Anda di halaman 1dari 30

A.

BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C ATAU D PADA


JAWABAN YANG BENAR!

1. Bangsa Belanda datang ke Indonesia pada tahun 1596 di Banten dipimpin oleh ….
a. Cornelis de Houtman
b. Vasso Da Gama
c. Pieter Both
d. Jan Pieterszoon

2. Daerah Maluku menjadi daya tarik bangsa Portugis untuk dikuasai, karena daerah tersebut
merupakan penghasil ….
a. Tebu dan kopi
b. Emas dan perak
c. Cendana dan Jati
d. Cengkih dan Pala

3. Latar belakang bangsa-bangsa eropa ke Indonesia memiliki semboyan 3G, yaitu ….


a. God, Globe, Glory
b. Gold, Gospel, Glory
c. God, Gospel, Glory
d. God, Gold, Gospel

9. Benda-benda di bumi ini digolongkan menjadi 3 jenis berdasarkan sifatnya yaitu ….


a. Padat, angin dan panas
b. Padat, cair dan gas
c. Cair, beku dan uap
d. Padat, uap dan air

10. Benda yang memiliki sifat tidak mudah berubah bentuk jika dipindahkan adalah benda
….
a. Padat
b. Cair
c. Panas
d. Uap

11. Benda cair akan memiliki bentuk sesuai dengan ….


a. Warnanya
b. Rasanya
c. Wadahnya
d. Volumenya

12. Benda cair bisa merambat melalui serat-serat halus seperti pada benda yang berbahan ….
a. Besi
b. Emas
c. Kain
d. Kaca
13. Di bawah ini yang termasuk benda gas adalah ….
a. Oksigen
b. Detergen
c. Agar-agar
d. Bensin

14. Balon yang ditiup akan mengembang lebih besar, hal ini menandakan bahwa benda gas
….
a. Tidak dapat berubah bentuk
b. Hanya bisa berada dalam balon
c. Dapat menempati ruang
d. Bertambah banyak jika ditiup

15. Sistem tanam paksa yang diberlakukan Belanda pada rakyat Indonesia dinamakan ….
a. Rodi
b. Romusa
c. Land-Rente
d. Cultuurstelsel

16. Pemerintahan kolonial Inggris mengangkat Thomas Stamford Rafles sebagai Letnan
Gubernur di Indonesia, kedmuan ia membuat kebijakan bahwa setiap tanah adalah milik
negara. Sehingga setiap rakyat diharuskan untuk ….
a. Menjual sawahnya
b. Membayar pajak
c. Bercocok tanam
d. Membeli tanah

17. Berikut ini yang merupakan peristiwa membeku adalah ….


a. Perubahan kapur barus yang lama-lama menghilang
b. Air yang menguap karena dipanaskan
c. Air yang menjadi es di dalam kulkas
d. Mentega yang meleleh di atas wajan

18. Proses perubahan benda cair menjadi gas dinamakan ….


a. Menyublim
b. Menguap
c. Membeku
d. Mengembun

19. Santi mempunyai es krim, ia lupa meletakkannya di atas meja. Setelah berapa lama es
krim tersebut sudah lumer dan meleleh. Hal ini termasuk peristiwa ….
a. Membeku
b. Menyublim
c. Mencair
d. Menguap

20. Salah satu tokoh Belanda yang menentang adanya tanam paksa adalah ….
a. Van Den Bosch
b. Herman W. Daendels
c. Douwes Dekker
d. Jan Pieterszoon

21. Sultan Ali Mughayat Syah adalah salah satu tokoh yang berhasil membebaskan rakyat
dari usaha penguasaan bangsa Portugis di daerah ….
a. Banten
b. Cirebon
c. Tidore
d. Aceh

22. Tanggal 20 Mei diperingati sebagai Hari Kebangkitan Nasional, pemilihan tanggal
tersebut bertepatan dengan lahirnya sebuah organisasi di awal pergerakan nasional yaitu
organisasi ….
a. Perhimpunan Indonesia
b. Sarekat Islam
c. Indische Partij
d. Budi Utomo

23. Hal-hal berikut ini merupakan faktor internal adanya pergerakan nasional yang dilakukan
rakyat Indonesia, kecuali ….
a. Kemenangan Jepang atas Rusia
b. Lahirnya golongan pelajar
c. Kesengsaraan rakyat yang berkepanjangan
d. Sejarah gemilang di masa lampau

24. Peristiwa sumpah pemuda terjadi pada tanggal ….


a. 27 Nopember 1908
b. 20 Mei 1908
c. 28 Oktober 1928
d. 17 Agustus 1945

25. Di bawah ini yang bukan merupakan isi dari sumpah pemuda adalah ….
a. Kami putra dan putri Indonesia, mengakui bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia
b. Kami putra dan putri Indonesia, mengakui bernegara yang sama, negara Indonesia
c. Kami putra dan putri Indonesia, mengakui berbangsa satu, bangsa Indonesia
d. Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung tinggi bahasa persatuan, bahasa Indonesia

B. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Bangsa Eropa pertama yang menjajah Indonesia adalah ….

2. Pada zaman dahulu bangsa Eropa ingin menguasai perdagangan rempah-rempah di


Nusantara karena ….

3. Dapat berubah bentuk dan volumenya merupakan sifat dari benda ….

4. Benda cair akan memiliki permukaan yang ….

5. Kerja paksa pada zaman penjajahan Belanda dinamakan ….


6. Gubernur jenderal dari Belanda yang membuat program membangun jalan raya dari Anyer
hingga Panarukan adalah ….

7. Peristiwa perubahan yang terjadi pada kapur barus atau kamper menjadi gas termasuk
proses ….

8. Sistem tanam paksa dilakukan pemerintah kolonial Belanda pada masa kepemimpinan ….

9. Belanda menerapkan politik adu domba untuk memecah belah bangsa Indonesia, politik itu
dikenal dengan istilah ….

10. Pada kongres pemuda II para pemuda sebagai perwaklian dari berbagai daerah telah
memutuskan bahwa lagu Indonesia Raya sebagai ….

C. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Sebutkan faktor-faktor yang mendorong bangsa-bangsa Eropa menjelajahi samudra!


Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

2. Sebutkan faktor penyebab seringnya kegagalan perjuangan rakyat dalam mengusir


penjajah!
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

3. Jelaskan peristiwa perubahan benda berikut ini :


a. Mencair
b. Menguap
c. Menyublim
d. Membeku
e. Mengembun
f. Mengkristal
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..
4. Sebutkan tokoh pahlawan yang memimpin perlawanan kepada pemerintah kolonial
Belanda!
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

5. Sebutkan 3 alasan mengapa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan?


Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

KUNCI JAWABAN SOAL ULANGAN TEMATIK


KELAS 4 SD TEMA 7 PERISTIWA DALAM KEHIDUPAN
SUBTEMA 1 PERISTIWA KEBANGSAAN MASA PENJAJAHAN

A. JAWABAN

1. b. Penindasan
2. d. Indonesia kaya akan rempah-rempah
3. c. Perancis
4. a. Berdagang
5. a. Cornelis de Houtman
6. d. Cengkih dan Pala
7. b. Gold, Gospel, Glory
8. a. Menyengsarakan rakyat
9. b. Padat, cair dan gas
10. a. Padat
11. c. Wadahnya
12. c. Kain
13. a. Oksigen
14. c. Dapat menempati ruang
15. d. Cultuurstelsel
16. b. Membayar pajak
17. c. Air yang menjadi es di dalam kulkas
18. b. Menguap
19. c. Mencair
20. c. Douwes Dekker
21. d. Aceh
22. d. Budi Utomo
23. a. Kemenangan Jepang atas Rusia
24. c. 28 Oktober 1928
25. b. Kami putra dan putri Indonesia, mengakui bernegara yang sama, negara Indonesia

B. JAWABAN

1. Portugis
2. Rempah-rempah berharga sangat tinggi
3. Gas
4. Rata
5. Rodi
6. Herman W. Daendels
7. Menyublim
8. Johanes Van Den Bosch
9. Devide et impera
10. Lagu Kebangsaan Indonesia

C. JAWABAN

1. Faktor-faktor yang mendorong bangsa-bangsa Eropa menjelajahi samudra :


– Adanya keinginan mencari kekayaan ( Gold )
– Adanya keinginan menyebarkan agama ( Gospel )
– Adanya keinginan mencari kejayaan ( Glory )
– Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi

2. Faktor penyebab seringnya kegagalan perjuangan rakyat dalam mengusir penjajah!


– Kurangnya persatuan dan kesatuan
– Perjuangan masih bersifat kedaerahan
– Perlawanan tidak dilakukan secara serentak
– Adanya ketergantungan terhadap pemimpin pergerakan
– Kalah dalam persenjataan
– Adanya politik adu domba yang dilakukan Belanda

3. Peristiwa perubahan benda berikut ini :


a. Mencair = Proses perubahan dari benda padat menjadi cair
b. Menguap = Proses perubahan dari benda cair menjadi gas
c. Menyublim = Proses perubahan dari benda padat menjadi gas
d. Membeku = Proses perubahan dari benda cair menjadi padat
e. Mengembun = Proses perubahan dari benda gas menjadi cair
f. Mengkristal = Proses perubahan dari benda gas menjadi padat

4. Tokoh pahlawan yang memimpin perlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda!


– Sultan Hasanudin dari Makasar
– Pattimura dari Maluku
– Pangeran Antasari dari Kalimantan Selatan
– Sisingamangaraja dari Sumatra Utara
– Sultan Ageng Tirtayasa dari Banten
– Pangeran Diponegoro dari Yogyakarta
– Silas Papare dari papua
5. Alasan-alasan mengapa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan antara lain :
– Tidak sesuai peri kemanusiaan dan keadilan
– Melanggar hak asasi manusia untuk hidup merdeka
– Menimbulkan kesengsaraan bagi rakyat
– Menimbulkan banyak kerusakan di muka bumi
– Adanya banyak penindasan yang dirasakan rakyat yang terjajah

1. Proklamasi kemerdekaan Indonesia terjadi pada tanggal ….


a. 20 Mei 1908
b. 21 April 1946
c. 17 Agustus 1945
d. 28 Oktober 1928

2. Peristiwa proklamasi kemerdekaan disambut rakyat dengan ….


a. Sedih
b. Ketakutan
c. Marah
d. Bahagia

3. Naskah teks proklamasi diketik oleh ….


a. Ahmad Soebardjo
b. Latief Hendraningrat
c. Drs. Moh Hatta
d. Sayuti Melik

4. Bendera Sang Saka Merah Putih dijahit oleh ….


a. Ibu Fatmawati
b. Ibu Cut Nyak Dien
c. Ibu Kartini
d. Ibu Rahmawati

5. Sebelum peristiwa proklamasi kemerdekaan Indonesia yaitu pada tanggal 6 dan 9 Agustus
1945, dua kota di Jepang dijatuhi bom atom oleh sekutu. Dua kota tersebut adalah ….
a. Tokyo dan Kyoto
b. Hiroshima dan Nagasaki
c. Nagasaki dan Nagoya
d. Hiroshima dan Osaka

6. Kalor yang dimiliki oleh sebuah benda bersifat ….


a. Tetap naik
b. Dapat berubah-ubah
c. Stabil
d. Turun terus

7. Jika kita memasak air di atas kompor, semakin besar energi panas yang diterima air
tersebut maka ….
a. Suhu air semakin rendah
b. Suhu air semakin tinggi
c. Semakin kecil jumlah kalor dalam air
d. Semakin besar air yang membeku

8. Peristiwa di bawah ini yang di dalamnya terjadi peristiwa mencair adalah ….


a. Memecahkan es batu
b. Menggoreng mentega
c. Memasak air putih
d. Menanak nasi

9. Benda padat di bawah ini mudah mengalami proses mencair karena pengaruh kalor,
kecuali ….
a. Kertas
b. Lilin
c. Karet
d. Ban

10. Pada tanggal 16 Agustus 1945 para pemuda membawa Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta
ke Rengasdengklok dengan tujuan agar ….
a. Indonesia menyerah kepada sekutu
b. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta tidak terpengaruh Jepang
c. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta segera membantu Jepang
d. Indonesia ikut berperang melawan Jepang

11. Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia dirumuskan di rumah ….


a. Ahmad Soebardjo
b. Ir. Soekarno
c. Laksamana Maeda
d. Istana negara

12. Para pemuda menyebarkan kabar proklamasi kemerdekaan dengan cara berikut ini,
kecuali ….
a. Menyebar pamflet
b. Menulis di tembok-tembok
c. Siaran lewat televisi
d. Mengadakan pertemuan

13. Tarian berikut ini yang merupakan tarian tunggal adalah ….


a. Tari Saman
b. Tari Kecak
c. Tari serampang dua belas
d. Tari Serimpi
14. Tari Kipas Pakarena termasuk jenis tari ….
a. Tunggal
b. Berpasangan
c. Tari berkelompok
d. Tari mandiri

15. Tari Ketuk Tilu merupakan tarian daerah yang berasal dari Jawa Barat, tari ini termasuk
jenis ….
a. Tunggal
b. Berpasangan
c. Tari berkelompok
d. Tari mandiri

16. Peristiwa heroik di Surabaya terjadi di hotel Yamato dikarenakan ….


a. Belanda mengibarkan bendera merah putih biru
b. Jepang meracuni banyak sumber mata air bagi warga
c. Belanda menyembunyikan banyak senjata di hotel Yamato
d. Jepang memaksa rakyat Surabaya membantunya

17. Pertempuran heroik terjadi di Semarang dalam mendukung proklamasi kemerdekaan.


Pertempuran itu telah membuat gugur ribuan pemuda pejuang, pertempuran tersebut
berlangsung selama ….
a. 5 hari
b. 1 bulan
c. 7 hari
d. 10 hari

18. Salah satu tokoh pejuang yang menggerakkan semangat rakyat untuk melawan tentara
sekutu pada pertempuran 10 November 1945 di Surabaya adalah ….
a. I Gusti Ngurah Rai
b. Bung Tomo
c. Kolonel Isdiman
d. Dr. Karyadi

19. Peristiwa pertempuran Ambarawa yang dipimpin oleh Jenderal Soedirman berakhir
dengan ….
a. Kekalahan para pejuang
b. Sekutu berhasil menguasai Ambarawa
c. Kemenangan pihak tentara Jepang
d. Tentara sekutu mampu terusir dari Ambarawa

20. Indonesia terdiri dari beragam suku dan budaya yang tersebar dari Sabang sampai
merauke, namun hal itu bukan menjadi hal yang menyebabkan perpecahan bangsa. Negara
kita mempunyai semboyan untuk membina persatuan yaitu ….
a. Tut Wuri Handayani
b. Garuda Pancasila
c. Bhineka Tunggal Ika
d. Ing ngarso sung tuladha
21. Sidang pertama PPKI tanggal 18 Agustus 1945 antara lain membuat keputusan penting
yaitu ….
a. Menjadikan tanggal 17 Agustus 1945 sebagai hari kemerdekaan
b. Segera mengadakan pemilu untuk memilih presiden Indonesia
c. Mengesahkan Undang-Undang Dasar 1945
d. Membentuk komite nasional untuk membantu tugas presiden

22. Provinsi di bawah ini yang bukan merupakan salah satu dari 8 provinsi di awal
kemerdekaan Indonesia adalah ….
a. Sumatra
b. Jakarta
c. Kalimantan
d. Jawa Barat

23. Perundingan Linggarjati dan perjanjian Renville adalah bentuk perjuangan bangsa
Indonesia dengan jalur ….
a. Diplomasi
b. Peperangan
c. Gerilya
d. Kapitalisasi

24. Para perjanjian Roem Royen dari pihak Indonesia diwakili oleh ….
a. Moh. Hatta
b. Van Royen
c. Ahmad Soebardjo
d. Moh. Roem

25. Konferensi Meja Bundar terjadi pada tanggal 23 Agustus sampai 2 November 1949 yang
bertempat di ….
a. Jakarta, Indonesia
b. Zurich, Swiss
c. Deen Haag, Belanda
d. London, Inggris.

Jika ingin mendownload soal ini, berikut linknya :


-> Download Soal Tematik Kelas 5 SD Tema 7 Subtema 2 Peristiwa Kebangsaan Seputar
Proklamasi Kemerdekaan dan Kunci Jawaban
Jika ingin mengerjakan soal pilihan gandanya secara online dengan langsung ternilai
secara online, silahkan dicoba :
– > Soal Tematik Online Kelas 5 SD Tema 7 Subtema 2 Peristiwa Kebangsaan Seputar
Proklamasi Kemerdekaan Langsung Ada Nilainya

B. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Tokoh yang membaca proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah ….

2. Tempat pembacaan teks proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah di jalan ….


3. Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia ditulis tangan oleh ….

4. Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia ditandatangai oleh Ir. Soekarno dan Drs. Moh.
Hatta atas nama ….

5. Lilin menjadi meleleh ketika terbakar, hal ini menunjukkan bahwa lilin tersebut berubah
bentuk karena pengaruh dari ….

6. Koran pertama yang menyiarkan berita proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah ….

7. Jenis tarian yang dimainkan oleh banyak orang secara bersama dinamakan tari ….

8. Peristiwa pertempuran 10 November 1945 di Surabaya diperingati sebagai hari ….

9. Sesuai dengan keputusan PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 bahwa tugas presiden
dibantu oleh ….

10. Rakyat Bandung menolak permintaan sekutu untuk menyerahkan senjata yang diperoleh
dari Jepang kemudian membakar kota Bandung dengan tujuan ….

C. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Mengapa peristiwa proklamasi kemerdekaan sangat penting dan bersejarah bagi bangsa
Indonesia!
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

2. Tuliskanlah bunyi teks proklamasi kemerdekaan Indonesia!


Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

3. Bagaimana caramu sebagai seorang siswa dalam meneruskan perjuangan para pahlawan
dalam mengisi kemerdekaan bangsa Indonesia?
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..
4. Sebutkan peristiwa perjuangan yang terjadi di berbagai wilayah Indonesia dalam
mempertahankan kemerdekaan!
Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

5. Sebutkan contoh kegiatan yang bisa membina persatuan di masyarakat!


Jawab :
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………..

Jika ingin mendownload soal ini, berikut linknya :


-> Download Soal Tematik Kelas 5 SD Tema 7 Subtema 2 Peristiwa Kebangsaan Seputar
Proklamasi Kemerdekaan dan Kunci Jawaban
Jika ingin mengerjakan soal pilihan gandanya secara online dengan langsung ternilai
secara online, silahkan dicoba :
– > Soal Tematik Online Kelas 5 SD Tema 7 Subtema 2 Peristiwa Kebangsaan Seputar
Proklamasi Kemerdekaan Langsung Ada Nilainya

KUNCI JAWABAN LATIHAN SOAL ULANGAN TEMATIK


KELAS 5 SD TEMA 7 PERISTIWA DALAM KEHIDUPAN
SUBTEMA 2 PERISTIWA KEBANGSAAN SEPUTAR PROKLAMASI
KEMERDEKAAN

A. JAWABAN

1. c. 17 Agustus 1945
2. d. Bahagia
3. d. Sayuti Melik
4. a. Ibu Fatmawati
5. b. Hiroshima dan Nagasaki
6. b. Dapat berubah-ubah
7. b. Suhu air semakin tinggi
8. b. Menggoreng mentega
9. a. Kertas
10. b. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta tidak terpengaruh Jepang
11. c. Laksamana Maeda
12. c. Siaran lewat televisi
13. d. Tari Serimpi
14. c. Tari berkelompok
15. b. Berpasangan
16. a. Belanda mengibarkan bendera merah putih biru
17. a. 5 hari
18. b. Bung Tomo
19. d. Tentara sekutu mampu terusir dari Ambarawa
20. c. Bhineka Tunggal Ika
21. c. Mengesahkan Undang-Undang Dasar 1945
22. b. Jakarta
23. a. Diplomasi
24. d. Moh. Roem
25. c. Deen Haag, Belanda

B. JAWABAN

1. Ir. Soekarno
2. Pegangsaan Timur No. 56
3. Ir. Soekarno
4. Bangsa Indonesia
5. Kalor / Panas
6. Soeara Asia
7. Berkelompok
8. Pahlawan
9. Komite Nasional
10. Agar tidak dikuasai sekutu

C. JAWABAN

1. Peristiwa proklamasi kemerdekaan sangat penting dan bersejarah bagi bangsa Indonesia
karena mulai pada saat itu Indonesia menjadi negara yang merdeka dan berdaulat. Sehingga
peristiwa proklamasi membuat Indonesia berhak menentukan nasibnya sendiri dan terbebas
dari belenggu penjajahan bangsa lain.

2. P R O K L A M A S I

Kami bangsa Indonesia dengan ini menjatakan kemerdekaan Indonesia.


Hal-hal jang mengenai pemindahan kekoeasaan d.l.l., diselenggarakan
dengan tjara saksama dan dalam tempo jang sesingkat-singkatnja.

Djakarta, hari 17 boelan 8 tahoen 05


Atas nama bangsa Indonesia.
Soekarno/Hatta.

3. Cara sebagai seorang siswa dalam meneruskan perjuangan para pahlawan dalam mengisi
kemerdekaan bangsa Indonesia, antara lain sebagi berikut :
– Belajar dengan rajin
– Berusaha berprestasi dan mengharumkan nama bangsa
– Menjaga persatuan di antara teman-teman
– Menjaga kerukunan antar siswa di sekolah
– Menjadi siswa yang taat dan disipilin
4. Peristiwa perjuangan yang terjadi di berbagai wilayah Indonesia dalam mempertahankan
kemerdekaan, antara lain sebagai berikut
– Pertempuran 10 November di Surabaya
– Peristiwa Palagan Ambarawa
– Perisitwa Bandung Lautan Api
– Pertempuran Medan Area
– Pertempuran Puputan Margarana di bali
– Persitiwa Serangan Umum 1 Maret di Yogyakarta

5. Contoh kegiatan yang bisa membina persatuan di masyarakat antara lain :


– Kerja bakti membersihkan lingkungan
– Kerja bakti menanam pohon
– Gotong royong membantu membangun rumah warga
– Gotong royong membangun jembatan
– Mengadakan ronda malam bersama-sama

Soal PKn Kelas 5 Semester 2 Tema 7 Sub Tema 3

1. Jika di masyarakat ada suatu masalah sebaiknya diselesaikan secara….


a. Berantem
b. Marah-marahan
c. Musyawarah
d. Saling menyalahkan
2. Musyawarah mufakat merupakan salah satu pengamalan Pancasila sila ke…
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
3.
4. Berikut ini contoh sikap cinta tanah air adalah…
a. Melestarikan budaya asing
b. Lebih tertarik membeli produk luar negeri
c. Melestarikan budaya daerah
d. Lebih suka meniru budaya dari negara tetangga
5. Bangga memakai produk dalam negeri merupakan contoh dari…
a. Rela berkorban
b. Cinta tanah air
c. Sukuisme
d. Fanatisme
6. Berikut ini masalah yang harus diselesaikan secara musyawarah, kecuali….
a. Memilih ketua kelas
b. Menentukan tujuan liburan keluarga
c. Mengerjakan ujian sekolah
d. Menentukan jadwal siskamling
7. Menghormati dan menghargai sesama sering disebut …
a. Peduli
b. Toleransi
c. Jujur
d. Instropeksi
8. Sikap yang wajib diteladani dari para pahlawan kecuali…
a. Rela berkorban
b. Pemberani
c. Berjiwa besar
d. Tinggi hati
9. Dalam musyawarah kita tidak boleh…
a. Memaksakan kehendak ke pada peserta lain
b. Mengungkapkan pendapat
c. Menghormati pendapat orang lain
d. Mematuhi peraturan dalam musyawarah
10. Istilah Bhineka Tunggal Ika diambil dari Kitab…
a. Sutasoma
b. Negarakertagama
c. Arjunawiwaha
d. Ramayana
11. Berikut ini contoh kegiatan positif dari seorang siswa yang mencerminkan rasa cinta
tanah air
a. Terlambat datang ke sekolah
b. Sering lupa mengerjakan PR
c. Mengikuti upacara bendera dengan khidmat
d. Sering bikin gaduh saat pelajaran berlangsung

Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 Tema 7 Sub Tema 3 Revisi 2017

1.Surat yang berisi tentang pemberitahuan atau pun ajakan kepada orang lain untuk
menghadiri suatu acara disebut…
a. surat penawaran
b. surat permintaan
c. surat undangan
d. surat panggilan

2.Di bawah ini yang bukan termasuk jenis surat undangan adalah….
a. surat undangan resmi
b. surat undangan sangat resmi
c. surat undangan setengah resmi
d. surat undangan tidak resmi

3.Surat undangan ulang tahun merupakan salah satu jenis surat…


a. undangan resmi
b. undangan tidak resmi
c. undangan sahabat
d. undangan khusus

Baca juga :

 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 1


 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 Sub tema 2
 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 3
 Soal UTS Kelas 5 Tema 7
4.Di bawah ini merupakan contoh surat undangan setengah resmi yaitu surat….
a. undangan sekolah ke wali murid
b. undangan ultah ke sahabat
c. undangan rapat kabupaten
d. undangan rapat rutin warga

5.Hal berikut ini yang harus diperhatikan saat menulis surat undangan, kecuali…
a. memakai bahasa yang sopan
b. menggunakan kalimat yang efektif, singkat dan padat
c. menyampaikan konsumsi pada acara tersebut
d. menyampaikan tujuan undangan

6.Bagian dari surat berikut ini dapat membedakan antara surat resmi dengan surat pribadi,
kecuali …
a. kop surat
b. isi surat
c. nomor surat
d. lampiran

7.Penulisan tempat dan tanggal pembuatan surat yang tepat adalah….


a. Klaten, 16 April 2018
b. Klaten; 16 April 2018
c. Klaten: 16 April 2018
d. Klaten/16 April 2018

8.Berikut ini yang termasuk contoh kalimat pembuka pada surat resmi adalah…
a. Salam kangen dari aku
b. Dengan hormat,
c. Teriring doa dariku,
d. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih

9.Maksud dan tujuan pengundang mengirim surat undangan terdapat pada bagian…
a. kop surat
b. pembuka surat
c. isi surat
d. penutup surat

10.Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu Wali Murid Kami ucapkan terima kasih.
Kalimat di atas termasuk bagian dari …
a. kop surat
b. isi surat
c. penutup surat
d. pembuka surat

Saat ini sahabat sedang belajar tentang soal tema 7 kelas 5 revisi 2017 dan juga soal tema 7
kelas 5 kunci jawaban.

Soal IPA Kelas 5 Tema 7 Sub Tema 3

1.Peristiwa mengecilnya ukuran kapur barus setelah ditaruh di dalam almari baju adalah…
a. mengembun

b. menyublim

c. mencair

d. menguap

2. Es kering dibuat dari bahan …

a. oksigen

b. sulfur

c. nitrogen

d. karbondioksida

3. Saat parfum disemprotkan ke ruangan akan terlihat seperti butiran kecil-kecil. Proses ini
sering disebut…

a. mengembun

b. memmbeku

c. menyublim

d. mengkristal

4. Perubahan wujud dari gas menjadi padat disebut juga ….

a. menyublim

b. mengkristal

c. menguap

d. mengembun

5. Berikut ini contoh dari peristiwa mengkristal, kecuali…

a. proses pembuatan es kering

b. proses pembuatan gula merah

c. salju yang didinginkan

d. proses pembuatan kapur barus


6. Saat kita meminum es teh seringkali kita menjumpai titik titik air di pinggir gelas tersebut.
Hal tersebut disebabkan dari proses…

a. menguap

b. mencair

c. mengembun

d. mengkristal

7. Peristiwa mengkristal sering juga disebut….

a. mengembun

b. menghablur

c. membeku

d. mencair

8. Mengembun terjadi karena terjadi pelepasan ….

a. uap air

b. kalor

c. energi dingin

d. gaya potensial

9. Proses pembuatan garam dari air laut merupakan salah satu contoh peristiwa …

a. mengembun

b. mencair

c. membeku

d. mengkristal

10. Munculnya titik titik air di sekitar rerumputan pada waktu pagi hari merupkan salah satu
contoh peristiwa…

a. mencair

b. mengembun

c. menguap
d. mengkristal

Soal IPS Kelas 5 Tema 7 Sub Tema 3 Revisi 2017 Terbaru

1.Kata Pancasila berasal dari bahasa ….


a. Yunani
b. Melayu
c. Romawi
d. Sansekerta

2.Istilah Pancasila diambil dari kitab Negarakertagama karangan dari Mpu


a. Tantular
b. Walmiki
c. Prapanca
d. Gandring

3.Hari lahirnya Pancasila diperingati setiap tanggal….


a. 2 Mei
b. 20 Mei
c. 1 Juni
d. 1 Oktober

4.BPUPKI dibentuk pada tanggal …


a. 29 April 1945
b. 1 Juni 1945
c. 7 Agustus 1945
d. 18 Agustus 1945

5.Tokoh berikut ini yang ikut mengusulkan rumusan dasar negara, kecuali…
a. Drs. Moh Hatta
b. Mr. Moh. Yamin
c. Ir. Soekarno
d. Mr. Soepomo

6.Pertunjukan wayang telah diakui oleh UNESCO sejak tanggal…


a. 7 Oktober 2002
b. 7 November 2002
c. 7 Oktober 2003
d. 7 November 2003

7.Berikut ini yang bukan contoh cara melestarikan budaya bangsa adalah…
a. mau mempelajari budaya bangsa sendiri
b. ikut berpartisipasi dalam kegiatan pertunjukan tari tradisional
c. menolak dengan keras pertunjukan seni di desanya
d. mencintai budaya sendiri tanpa merendahkan budaya lain
8.Rumusan Pancaila terdapat pada pembukaan UUD 1945 pada alenia ke…
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4

10.Sidang BPUPKI yang pertama membahas tentang…


a. rumusan dasar negara
b. bentuk negara Indonesia
c. siapa yang menjadi presiden Indonesia
d. cara merebut kemerdekaan

Soal sbdp kelas 5 tema 7 sub tema 3


1. Patung termasuk karya seni rupa ….
a. 2
b. 3
c. 4
d. Tidak tentu
2. Berikut ini yang bukan termasuk bentuk dari seni rupa daerah adalah….
a. Seni tari
b. Seni kerajinan
c. Seni patung
d. Seni lukis
3. Karya seni rupa yang memiliki panjang, lebar dan tinggi merupakan ciri dari
seni rupa …. dimensi.
a. 2
b. 3
c. 4
d. Tidak menentu
4. Batik, tenun dan juga songket tergolong seni rupa dalam bentuk seni …
a. Pahat
b. Lukis
c. Ukir
d. Tekstil
5. Kayu yang digunakan oleh Suku Asmat untuk membuat patung Asmat adalah
kayu dari pohon…
a. Jati
b. Mahoni
c. Bakau
d. Meranti
6. Seni kriya benda terapan yang lebih mengutamakan fungsinya sebagai benda
siap pakai adalah…
a. Perabot dapur
b. Furnitur
c. Lukisan
d. Patung
7. Seni yang dibuat menggunakan keterampilan tangan dan juga memperhatikan
segi kegunaannya disebut seni…
a. Kriya
b. Membatik
c. Lukisan
d. Patung
8. Kaligrafi dan wayang termasuk ciri khas karya lukisan dari daerah…
a. Yogyakarta
b. Solo
c. Pekalongan
d. Cirebon
9. Berikut ini fungsi dari seni kriya kecuali…
a. Hiasan atau dekorasi
b. Benda siap pakai
c. Alat permainan
d. Untuk percobaan
10. Karya seni ukir dan batik termasuk ke dalam fungsi seni kriya dalam
bentuk…
a. Terapan
b. Dekorasi
c. Maianan
d. Tekstil

Baca juga :

Soal Tema 7 kelas 5 peristiwa dalam kehidupan Sub Tema


1 Semester 2
Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D di depan jawaban yang paling tepat !

1. Pemerintah memajukan kebudayaan nasional Indonesia. Pernyataan tersebut tertuang


dalam UUD 1945 pasal ….

A. 31

B. 32

C. 33

D. 34

2. Semboyan bangsa Indonesia adalah ….

A. Garuda Pancasila

B. Bhineka Tunggal Ika

C. Proklamasi Kemerdekaan RI

D. Piagam Jakarta

3. Siapa tokoh Belanda yang menentang Sistem Tanam Paksa?


A. Thomas Stamford Raffles

B. Van Den Bosch

C. E. Douwes Dekker

D. Herman W. Dandels

4. Kapan VOC didirikan?

A. 20 Maret 1602

B. 20 Mei 1602

C. 20 Maret 1620

D. 20 Maret 1620

5. Bola termasuk benda padat sehingga memiliki sifat ….

A. bentuk dan isinya selalu tetap

B. bentuknya berubah-ubah sesuai wadahnya

C. bentuknya tetap dan isinya selalu berubah-ubah

D. bentuk dan isinya selalu berubah-ubah

6. Benda di bawah ini dapat berubah sesuai dengann wadahnya adalah benda ….

A. padat

B. cair

C. padat dan cair

D. padat dan gas

7. Penjajahan Inggris di Indonesia berlangsung hanya selama … tahun.

A. 3

B. 5

C. 6

D. 10

8. J.P Coen merupakan gubernur jendral VOC yang berperan memindahkan markas VOC ke
….
A. Malaka

B. Maluku

C. Banten

D. Batavia

9. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh ….

A. WR Supratman

B. L Manik

C. C. SImanjutak

D. Kusbini

10. Lagu Indonesia Raya menggunakan tangga nada ….

A. mayor

B. minor

C. pentatonis

D. slendro

Mungkin hanya 10 nomor saja yang bisa kami bagikan pada postingan kali ini untuk soal
tematik kelas 5 tema 7 sub tema 1. Untuk soal selengkapnya bisa adik dapatkan di sini. Adik-
adik tak perlu khawatir soal-soal tersebut dilengkapi dengan kunci jawaban tema 7 kelas 5
peristiwa dalam kehidupan.

Baca juga :

 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 1


 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 Sub tema 2
 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 3
 Soal UTS Kelas 5 Tema 7

Contoh Soal Tematik Tema 8 Kelas 5 Sub Tema 2


Nah, inilah beberapa contoh soal tematik kelas 5 tema 7 peristiwa dalam kehidupan
khususnya sub tema 2.

Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D di depan jawaban yang tepat!

1. Kata Bhineka Tunggal Ika diambil dari Kitab Sutasoma yang merupakan karangan dari ….
A. Empu Prapanca

B. Empu Gandring

C. Empu Tantular

D. Empu Walmiki

2. Peristiwa Sumpah Pemuda terjadi pada tanggal ….

A. 20 November 1926

B. 28 November 1926

C. 20 Oktober 1928

D. 28 Oktober 1928

3. Di rumah siapa teks proklamasi di rumuskan?

A. Ir Soekarno

B. Laksamana Maeda

C. Drs Moh Hatta

D. Mr Ahmad Subarjo

4. Peristiwa apa yang menjadi titik kulminasi perjuangan rakyat Indonesia?

A. Sumpah Pemuda

B. Berdirinya Budi Utomo

C. Proklamasi Kemerdekaan

D. Penyerahan Kedaulatan RI

5. Perubahan wujud dari gas menjadi padat disebut….

A. menguap

B. mengembun

C. mencair

D. menyublim

6. Peristiwa menguap terjadi pada peristiwa ….


A. kapur barus didiamkan pada udara terbuka

B. menjemur baju yang basah

C. membuat gula jawa

D. membuat es batu

7. Tokoh yang gugur pada pertempuran Bandung Lautan Api adalah ….

A. dr Karyadi

B. Moh Toha

C. Kolonel Sudirman

D. Letkol Isdiman

8. Delegasi Indonesia pada perundingan Linggarjati adalah ….

A. Amir Syarifudin

B. Drs Moh. Hatta

C. Sutan Syahrir

D. Moh. Roem

9. Unsur utama dari sebuah tarian adalah …..

A. gerak

B. kostum

C. properti

D. tata rias

10. Tari Saman berasal dari Provinsi ….

A. NAD

B. Sumatra Utara

C. Sumatra Barat

D. Jawa Timur

Mungkin hanya 10 nomor yang bisa kami bagikan pada postingan kali ini. Namun jika adik-
adik ingin soal yang lebih lengkap silahkan klik di sini.
Soal Tematik Kelas 5 Tema 7 Sub Tema 3

Yuk kita lanjutkan lagi untuk membahas soal ulangan harian tema 7 sub tema 3 pada kelas 5.
Berikut ini soal-soalnya:

Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, atau D di depan jawaban yang tepat !

1. Menghormati dan menghargai budaya seorang teman sering disebut ….

A. acuh

B. tulus

C. toleransi

D. ramah

Baca juga : soal tema 7 kelas 5 kunci jawaban.

2. Salah satu contoh kegiatan positif yang bisa kita lakukan di sekolah untuk mengisi
kemerdekaan adalah ….

A. Membantu teman yang kesulitan mengerjakan ulangan

B. Giat mengikuti pelajaran olahraga saja

C. Selalu Khidmat saat mengikuti upacara bendera

D. Membentak-bentak teman yang ramai di kelas

3. Surat yang bertujuan mengundang seseorang untuk datang pada suatu acara atau kegiatan
disebut surat ….

A. dagang

B. pribadi

C. undangan

D. pemberitahuan

4. Yang membedakan surat pribadi dan dinas adalah ….

A. Adanya salam pembuka

B. Adanya isi sebuah surat

C. Adanya kepala surat atau kop suarat

D. Adanya alamat dan tanggal pembuatan surat


5. Pada peristiwa membeku berarti terjadi …. kalor.

A. melepaskan

B. memerlukan

C. menyaring

D. membutuhkan

6. Perubahan wujud yang terjadi saat pembuatan agar-agar adalah …..

A. mencair lalu menguap

B. menguap lalu mengembun

C. mencair lalu membeku

D. menguap lalu membeku

7. Ketua dari PPKI adalah ….

A. dr. Radjiman Widyodiningrat

B. Mohammad Yamin

C. Ir Soekarno

D. Moh. Hatta

8. Tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara pada tanggal 29 Mei 1945 hingga 1 Juni
1945, kecuali ….

A. Drs Moh Hatta

B. Mr Mohammad Yamin

C. Mr. Soepomo

D. Ir Soekarno

9. Lukisan sering disebut karya seni 2 dimensi karena …..

A. memiliki ukuran volume atau isi

B. memiliki ukuran panjang dan tebal

C. memiliki ukuran panjang dan lebar

D. memiliki ukuran lebar dan isi


10. Berikut ini yang termasuk karya seni 3 dimensi adalah ….

A. lukisan

B. patung

C. kain batik

D. kain tenun

A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C ATAU D PADA


JAWABAN YANG BENAR!

1. Bangsa Belanda datang ke Indonesia pada tahun 1596 di Banten dipimpin oleh ….
a. Cornelis de Houtman
b. Vasso Da Gama
c. Pieter Both
d. Jan Pieterszoon

2. Latar belakang bangsa-bangsa eropa ke Indonesia memiliki semboyan 3G, yaitu ….


a. God, Globe, Glory
b. Gold, Gospel, Glory
c. God, Gospel, Glory
d. God, Gold, Gospel

3. Peristiwa heroik di Surabaya terjadi di hotel Yamato dikarenakan ….


a. Belanda mengibarkan bendera merah putih biru
b. Jepang meracuni banyak sumber mata air bagi warga
c. Belanda menyembunyikan banyak senjata di hotel Yamato
d. Jepang memaksa rakyat Surabaya membantunya

4. Para perjanjian Roem Royen dari pihak Indonesia diwakili oleh ….


a. Moh. Hatta
b. Van Royen
c. Ahmad Soebardjo
d. Moh. Roem

11. Karya seni rupa yang memiliki panjang, lebar dan tinggi merupakan ciri dari
seni rupa …. dimensi.
a. 2
b. 3
c. 4
d. Tidak menentu
12. Batik, tenun dan juga songket tergolong seni rupa dalam bentuk seni …
a. Pahat
b. Lukis
c. Ukir
d. Tekstil

1.Surat yang berisi tentang pemberitahuan atau pun ajakan kepada orang lain untuk
menghadiri suatu acara disebut…
a. surat penawaran
b. surat permintaan
c. surat undangan
d. surat panggilan

2.Di bawah ini yang bukan termasuk jenis surat undangan adalah….
a. surat undangan resmi
b. surat undangan sangat resmi
c. surat undangan setengah resmi
d. surat undangan tidak resmi

3.Surat undangan ulang tahun merupakan salah satu jenis surat…


a. undangan resmi
b. undangan tidak resmi
c. undangan sahabat
d. undangan khusus

Baca juga :

 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 1


 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 Sub tema 2
 Soal Ulangan Kelas 5 Tema 7 sub tema 3
 Soal UTS Kelas 5 Tema 7

4.Di bawah ini merupakan contoh surat undangan setengah resmi yaitu surat….
a. undangan sekolah ke wali murid
b. undangan ultah ke sahabat
c. undangan rapat kabupaten
d. undangan rapat rutin warga

5.Hal berikut ini yang harus diperhatikan saat menulis surat undangan, kecuali…
a. memakai bahasa yang sopan
b. menggunakan kalimat yang efektif, singkat dan padat
c. menyampaikan konsumsi pada acara tersebut
d. menyampaikan tujuan undangan

6.Bagian dari surat berikut ini dapat membedakan antara surat resmi dengan surat pribadi,
kecuali …
a. kop surat
b. isi surat
c. nomor surat
d. lampiran

7.Penulisan tempat dan tanggal pembuatan surat yang tepat adalah….


a. Klaten, 16 April 2018
b. Klaten; 16 April 2018
c. Klaten: 16 April 2018
d. Klaten/16 April 2018

8.Berikut ini yang termasuk contoh kalimat pembuka pada surat resmi adalah…
a. Salam kangen dari aku
b. Dengan hormat,
c. Teriring doa dariku,
d. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih

9.Maksud dan tujuan pengundang mengirim surat undangan terdapat pada bagian…
a. kop surat
b. pembuka surat
c. isi surat
d. penutup surat

10.Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu Wali Murid Kami ucapkan terima kasih.
Kalimat di atas termasuk bagian dari …
a. kop surat
b. isi surat
c. penutup surat
d. pembuka surat

Anda mungkin juga menyukai