Anda di halaman 1dari 2

LKPD

(Lembar Kerja Peserta Didik)

Nama :...........................

Kelas : VII.4

Mapel :IPS

Nama Guru : DARMAYANTI.USMAN,S.Pd

SUB MATERI POKOK :

( KELANGKAAN sebagai SUMBER PERMASALAHAN EKONOMI).

TUGAS 1

Tanyakanlah kepada orangtua kalian mengenai kebutuhan apa saja yang sering mengalami
kelangkaan dalam keluargamu !

Kemudian apa yang mereka lakukan untuk mengatasi masalah tersebut?

Bagaimanakah pendapatmu mengenai pendapat orangtua mu ? Dapatkah kamu memberikan


solusinya?

TUGAS 2

Carilah di koran atau internet mengenai kelangkaan yang terjadi di negara ini,berikanlah
komentar atau pendapat bagaimana cara penyelesaiannya!
LKPD
(Lembar Kerja Peserta Didik)

Nama Kelompok: .......................

Kelas : VII.4

Mapel :IPS

Nama Guru : DARMAYANTI.USMAN,S.Pd

TUGAS 1

Buatlah daftar kebutuhanmu sehari-hari!

Catatlah macam-macam kebutuhanmu tersebut menurut intensitas (penting atau


tidaknya), kemudian bersama teman sebangkumu ,tentukanlah kebutuhan manakah
yang sama dibutuhkan !

Kemukakan alasanmu mengapa hal tersebut dapat terjadi !

TUGAS 2

Diskusikan kepada kelompok anda ,mengapa kebutuhan sangat penting untuk dipenuhi
manusia? Dan apakah selamanya kebutuhan manusia dapat terpenuhi ?

Berikan alasan!

Anda mungkin juga menyukai