Anda di halaman 1dari 1

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BARITO KUALA

“PUSKESMAS RAWAT INAP KURIPAN”


Jalan Simpang Abdurrahman Lubis RT VII No.2 Desa Rimbun Tulang
Kecamatan Kuripan Kabupaten Barito Kuala 70552

PROTAP PENYULUHAN DALAM GEDUNG


Kode Dokumen : PROTAP/UKM/ / Revisi : 00 Tanggal Terbit :

Disiapkan oleh Diketahui oleh Disetujui oleh

DOKUMEN MASTER √

DOKUMEN TERKENDALI

NO. SALINAN
AULIA SEPTIANA R, SKM AZIANSYAH SURIADI, AMK DOKUMEN TIDAK
NRPTT. 02.72017.4.5.02 NIP. 19690206 199203 2 009 NIP. 19700520 199101 1 002 TERKENDALI
DOKUMEN
Petugas Promkes Kasubbag Tata Usaha Kepala Puskesmas
KADALUARSA

Pengertian Kegiatan penyuluhan yang dilaksanakan di dalam lingkungan Puskesmas


Tercapainya perubahan pengetahuan, sikap dan tindakan positif dari
Tujuan
Individu/Masyarakat dalam bidang kesehatan
ALAT :
1. Leaflet
2. Poster
Alat & Bahan 3. Lembar balik

BAHAN :
-
1. Persiapan
 Petugas Promkes berkoordinasi dengan Kepala Puskesmas dan Pengelola
Program tentang Penyuluhan yang akan dilaksanakan
 Menentukan maksud dan tujuan penyuluhan
 Menentukan sasaran pendengar
 Mempersiapkan materi yang akan diberikan sesuai tren masalah
 Mempersiapkan alat peraga
 Petugas melakukan penyuluhan
2. Pelaksanaan
 Perkenalan diri
Prosedur Tetap  Mengemukakan maksud dan tujuan
 Menjelaskan point-point isi penyuluhan
 Menyampaikan penyuluhan dengan suara jelas dan irama yang tidak
membosankan
 Pergunakan bahasa sederhana
 Ciptakan suasana relax ( santai ), pancinglah pendengar agar turut
berpartisipasi
 Jawab setiap pertanyaan secara jujur dan meyakinkan
 Sediakan waktu untuk tanya jawab
 Menyimpulkan penyuluhan sebelum mengakhiri penyuluhan
 Tutuplah penyuluhan anda dengan mengucapkan terima kasih

Anda mungkin juga menyukai