Anda di halaman 1dari 1

1. Apakah tujuan riset ini?

Riset ini bertujuan untuk mengeksplorasi dukungan siswa mengenai pandangan


dunia terhadap lingkungan selama masa perguruan tinggi dengan pengambilan sampel
mahasiswa baru dan senior.

2. Bagaimanakah metode riset ini?

Dalam penelitian ini data dikumpulkan dengan mengambil perwakilan di setiap kelas
pada periode 5 tahun terakhir. Pengambilan sample sistematik dilakukan dengan memilih
siswa ke-n pada daftar presensi.

3. Uraikan secara ringkas instrumen yang digunakan meliputi: Nama instrumen, rujukan
yang digunakan, cara menjawab dan cara penskoran!

Cara pengumpulan data dilakukan dengan pemberian quisioner pada sample siswa.
Terdapat 5 pilihan untuk menjawab quisioner tersebut, yaitu sangat setuju, setuju, netral,
kurang setuju, sangat tidak setuju. Peneliti menilai dengan melakukan pengumpulan data
pada 5 pilihan tersebut.

4. Bagaimanakah analisis data yang digunakan dan digunakan untuk menganalisis apa?

Analisis data digunakan untuk menganalisis pandangan siswa mengenai pemanasan


global dan hubungan antara manusia dengan lingkungan.

5.Bagaimanakah hasil jawaban pada tujuan yang dikemukakan?

Hasil menunjukkan bahwa sebagian kurikulum perguruan tinggi mungkin memiliki


dampak yang sedikit pada tujuan tersebut. Diperlukan lebih banyak penelitian untuk
mengklarifikasi metode pendidikan terbaik untuk meningkatkan kesiapan mahasiswa
untuk menghadapi tantangan ekologis

6.Isilah Tabel Jabaran Variabel dari riset ini!

Anda mungkin juga menyukai