Anda di halaman 1dari 2

Anggota Kelompok :

1. Andri Rahmadani
2. Dody Marchandy
3. M. Fikri Haikal
4. M. Kaspul Anwar
5. Taufik M Riyadi
Dampak Rokok Bagi Kesehatan
Rokok adalah benda beracun yang sangat berbahaya bagi orang yang merokok ( Perokok
aktif) maupun orang di sekitar perokok yang bukan (Perokok pasif). Orang yang merokok
memiliki napas yang pendek, mudah lelah, kemampuan indra penciuman dan pengecap rasa
berkurang, iritasi mata, sakit kepala, dan pusing. Merokok membuat nafsu makan berkurang
sehingga merokok dapat menyebabkan kekurangan gizi, pertumbuhan terhambat dan kecerdasan
sulit berkembang.
A. Kandungan / Komponen Pada Rokok
Asap dari rokok yang baru mati di asbak mengandung 3 kali lipat bahan pemicu
kanker di udara dan 50 kali bahan pengiritasi mata dan pernapasan. Suatu tempat yang
dipenuhi polusi asap rokok adalah tempat yang lebih berbahaya dari pada polusi di jalan
raya yang macet.
Asap rokok mengandung kurang lebih 4.000 bahan kimia yang 200 jenis
diantaranya beracun dan 43 jenis lainnya dapat menyebabkan kanker bagi tubuh. Beberapa
zat di dalam rokok yang sangat berbahaya yaitu sebagai berikut:
Aseton Naftolin Timbal Terpentin DDT
Fosfor Nikotin Asam Sianurat Arsenic Xilena
Metanol Kadmium Propilenaglicol Metoprena
Insectisida Karbon Amonia Butana
Monoksida
Formaldehida Vinil Klorida Tar Kolonium

B. Penyakit
Beberapa zat dalam rokok sangat berbahaya, yaitu :
1. Nikotin, dosis 60 mg nikotin pada orang dewasa dapat menyebabkan kegagalan
pernapasan yang menyebabkan kematian.
2. Tar, dapat merusak sel paru paru dan menyebabkan kanker.
3. Karbon monoksida, dapat mengakibatkan berkurangnya kemampuan darah
mengikat oksigen
4. Benzena, merusak sel darah putih sehingga menurun daya tahan tubuh serta
meningkatkan resiko leukemia.
5. Amonia, mengakibatkan napas pendek, sesak napas, iritasi mata, dan bahkan
kanker tenggorokan.
6. HIdrogen sianida, dapat melemahkan paru paru, kelelahan, sakit kepala dan mual.
7. Arsenik, dapat menyebabkan kanker kulit, kabker paru, kanker ginjal dan kanker
hati.
8. Formaldehida, dapat meningkatkan rasiko kanker nasofaring, irtasi pada mata,
hidung dan tenggorokan.
9. Kadmium, dapat menyebabkan gangguan sensorik, muntah, diare, kejang, gagal
ginjal dan meningkatkan resiko kanker.
Sedangkan penyakit yang ditimbulkan oleh rokok ada banyak dan yang akan kami
sampaikan disini hanya beberpa saja, diantaranya :
1. Kanker paru paru, diketahu sekitar 90% kasus kanker paru paru disebabkan oleh
rokok. Hal dikarenakan asap rokok akan masuk secara inhalasi ke dalam paru
paru. Zat dari asap rokok ini kakan merangsang sel di paru paru menjadi tubuh
abnormal. Diperkirakan 1 dari 10 prokok sedang dan 1 dari 5 perokok barat akan
meninggal akan meninggal karena kanker paru paru.
2. Kanker kandung kemih, kanker kanker kandung kemih terjadi pada sekitar sekitar
40% perokok. Studi menumukan ka

C. Lebih Bahaya Mana Antara Rokok dengan Vape


D. Poster (Sederhana)

Anda mungkin juga menyukai