Anda di halaman 1dari 3

PEMILIHAN FUNGSI DAN PROSES

PELAYANAN YANG PRIORITAS UNTUK


DIPERBAIKI
No. Dokumen : /02/PKM-TGN/I/2019
No. Revisi :0
SOP
Tanggal terbit : 27 Januari 2019
Halaman : 1/3

UPTD
ENDANG SRIWATI
PUSKESMAS
NIP. 19760514 200903 2 002
TONGAUNA
1. Pengertian Upaya menetapkan prioritas fungsi dan proses pelayanan yang prioritas untuk
diperbaiki.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk emperbaiki mutu layanan klinis dan menjamin keselamatan
pasien.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Tongauna Nomor 100/01/PKM-
TGN/XII/2018 Tentang Penetapan Area Prioritas Puskesmas Tongauna
4. Referensi 1) Undang-Undang RI Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit
2) Permenkes Nomor 11 Tahun Tentang Keselamatan Pasien
5. Prosedur 1) Penanggung jawab mutu layanan klinis penyusunan jadwal pertemuan
penentuan prioritas fungsi dan proses pelayanan.
2) Penanggung jawab mutu layanan klinis mengundang peserta pertemuan yang
terdiri darianggota penanggung jawab layanan klinis, petugas yang memberi
layanan klinis (dokter poli umum, dokter poli gigi, bidan dan perawat).
3) Peserta pertemuan mengisi daftar hadir.
4) Penanggung jawab mutu layanan klinis membuka dan memimpin acara
pertemuan.
5) Penanggung jawab mutu layanan klinis bersama seluruh peserta pertemuan
mengidentifikasi kriteria prioritas fungsi dan proses pelayanan yang perlu
disempurnakan.
6) Penanggung jawab mutu layanan klinis bersama seluruh peserta pertemuan
menetapakan kriteria prioritas fungsi dan proses pelayanan yang perlu
disempurnakan.
7) Penanggung jawab mutu layanan klinis bersama seluruh peserta menyusun
rencanan perbaikan pelayanan sesuai dengan kriteria yang ditetapkan.
8) Notulen pertemuan mencatat dan mendokumentasi seluru hasil pertemuan.
9) Penanggung jawab layanan klinis menutup pertemuan
10) Pelaksanaan layanan klinis melaksanakan perbaikan pelayanan klinis.
6. Bagan alir
Menyusun Jadwal
Pertemuan Mengundang Peserta Pertemuan

Mengisi Daftar Hadir

Membuka dan Memimpin Acara

Mengidentifikasi kriteria prioritas fungsi


dan proses pelayanan

Menetapkan kriteria prioritas

Menyusun rencana perbaikan

Mencatat dan mendokumentasikan

Menutup pertemuan

Melakukan
perbaikan

7. Unit Terkait Loket pendaftaran, poli umum, poli gigi, KIA/KB, UGD, laboratorium, kamar
obat, kamar bersalin, klinik gizi, klinik PTM.

2
8. Rekaman Historis Perubahan

No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai