Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN

1. Lampiran Instrumen
1. Instrumen soal dan pedoman pensekoran
 Tes tertulis/post tes dan pedoman pensekoran
No URAIAN
Berikanlah alasan pertanyaan dibawah ini
1. Perhatikan gambar di bawah ini!

Urutkan titik dari yang tekanan hidrostatisnya paling besar!


2. Mengapa pondasi bendungan dibawah dibuat lebih tebal dibandingkan di atasnya ?
3. Sebutkan besaran-besaran apa saja yang berhubungan dengan tekanan hidrostatis ?
4. Sebuah kolam memiliki kedalaman 2m, jika di dalam kolam ada ikan pada ketinggian
1m, berapa tekanan hidrostatis yang dialami oleh ikan tersebut dan berapa tekanan
mutlaknya ? (g = 10 m/s2) (P0 = 1 atm )
5. Suatu pengangkat hidrolik mempunyai luas penampang kecil 10 cm2 dan penampang
besar 30 cm2. Berapakah gaya minimal yang harus diberikan agar pompa mampu
mengangkat benda bermassa 1000 kg?
6. Jelaskan prinsip kerja dongkrak hidrolik!
7. Sebuah benda ketika ditimbang di udara 10 N, sedangkan ketika dicelupkan ke dalam
suatu cairan menjadi 9 N. tentukan gaya apung yang dialami benda!
8. Jelaskan prinsip kerja kapal selam!

N Kunci Jawab Skor


o.
1. Urutan titik dari yang tekanan hidrostatisnya paling besar adalah :C-B-A
2. Karena semakin dalam semakin besar tekanannya
3. Massa jenis fluida, percepatan gravitasi bumi, kedalaman fluida
4. Diketahui : ρ = 1000 kg/m3
g = 10 m/s2
h=1m
Ditanyakan : PH (tekanan hidrostatis)
Jawab :
PH = ρ.g.h = (1000)(10)(1) = 104 kg/m2.s2 = 0,1 Pa
PMUTLAK = P0 + ρ.g.h = 1,01 . 105 Pa + 0,1 Pa =……
5. Diketahui : F1 = 10000 N
A1= 30 cm2
A2 = 10 cm2
Ditanya F2 = …..
Jawab : F1/F2 = A1/A2
10000/F2=302/102
F2=106/9.102= 104/9
6 Prinsipkerjadongkrakhidrolik adalah dengan memanfaatkan hukumPascal. Dongkrak
hidrolik terdiri dari dua tabung yang berhubungan yang memiliki diameter yang berbeda
ukurannya. Masing-masing ditutup dan diisi air. Dengan menaik turunkan piston, maka
tekanan pada tabung pertama akan dipindahkan ke tabung kedua sehingga dapat
mengangkat beban yang berat
7 Diketahui : Wu= 10 N
Wa = 9 N
Ditanya Gaya apug (Fa) = …. ?
Jawab : Fa = Wu - Wa
= 10 – 9
=1N
8 Pada dasarnya prinsip kerja kapal selam dan galangan kapal sama. Jika kapal akan
menyelam, maka air laut dimasukkan ke dalam ruang cadangan sehingga berat kapal
bertambah. Pengaturan banyak sedikitnya air laut yang dimasukkan, menyebabkan kapal
selam dapat menyelam pada kedalaman yang dikehendaki
Jumlah Skor 100
Jumlah perolehan Skor
Nilai Akhir = ------------------------------------------------ X 100
Jumlah Skor

2. Instrumen Penugasan individu :


Catatlah/ review kembali tentang konsep Hukum utama hidrostatis, tekanan hidrostatis
dan hukum Pascal pada buku catatan untuk dinilai
3. Instrumen Penugasan kelompok :
Berlatih memecahkan masalah yang berhubungan dengan Hukum utama hidrostatis,
tekanan hidrostatis dan hukum Pascal dari buku Erlangga halaman 255 no. 1 – 5.
4. Instrument penilaian kinerja ( penilaian sikap dan keterampilan )
a. Format penilaian kinerja
FORMAT PENILAIAN KINERJA
Kelompok Aspek yang Dinilai Keterangan Total
Kerjasama dalam Skor
Komunikasi
kelompok
1 2 3 1 2 3
1
2
3
4
5
6
7

Keterangan : Berilah tanda ceklis (√) pada kolom yang diamati


Rubrik Penilaian Kinerja
No Kriteria penilaian skor Rubrik
 Semua anggota kelompok berperan dalam
menyusun prosedur percobaan
 Semua anggota kelompok berperan dalam
3
Kerjasama dalam pengerjaan LKS
1
kelompok  Semua anggota berperan dalam
menyimpulkan hasil percobaan
2 Hanya 2 poin yang terpenuhi
1 Hanya 1 poin yang terpenuhi
 Mencari informasi dengan cara bertanya
 Menyampaikan kesimpulan eksperimen
3 secara lisan
Kemampuan
2  Mengajukan pendapat atau komentar selama
berkomunikasi
eksperimen
2 Hanya 2 poin yang terpenuhi
1 Hanya 1 poin yang terpenuhi
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2016/2017
Waktu Pengamatan :
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran Tekanan Hidrostatis
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok
tetapi masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok
secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jikasama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
No Sikap
Nama Siswa
Aktif Bekerjasama Toleran
KB B SB KB B SB KB B SB

Keterangan: KB : Kurang baik, B : Baik, SB : Sangat baik,


Penilaian diri :
Meminta siswa untuk membuat tanggapan secara tertulis tentang kegiatan yang dilakukan
dan pemahaman terhadap substansi pemahaman Hukum utama hidrostatis, tekanan
hidrostatis dan hukum Pascal

CONTOH ASESMEN DIRI


ASESMEN-DIRI DALAM KELOMPOK (SELF-ASSESSMENT IN GROUP)

 Nama : …………………………….…………….
 Anggota Kelompok : ……………………………………………..
 Kegiatan Kelompok : ……………………………………………
Untuk pertanyaan 1 sampai dengan 5 tulis masing-masing huruf sesuai
dengan pendapatmu
 A = Selalu
 B = Jarang
 C = Jarang Sekali
 D = Tidak pernah
1 Selama diskusi saya memberikan saran kepada kelompok untuk
didiskusikan
2 Selama diskusi saya memberikan saran kepada
kelompok untuk didiskusikan.

3 Ketika Kami berdiskusi, setiap anggota memberi- kan masukan


untuk didiskusikan
4 Semua anggota kelompok harus melakukan
sesuatu dalam kegiatan kelompok

5 Setiap anggota kelompok mengerjakan kegiatan-nya sendiri dalam


kegiatan kelompok
Selama kegiatan, saya ..............................................
Mendengarkan Mengendalikan kelompok
Bertanya Mengganggu kelompok
Merancang gagasan Tidur
6 Selama kegiatan kelompok, tugas apa yang kamu lakukan?

Anda mungkin juga menyukai