Anda di halaman 1dari 5

PERENCANAAN PROGRAM KESEHATAN

RUMAH PEMUDA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BATANG I

I. Rencana Tindak Lanjut


1. Rencana Jangka Panjang (Long Term Planning)
1) Pemuda mampu merencanakan pembuatan Peraturan Daerah (Perda) yang berkaitan
dengan kesehatan
2) Pemuda dapat melaksanakan kaderisasi dan Capacity Building
3) Pemuda dapat mengadakan kegiatan – kegiatan yang berorientasi kesehatan disetiap
peringatan hari kesehatan (contoh : Peringatan hari HIV sedunia, hari Kanker, HKN dll)

2. Rencana jangka Menengah (Medium Term Planning)


1) Membentuk paguyuban Pemuda tingkat Kabupaten Batang
2) Membentuk pemuda menjadi kader kesehatan tingkat Kabupaten Batang
3) Membuat SK Bupati Pembentukan Paguyuban Pemuda
4) Pemuda mampu merencanakan pembuatan Peraturan Desa (Perdes) tentang kesehatan
(KTR, ODF, dll)
5) Pemuda dapat mengadakan pelatihan kesehatan untuk pemuda tingkat Kabupaten
batang
6) Pemuda dapat melaksanakan kaderisasi dan Capacity Building
7) Pemuda dapat mengadakan kegiatan – kegiatan yang berorientasi kesehatan disetiap
peringatan hari kesehatan (contoh : Peringatan hari HIV sedunia, hari Kanker, HKN dll)
8) Refreshing Pemuda sehat di akhir tahun

3. Rencana Jangka Pendek ( Short Term Planning)


1) Membentuk paguyuban Pemuda di wilayah Kerja Puskesmas Batang I
2) Membentuk pemuda menjadi kader kesehatan di Wilayah Kerja Puskesmas Batang I
3) Membuat SK Kepala Desa/Kelurahan Pembentukan Paguyuban Pemuda
4) Mengadakan pelatihan kesehatan untuk pemuda di Wilayah Kerja Puskesmas Batang I
5) Refreshing pemuda sehat diakhir tahun

II. Analisis Situasi Menggunakan SWOT


Analisis situasi dilakukan baik secara internal maupun eksternal, antara lain :
1) Strength (Kekuatan) : Pemuda merupakan tokoh yang dapat menggerakkan
masyarakat baik dari kalangan pemuda itu sendiri maupun kalangan bukan pemuda,
selain itu pemuda juga mempunyai inovasi, kreatifitas dan semangat yang dapat dilatih
dan dikembangkan untuk kegiatan dalam upaya promotif dan preventif kesehatan.
2) Weakness (Kelemahan) : Pemuda masih memiliki sifat labil
3) Opportunity (Peluang) : Pemuda memiliki banyak jejaring yang dapat dijadikan
wadah kegiatan dalam upaya promotif dan preventif kesehatan
4) Threat (ancaman) : Keterbatasan Sarana dan Prasarana dalam menunjang
kegiatan

III. Identifikasi Masalah


Masalah kesehatan didapatkan dari berbagai pendataan/surveilans, laporan kegiatan dan
hasil kunjungan
IV. Menetapkan Prioritas Masalah
Identifikasi masalah menghasilkan berbagai masalah kesehatan yang harus segera
ditangani. Karena keterbatasan sumber daya, tenaga dan teknologi, maka Puskesmas Batang
I membuat rencana Program Kesehatan dengan membentuk Kader Pemuda Sehat yang
diberi nama RUMAH PEMUDA.
Rumah Pemuda akan menjadi wadah paguyuban kader pemuda sehat untuk
melaksanakan kegiatan – kegiatan dalam upaya promotif dan preventif kesehatan. Pemuda
akan dibekali dengan ilmu – ilmu kesehatan oleh petugas dari Puskesmas Batang I. Dengan
terbentuknya Rumah Pemuda diharapkan Kader Pemuda Sehat dapat menjadi Agent Of
Change bagi Masyarakat.

V. Tujuan
Dengan terbentuknya Rumah Pemuda, diharapkan dapat meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat melalui upaya promotif dan preventif kesehatan.

VI. Hambatan dan Kelemahan Program


1) Pemuda masih memiliki sifat labil
2) Keterbatasan sarana dan prasarana
3) Keterbatasan anggaran
4) Perilaku Masyarakat yang kurang partisipatif
5) Sikap dan budaya masyarakat yang tidak kondusif

VII. Menyusun Rencana Kegiatan Jangka Pendek

No. Rencana Jangka Target Sasaran SDM Tempat Waktu


Pendek Pendukung
1. Persiapan
1) Membentuk Perizinan Pemuda Petugas Wilayah Januari
paguyuban dan Rapat Desa/Kel Promkes Desa/Kel 2020
Pemuda di Koordinasi Puskesmas
wilayah Kerja Batang I
Puskesmas
2) Membentuk Perizinan Pemuda Petugas Wilayah Januari
pemuda dan Rapat Desa/Kel Promkes Desa/Kel 2020
menjadi kader Koordinasi Puskesmas
kesehatan di Batang I
Wilayah Kerja
Puskesmas
Batang I
3) Membuat SK Perizinan Kepala Petugas Wilayah Januari
Kepala dan Rapat Desa/Kel Promkes Desa/Kel 2020
Desa/Kelurahan Koordinasi Puskesmas
Pembentukan Batang I
Paguyuban
Pemuda
4) Mengadakan Perizinan Pemuda Petugas Wilayah Januari –
pelatihan dan Rapat Promkes Desa/Kel Desember
kesehatan Koordinasi Puskesmas 2020
untuk pemuda Batang I
di Wilayah
Kerja
Puskesmas
Batang I
5) Refreshing Perizinan Pemuda Petugas Wilayah Desember
pemuda sehat dan Rapat Promkes Desa/Kel 2020
diakhir tahun Koordinasi Puskesmas
Batang I
2. Pelaksanaan
1) Membentuk Pertemuan Pemuda Petugas Wilayah Januari –
paguyuban dengan Desa/Kel Promkes Desa/Kel Februari
Pemuda di karangtaruna Puskesmas 2020
wilayah Kerja Batang I
Puskesmas
2) Membentuk Pertemuan Pemuda Petugas Wilayah Januari –
pemuda dengan Desa/Kel Promkes Desa/Kel Februari
menjadi kader karangtaruna Puskesmas 2020
kesehatan di Batang I
Wilayah Kerja
Puskesmas
Batang I
3) Membuat SK Koordinasi Kepala Petugas Wilayah Januari
Kepala dengan Desa/Kel Promkes Desa/Kel 2020
Desa/Kelurahan kepala Puskesmas
Pembentukan Desa/Kel Batang I
Paguyuban
Pemuda
4) Mengadakan Pelatihan Pemuda Petugas Wilayah Januari –
pelatihan dan Kesehatan Desa/Kel Desember
kesehatan pembinaan Puskesmas Puskesmas 2020
untuk pemuda pemuda Batang I Batang I
di Wilayah
Kerja
Puskesmas
Batang I
5) Refreshing Refreshing Pemuda Petugas - Desember
pemuda sehat Kesehatan 2020
diakhir tahun Puskesmas
Batang I

3 Rencana Evaluasi
1) Membentuk Terbentuk Pemuda Petugas Wilayah Januari –
paguyuban paguyuban Desa/Kel Promkes Desa/Kel Februari
Pemuda di pemuda Puskesmas 2020
wilayah Kerja Batang I
Puskesmas
2) Membentuk Terbentuk Pemuda Petugas Wilayah Januari –
pemuda kader Desa/Kel Promkes Desa/Kel Februari
menjadi kader kesehatan Puskesmas 2020
kesehatan di Batang I
Wilayah Kerja
Puskesmas
Batang I
3) Membuat SK Terbentuk SK Kepala Petugas Wilayah Januari
Kepala Kepala Desa/Kel Promkes Desa/Kel 2020
Desa/Kelurahan Desa/Kel Puskesmas
Pembentukan Batang I
Paguyuban
Pemuda
4) Mengadakan Terlaksana Pemuda Petugas Wilayah Januari –
pelatihan pelatihan Kesehatan Desa/Kel Desember
kesehatan dan Puskesmas Puskesmas 2020
untuk pemuda pembinaan Batang I Batang I
di Wilayah pemuda
Kerja
Puskesmas
Batang I
5) Refreshing Refreshing Pemuda Petugas - Desember
pemuda sehat terlaksana Kesehatan 2020
diakhir tahun Puskesmas
Batang I

VIII. Rencana Anggaran

No Kegiatan Volume Kegiatan Anggaran Total Anggaran


1) Membentuk 2 kali - Konsumsi : 2kali*20 200.000
paguyuban orang*5.000 =
Pemuda di 200.000,-
wilayah Kerja
Puskesmas
2) Membentuk 2 kali - Konsumsi : 2kali*20 200.000
pemuda orang*5.000 =
menjadi kader 200.000,-
kesehatan di
Wilayah Kerja
Puskesmas
Batang I
3) Membuat SK 2 kali - Konsumsi : 2kali*20 200.000
Kepala orang*5.000 =
Desa/Kelurahan 200.000,-
Pembentukan
Paguyuban
Pemuda
4) Mengadakan 12 kali - Konsumsi : 1.200.000
pelatihan 12kali*20
kesehatan orang*5.000 =
untuk pemuda 1.200.000,-
di Wilayah
Kerja
Puskesmas
Batang I
5) Refreshing 1 kali 2.500.000 2.500.000
pemuda sehat
diakhir tahun
Total 4.300.000

Anda mungkin juga menyukai