Anda di halaman 1dari 1

1. Sebuah pesawat antariksa tidak berawak membawa sebuah benda dari bumi ke sebuah planet.

Gaya
gravitasi di tempat tersebut ternyata tiga kali gaya gravitasi bumi. Berat benda di planet itu adalah ….
2. Tiga gaya masing-masing F1 = 20 N arah ke kanan, F2 = 10 N arah ke kanan, dan F3 = 30 N arah ke
kiri. Ketiga gaya tersebut bekerja pada sebuah benda. Resultan benda tersebut akan … dan besarnya
….
3. Hukum Newton kedua mengandung arti bahwa ….
4. Toni dan Havid mendorong mobil ke arah utara dengan gaya masing-masing 220 N dan 240 N. Jika
massa mobil 800 kg dan gaya gesekan yang bekerja pada poros roda 120 N, percepatan yang dialami
mobil adalah ....
5. Sebuah balok kayu didorong dengan gaya 200 N sehingga berpindah sejauh 2 m, usaha yang
dilakukan balok kayu tersebut ....
6. Dayu menarik sebuah gerobak berisi pasir dengan gaya sebesar 500 N sehingga gerobak tersebut
berpindah sejauh 10 m. Berdasarkan pernyataan tersebut, besar usaha yang dilakukan Dayu adalah …
J.
7. Dengan bidang miring yang sisi miringnya 10 m dan sisi tegaknya 3 m orang dapat menaikkan benda
yang beratnya 1000 N cukup dengan gaya sebesar ....
8. Perbandingan lengan beban dan lengan kuasa 3 : 5. Bila kuasa besarnya 150 N, maka beban yang
dapat diangkat adalah
9. Bambu yang panjangnya 2 m, digunakan untuk mengungkit batu yang terletak di ujung bambu. Jika
jarak penumpu dengan batu 40 cm, dan bambu didorong dengan gaya 300 N, berat batu yang diungkit
dan keuntungan mekanis pengungkit adalah
10.

Jika AB = BC/3, maka besar gaya F minimum yang bekerja pada alat tersebut adalah ....

Anda mungkin juga menyukai