Anda di halaman 1dari 4

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 LatarBelakang
Dewasainidenganperkembanganilmu yang
dipelajarisemakinsulitmembedakanbatasansatuilmudenganilmu yang lain. Masing-
masingIlmuPengetahuanAlammemilikiketerkaitan yang kuat.ContohnyaBiologidan
Kimia yang salingberhubungan.
Sebuahmateriterdiriatasunsurkimiawidalambentukmurnidandalambentukkombina
si yang disebutsenyawa.Dari unsurkimiawitersebut, adabeberapaunsur-unsur yang
penting di kehidupanini yang disebutunsur-unsuressensialkehidupan.
Selainunsur-unsuressensial, kelangsungankehidupaninijugamembutuhkan
air.Akan
tetapikitamudahmengabaikankeistimewaannyasebagaisuatusubstansidengankualitas yang
luarbiasa.
1.2 RumusanMasalah
1. Bagaimanahubungankimiawidenganbiologi?
2. Apa yang dimaksuddenganunsurdansenyawa?
3. Apasaja yang termasukunsur-unsuressensialkehidupan?
4. Bagaimanahubungan air dankecocokanlingkunganbagikehidupan?

BAB II
PEMBAHASAN
2.1 HubunganKimiawidenganBiologi
Kimia adalahilmu yang mempelajaritentangmateri, sedangkanbiologiyaituilmu yang
mempelajaritentangkehidupan.Keduailmuinimemilikiketerkaitan di
dalamkehidupanini.Keterkaitaninidapatdilihatdalamkehidupansehari-hari.
Dalampenjelasantentangfotosintesis, dikenaladanyabeberapa proses yang
melibatkanpembentukansenyawasecarakimiawi, misalnyadalam proses glikolisisterdapat proses
kimiawi yang dapatdijelaskandenganmelaluikajiankimiasehinggadapatdiketahuibagaimana
proses tersebutberlangsungsecaralebihtepatdan detail sampaiterbentuknyasenyawabaru.
SelainitupenelitiantentangkebunsetanDuroiahirsutajugamerupakansalahsaturelevansikimiadeng
anilmuhayati.Kebuniniberada di area hutanhujan amazon di Amerika Selatan yang
nyarisseluruhnyadidominasiolehsatuspesiestumbuhan. Area
inihanyaterdiridarisatuspesiestumbuhandikarenakansemut-semut yang hidup di
ronggabatangpohonDuroiamencegahspesiestumbuhan lain
tumbuhdalamkebunitudengancaramenyuntikkanzatkimiaberacunkedalamtumbuhanpenyerbu.Denganca
raini, semutmenciptakanruangbagipertumbuhanpohonDuroia yang berperansebagaisarangsemut.
Dengankemampuanmempertahankandanmengembangkanhabitatnya,
satukolonisemutkebunsetandapathiduphinggaratusantahunZatkimia yang
digunakansemuttersebutadalahasam format.Dalambanyakkasus, asam format
mungkinberperansebagaidisinfektan yang melindungisemutdarimikrobaparasit.

2.2 UnsurdanSenyawa
Materi adalah segala sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang. Berdasarkan
susunan dan komposisi kimianya, materi dikelompokan menjadi zat murni dan campuran.
Zat murni adalah materi yang mempunyai susunan dan komposisi yang tetap serta
mempunyai sifat yang khas. Zat murni dapat diklasifikasikan menjadi dua kelompok, yaitu unsur
dan senyawa.
1. Unsur
Unsur adalah zat murni yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat yang lebih sederhana
dengan reaksi kimia biasa.
2. Senyawa
Senyawa adalah gabungan dari dua unsur atau lebih melalui reaksi kimia sehingga
menjadi zat baru yang sifatnya berbeda dari unsur penyusunnya.

Pembentukan Senyawa

 Reaksi Unsur dengan Unsur, Contoh: Pembentukan CuCI2 ( Tembaga Klorida) dimana
Tembaga unsur logam berwarna cokelat dan Klorin unsur nonlogam berwujud gas dan
berwarna kuning kehijauan, jika keduanya direaksikan maka terbentuk padatan CuCI2
yang berwarna hijau.

 Reaksi Unsur dengan Senyawa. Contoh: pembentukan FeSO4 (Besi (II sulfat) yaitu Besi
(Fe)g unsur logam berwarna putih keperakan, Asam Sulfat (H2SO4)g senyawa asam kuat
dalam bentuk larutan. Jika terjadi reaksi kimia antara keduanya maka akan terbentuk
senyawa besi (II) sulfat.

 Reaksi Senyawa dengan Senyawa, contoh Pembentukan Cu(OH)2 senyawa ini dapat
terjadi jika senyawa natrium hidroksida (NaOH) direaksikan dengan senyawa tembaga
(II) sulfat (CuSO4).
Senyawa Organik
Senyawa organik adalah senyawa yang tersusun atas karbon (C) dan beberapa unsur tertentu,
seperti nitrogen (N), hidrogen (H) dan oksigen (O).

Senyawa Anorganik
Senyawa anorganik adalah senyawa yang terbentuk dari semua unsur selain unsur karbon (C).
2.3 Unsur-UnsurEssensialKehidupan
UnsurEssensialadalahunsur yang dibutuhkanolehmakhlukhidupuntuk proses
fisiologisgunamembantukerjaenzimataupembentukan organ.UnsurKarbon (C), Oksigen
(O), Hidrogen (H), dan Nitrogen (N) menyusun96% materihidup. Fosfor (P), Sulfur (S),
Kalsium (Ca), Kalium (K), dansegelintirunsurlainnyamenyusunsisa 4% beratorganisme.
a. UnsurMakro, unsur yang
dibutuhkandalamjumlahbesargunamembentukkomponen organ di dalamtubuh.
Yang termasukunsurmakroyaituCa, P, K, Na, Cl, S, dan Mg.
b. UnsurMikro/Kelumit, unsur yang
diperlukandalamjumlahsangatsedikitdanumumnyaterdapatdalamjaringandenga
nkonsentrasisangatkecil. Yang termasukunsurmikroantaralain Fe, Cu, Zn, Mn,
Co, dan I.
UnsurEssensialMikrodapatdikelompokkanmenurutfungsimetaboliknyaataufun
gsinyadalam proses metabolism zatmakanan. Dalamtubuh, mineral ada yang
bergabungdenganzatorganik, ada pula yang berbentuk ion-ion
bebas.Tiapunsuressensialmempunyaifungsi yang berbeda-beda,
bergantungpadabentukatausenyawakimiasertatempatnyadalamcairandanjaring
antubuh.

Defisiensiunsuressensialdapatmenyebabkanpenyakit.Sebaliknyapemberianuns
uressensial yang berlebihandapatmenimbulkangejalakeracunan.

2.4 Air danKecocokanLingkunganbagiKehidupan


Air adalahmolekul yang menyokongsemuakehidupan.Karenasemuaorganisme
yang kitakenalsebagianbesarterdiridari air danhidupdalamlingkungan yang
didominasioleh air. Air terdiridari 3 wujud, yaitu: cairan, padatandan gas. Kelimpahan air
adalahalasanBumidapatdihuni.Air terdiridarimolekul, danmolekul air
tampaksederhana.Molekultersebutberikatanmenjadiikatanhidrogendandisebutmolekul
polar.

Ada 4 sifatemergen air berkontribusidalamkecocokanBumibagimanusia.

1. Kohesi
Ikatanhidrogen yang mempertahankankeutuhan air.Denganadanyakohesi,
ikatanhidrogenberkontribusidalampengangkutan air
dannutrienterlarutmelawangravitasidalamtumbuhan.
2. ModerasiSuhu
Air mengurangiperubahansuhuudara yang ekstremdengancaramenyerappanasdariudara
yang lebihhangatdanmelepaskanpanas yang tersimpankeudara yang lebihsejuk.
3. InsulasiBadan Air olehEs yang Mengapung
Air adalahsatudarisedikitzat yang mempunyaidensitas (kerapatan)
lebihrendahsaatberwujudpadatandaripadasaatberwujudcairan.
4. PelarutKehidupan
Air adalahpelarut yang sangatserbabisa.Tetapi, bukanlahpelarut universal.

BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
1.Ilmu Kimia danBiologisalingberhubungan di dalamkehidupan.
2. Unsurtidakdapatdiuraikansecarakimiamenjadizat lain.
Senyawamengandungsatuataulebihunsurberbedadalamrasio yang tetap.
3. Karbon, oksigen, hidrogen, dan nitrogen menyusunsekitar 96% materihidup.
4. Air adalahmolekul yang menyokongsemuakehidupan

DAFTAR PUSTAKA

Campell.dkk.2008.Biologi Edisi Kedelapan Jilid 1.Jakarta : Erlangga

Anda mungkin juga menyukai