Anda di halaman 1dari 1

Status Dokumen Induk Salinan No.

Distribusi

PEMERIKSAAN WIDAL
No.Dokumen : Lab/SPO-014/VII/2016
No.Revisi : 00
SPO
Tanggal Terbit : 02/07/2016
Halaman :1/1

UPT. Puskesmas H. Sukardi, SKM


Petung Nip. 196609221988011003

1. Pengertian Pemeriksaan yang dilakukan utuk mendeteksi secara cepat dan semi kuantitatif
serum antibodi yang terinfeksi bakteri Salmonella.
2. Tujuan Mengetahui keberadaan antigen Salmonella pada serum pasien

3. Kebijakan SK Kepala UPT. Puskesmas Petung Nomor SK-090/SEK-MUT/PKM-


PTG/VI/2016 Tentang Standar Layanan Klinis.

4. Referensi Brosur Biorex Diagnostics Limited, Satained Febrile Antigens For Salmonella
Multisreening

5. Prosedur 1. Alat :
Plate kaca
Klinipete
Batang pengaduk
2. Bahan :
Latex O, H, AO, BO

6. Langkah - 1. Petugas cuci tangan.


langkah 2. Petugas memakai handskun
3. Letakkan reagent dan sampel di temperatur ruangan.
4. Tempatkan 20 µl sample di atas plate sebanyak 4 titik
5. Teteskan 1 drop latex O, H, AO, BO di atas plate masing masing di dekat
serum sampel
6. Homogenkan, Rotasi 100rpm selama 2 menit.
7. Jika ada yang positif (terjadi aglutinasi) encerkan
Tabel pengenceran:
80µl sampel 1:20
40µl sampel 1:40
20µl sampel 1:80
10µl sampel 1:160
5 µlsampel 1:320

8. Petugas melakukan pencatatan


9. Petugas melepas handskun
10. Petugas cuci tangan
7. Rekaman
Historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai