Anda di halaman 1dari 2

GEREJA

A. DOA HARIAN UMAT KATOLIK


1. Yesus mengajak muridnya pergi berdoa di taman Getsemani
2. Yesus mengajak Petrus, Yohanes dan Yakobus
3. Ketiga murid Yesus tertidur saat yesus sedang berdoa
4. Yesus selalu berdoa kepada Bapa di surga
5. Kita harus berdoa setiap waktu
6. Berdoa adalah berbicara dengan Tuhan
7. Dalam doa kita berterima kasih, memohon dan memulikan Allah
8. Berdoa bisa dilakukan bersama dan sendiri
9. Berdoa dapat dilakukan di sekolah, gereja, dan di rumah
10. Pada hari minggu kita merayakan misa dan berdoa pada Tuhan
11. Kita perlu berdoa kepada Tuhan karena Tuhan sudah kasih kepada kita hidup, orangtua,
teman dan segalanya, maka kita harus berterima kasih dan memuliakan Allah

B. TANDA SALIB
1. Orang Yahudi menjatuhi Yesus hukuman mati
2. Yesus disuruh untuk memikul salib
3. Yesus jatuh tiga kali saat memikul salib yang berat
4. Yesus ditolong oleh Simon dari Kirene
5. Yesus di salibkan bersama dua penjahat
6. Yesus disalibkan di bukit golgota
7. Orang Katolik membuka dan menutup doa dengan tanda salib
8. Doa Tanda Salib berarti memulikan Bapa, Putera dan Roh Kudus
9. Doa Tanda Salib juga berarti mengenang cinta Yesus yang rela di salib
10. Membuat tanda salib harus dengan hormat dan sopan
11. Membuat tanda salib merupakan ungkapan iman, cinta dan harapan pada Tuhan

Anda mungkin juga menyukai