomi deskriptif c. Teori terapan
b. Teori ekonomi d. Politik ekonomi

11. Ilmu ekonomi yang mempelajari bagian teori ekonomi secara persial disebut
a. Mikro ekonomi c. Ekonomi deskriptif
b. Makro ekonomi d. Ilmu ekonomi

12. Cara memproduksi barang/jasa yang di pilih adalah


a. Barang/jasa yang banyak c. Barang/jasa yang bagus
b. Barang/jasa yang efesien d. Semua jawaban benar

13. System ekonomi yang masih menggunakan kebiasaan masyarakat tradisioanal disebut..
a. System ekonomi tradisional c. System ekonomi pasar
b. System ekonomi terpusat d. System ekonomi campuran

14. Landasan idiil demokrasi ekonomi adalah


a. UUD 1945 c. Konstitusional
b. Pancasila d. Peraturan presiden

15. tokoh pencetus ekonomi liberal adalah


a. adam smith c. Robert Malthus
b. karl marx d. David Ricardo
Essay
1. Sebutkan sumber-sumber penerimaan pemerintah….
2. Jelaskan pengertian pasar modal…
3. Siapakan para pelaku pasar modal
4. Jelaskan factor factor pendorong erjadinya perdagangan internasiaonal
5. Apa yang kamu ketahui tentang pasar

Anda mungkin juga menyukai