Anda di halaman 1dari 2

SBMPTN 2017 Sejarah

Soal SBMPTN 2017 - Sejarah


Doc. Name: SBMPTN2017SEJ999 Version: 2017-09 Halaman 1

01. Titik temu antara ilmu sejarah dan ilmu sosial 05. Kedatangan Portugis di Kepulauan Solor,
terletak pada subjek kajiannya, yaitu .... Nusa Tenggara Timur, pada awalnya berupa
(A) peristiwa-peristiwa yang dialami manusia misi ....
(B) konsep-konsep masyarakat modern (A) perdagangan
(C) manusia dalam kehidupan sosial (B) agama
(D) teori-teori ilmu sosial (C) politik
(E) literatur-literatur tradisional (D) budaya
(E) sosial
02. Kebudayaan megalitik yang berupa dolmen
dan menhir merupakan petunjuk bahwa .... 06. Salah satu karya Thomas Aquinas yang sa-
(A) masyarakat di Nusantara belum me- ngat berpengaruh dalam Gereja Katolik
ngenal cara bercocok tanam Roma, yang kemudian dikritik pada masa
(B) masyarakat di Nusantara sudah memiliki Renaissance, adalah ....
tradisi pemujaan terhadap arwah nenek (A) Summa Contra Gentiles
moyang (B) Summa Theologiae
(C) kedua peninggalan tersebut merupakan (C) Suma Oriental
alat bercocok tanam (D) Bill of Rights
(D) dolmen dan menhir adalah alat untuk (E) Du Contract Social
berburu
(E) masyarakat sudah mengenal rumah per- 07. Berakhirnya Perang Dingin dan runtuhnya
manen komunisme membawa dampak positif bagi
Jerman, yakni ....
03. Kerajaan bercorak Hindu yang berkembang (A) Jerman melepaskan ketergantungan mili-
paling awal di Jawa Barat adalah .... ter dari Uni Soviet
(A) Kerajaan Galuh (B) Republik Demokratik Jerman semakin
(B) Kerajaan Pajajaran mandiri
(C) Kerajaan Tarumanagara (C) Jerman Timur menjadi negara demokra-
(D) Kerajaan Cirebon tis
(E) Kerajaan Sumedang Larang (D) Republik Federal Jerman bubar
(E) terjadi reunifikasi Jerman
04. Bukti bahwa agama Islam telah berkembang
di Indonesia pada abad ke-11 adalah nisan .... 08. Gerakan Angkatan Perang Ratu Adil
(A) Sultan Malik Al Shaleh (APRA) yang dipimpin oleh Raymond Wester-
(B) para Walisanga di Jawa ling dapat ditumpas melalui ....
(C) Fatimah binti Maimun (A) pengiriman pasukan APRIS oleh peme-
(D) raja-raja Kesultanan Perlak rintah pusat
(E) raja-raja Kesultanan Ta-Cheh (B) pertemuan antara Sri Sultan Hamengku
Buwono IX dan Sultan Hamid II
(C) kerja sama antara Divisi Siliwangi dan
Divisi Diponegoro
(D) pengerahan tenaga rakyat untuk melaku-
kan perlawanan terhadap Westerling
(E) sabotase terhadap kekuatan Westerling di
pusat kota

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 6177 ke menu search.
Copyright © 2017 Zenius Education
SBMPTN 2017 Sejarah, Soal SBMPTN 2017 - Sejarah
Doc. Name: SBMPTN2017SEJ999 Version: 2017-09 Halaman 2

09. Konferensi Colombo yang diselenggarakan 13. Pada masa pemerintahan Abdurrahman
di Sri Lanka pada tanggal 28 April sampai Wahid, Departemen Sosial dan Departemen
dengan 2 Mei 1954 telah menghasilkan ke- Penerangan dibubarkan.
sepakatan untuk .... SEBAB
(A) menyelenggarakan KTT Non Blok Pembubaran dua departemen tersebut bertu-
(B) bekerja sama dengan negara-negara Non juan untuk mengurangi beban anggaran ne-
Blok gara.
(C) menyelenggarakan Konferensi Bogor di
Indonesia 14. Indische Partij (IP) disebut sebagai organisasi
(D) menyelenggarakan Konferensi Asia Af- pergerakan nasional yang secara tegas ber-
rika gerak di bidang politik karena ....
(E) mengadakan dialog Utara-Selatan dan
(1) dalam anggaran dasarnya tercantum per-
Selatan-Selatan
lunya patriotisme untuk membangun
bangsa
10. Peran nyata Indonesia pada masa Orde Baru
(2) membangun pemerintahan sendiri
dalam menciptakan perdamaian di kawasan
(3) memajukan tanah air Hindia
Asia Tenggara yang sesuai dengan tujuan di-
(4) mempersiapkan kehidupan rakyat yang
dirikannya ASEAN adalah ....
merdeka
(A) ikut bergabung dalam ASA (Association of
Southeast Asia) 15. Sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945
(B) tidak bergabung dalam SEATO menghasilkan keputusan ....
(Southeast Asia Treaty Organization)
(1) mengesahkan Rancangan UUD 1945
(C) menyelenggarakan Jakarta Informal Meet-
menjadi Undang-Undang Dasar 1945
ing (JIM) untuk mengatasi konflik antara
(2) memilih dan menetapkan Ir. Soekarno
Kamboja dan Vietnam
dan Drs. Moh. Hatta sebagai Presiden
(D) menjadi mediator dalam konflik antara
dan wakil Presiden
Malaysia dan Thailand
(3) dalam masa peralihan, presiden akan di-
(E) menjadi fasilitator dalam konflik di Pat-
bantu oleh Komite Nasional
tani
(4) membentuk DPR/MPR seperti yang
diharapkan oleh UUD 1945
11. Gabungan antara kebudayaan Yunani Kuno,
Asia Kecil, Syria, Mesopotamia, dan Mesir
dikenal sebagai kebudayaan ....
(A) Spartacus
(B) Thebes
(C) Klasik
(D) Helennistik
(E) Arkais

12. Pengalaman jatuh-bangun kabinet pada rezim


sebelumnya membuat pemerintah Orde Baru
menerapkan kebijakan fusi partai politik un-
tuk menjaga stabilitas nasional.
SEBAB
Fusi partai politik pada tahun 1973 me-
nyederhanakan partai-partai politik menjadi
PPP, PDI, dan Golkar.

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 6177 ke menu search.
Copyright © 2017 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai