Anda di halaman 1dari 9

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Setiap masalah hidup pasti mengalami pertumbuhan. Begitu pula dengan

tanaman . proses pertumbuhan tanaman sangat dipengaruhi oleh bnyak factor

diantaranya cahaya .

Cahaya merupakan suatu medium yang memungkinkan tanaman tumbuh

dan berkembang biak.

B. Rumusan Masalah

1. apakah tumbuhan kacang hijau akan tumbuh dengan baik menggunakan

faktor cahaya ?

2. berapa lama tumbuhan kacang hijau akan tumbuh menggunakan faktor

cahaya ?

3. apa pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kacang hijau ?

4. mengapa tumbuhan kacang hijau bisa tumbuh menggunakan faktor

cahaya ?

5. bagaimana kondisi tumbuhan kacang hijau apabila menggunakan factor

cahaya ?
C. Hipotesis

1. Mungkin cahaya sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan kacang hijau

2. Mungkin tumbuhan kacang hijau dapat tumbuh dan berkembang dengan

medium cahaya

D. Tujuan penelitian

Untuk mengetahui pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kacang hijau.

E. Manfaat penelitian

a. Dapat mengetahui proses pertumbuhan dan perkembangan

kacang hijau

b. Dapat menyimpulkan tanaman kacang hijau yang lebih cepat

c. Dapat mengetahui faktor-faktor apa saja yang memengaruhi

pertumbuhan kacang hijau dengan menggunakan variabeel

cahaya .

F. Prosedur penelitian:

a. Waktu : 21-08-2013

b. Tempat : Di halaman sekolah

c. Alat : kored, aqua gelas, penggaris, paku

d. Bahan : Kacang hijau, tanah, air


e. Cara kerja :

a. Persiapkan alat dan bahan

b. Mengambil tanah yang subur

c. Melubungkan aqua gelas dengan paku

d. menyimpan aqua gelas yang telah diisi oleh kacang dan tanah

ditempat terang, remang-remang dan gelap. meneliti pengaruh cahaya

terhadap kacang hijau


BAB II

PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian I
Berdasarkan hasil pengamatan tumbuhan kacang hijau mulai

berkecambah pada usia 3 hari saat itu terlihat kuncup batang mulai terlihat

diatas permukaan tanah dengan panjang rata rata 2cm. Walaupun akar kacang

hijau terdapat didalam tanah , ujung akar yang tumbuh memanjang tetap terlihat

pada aqua gelas , daunnya tumbuh pada hari ke 4 .

Tumbuhan kacang hijau yang mengalami pertumbuhan dan

perkembangan paling cepat pada medium cahaya . hal ini dapat dilihat dari

daunnya dan batangnya , daun tipis berwarna hijau , batangnya yang sempit dan

memanjang .

Semua penelitian tersebut dipengaruhi oleh faktor cahaya .


Kata Pengantar

Puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat ALLAH SWT atas limpahan

rahmat dan kasih – Nya , atas anugerah hidup dan kesehatan yang telah kita

terima , serta petunjuk –Nya sehingga memberikan kemampuan dan kemudahan

kepada kami dalam penyusunan makalah ini .

Didalam makalah ini kami selaku penyusun hanya sebatas ilmu yang bisa

kami sajikan , sebagai tugas sekolah . dimana didalam makalah ini ada beberapa

hal yang bisa kita pelajari tentang pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan

kacang hijau.

Kami menyadari bahwa keterbatasan pengetahuan dan pemahaman kami

tentang makalah ini , menjadikan keterbatasan kami pula untuk memberikan

penjabaran yang lebih dalam tentang masalah ini , oleh karena itu kritik dan

saran dari semua pihak yang bersifat membangun kami harapkan demi

kesempurnaan makalah ini .

Harapan kami, semoga makalh ini membawa manfaat bagi kita semua.
B. Hasil Penelitian

Hari ke Tempat Rata-rata Tempat Rata-rata Tempat Rata-rata

terang terang remang remang gelap gelap

- Pot A Pot A Pot A

3 2cm 7cm 5cm

4 4,8cm 15cm 13cm

5 5,5cm - -

6 6cm - -

7 6,5cm - -

8 7,5cm - -

9 8cm - -

10 8,25cm - -

11 9cm - -

Keterangan :

Hari ke 3(gelap) : sudah kuncup dan mulai tumbuh , berdaun berwarna hijau

kekuningan

Hari ke 3(remang) : sudh mulai tumbuh dan berkembang , muncul daun

berwarna hijau kekuningan


Hari ke 3(terang) : sudah tumbuh dan berkembang tetapi belum tum,buh daun

Hari ke 4 (gelap) : batang mulai tumbuh memanjang dan daun berwarna hijauu

Hari ke 4 (remang) : sudah mulai tumbuh daun 2biji berwarna hijau kekuningan

Hari ke 4(terang) : tumbuh daun berwarna hijau

Hari ke 5-9 : sudah tumbuh sama dan terus berkembang terus menerus sampai

tumbuh tinggi daun nya berwarna hijau pekat dan juga banyak ..
Daftar Isi

BAB I PENDAHULUA

Latar belakang

Rumusan masalah

Hipotesis

Tujuan penelitian

Waktu dan tempat

Alat dan bahan

Cara kerja

BAB II PEMBAHASAN

Hasil Penelitian I

Hasil Penelitian II

BAB III Penutup

Kesimpulan

Saran

Daftar pustaka

Anda mungkin juga menyukai