Anda di halaman 1dari 1

JARINGAN DAN ORGAN PADA TUMBUHAN 2.

BATANG DIKOTIL DAN MONOKOTIL


a. Materi
1. DAUN Batang adalah organ berfungsi untuk mengangkut bahan-bahan dan menghubungkan akar
a. Materi : dengan daun atau organ-organ lain. Batang yang tinggi memungkinkan tumbuhan untuk
Daun adalah organ yang dibutuhkan tumbuhan hijau untuk dapat melakukan bersaing memperoleh cahaya matahari. Pada batang terdapat jaringan pengangkut yaitu Xilem
fotosintesis. Karena pada daun terdapat zat hijau daun (klorofil) yang dapat
dan floem. Xilem untuk mengangkut air dan garam mineral dari akar ke daun dan floem
menangkap energy matahari. Klorofil terdapat pada organel sel yang disebut dengan
Kloroplas. Kloroplas banyak terdapat pada sel palisade (tiang) dan sel bunga karang berfungsi untuk mengangkut hasil fotosintesis dari dari daun ke seluruh tubuh. Pada
(Sponsa). Jaringan penyusun daun adalah : jaringan epidermis atas, tiang (palisade), tumbuhan dikotil, batangnya mengandung jaringan cambium, sedangkan pada monokotil
bunga karang (sponsa), pengangkut (xylem dan floem), epidermis bawah. Pada tidak terdapat kambium. Kambium adalah jaringan meristem yang memungkinkan batang
lapisan daun bagian bawah terdapat stomata. tumbuhan dikotil terus tumbuh besar dan berkayu.

b. Gambar Jaringan Penyusun Daun Gambar jaringan Penyusun daun b. Gambar Jaringan penyusun organ batang

c. Pertanyaan untuk diskusi


i. Apakah fungsi jaringan epidermis atas dan bawah pada daun ? ………………
…………………………………………………………………………………….
ii. Apakah fungsi jaringan palisade dan jaringan sponsa pada daun ? …………
…………………………………………………………………………………….
iii. Apakah fungsi jaringan pengangkut pada daun ? ……………………………...
…………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………….
iv. Apakah fungsi stoma (stomata) pada daun ? …………………………………..
c. Pertanyaan untuk diskusi :
…………………………………………………………………………………….
v. Jaringan parenkim apa saja yang ada di daun ? …………………………… i. Apakah yang membedakan batang dikotil dengan monokotil ? ………………….
……………………………………………………………………………………. …………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai