Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEBIDANAN PADA KESEHATAN REPRODUKSI/GANGGUAN KESEHATAN REPRODUKSI

(CONTOH : ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN KANKER SERVIKS/ENDOMETRIOSIS/KEPUTIHAN …)


Tanggal Pengkajian :
Jam :
Tempat :
Pengkaji :

A. SUBYEKTIF
1. Identitas
1) Pasien/Ibu
Nama
Umur
Agama
Suku Bangsa
Pendidikan
Pekerjaan
Gol. Darah
Alamat
No. Telpon
No. Regiter
2) Suami/Penanggung Jawab
Nama
Umur
Agama
Suku Bangsa
Pendidikan
Pekerjaan
Alamat
No. Telpon
2. Keluhan Utama :
3. Riwayat Menstruasi
1) Umur Menarche
2) Siklus
3) Lama
4) Konsistensi
5) Jumlah
6) Warna
7) HPHT
8) Keluhan
4. Riwayat KB : (KB yang pernah diikuti, keluhan)
5. Riwayat Kesehatan
1) Riwayat Penyakit Terdahulu (penyakit yang pernah diderita : penyakit berat/menular/menurun,
dll)
2) Perilaku Kesehatan (kebiasaan obat-obat terlarang/merokok/alkohol/seks bebas/ganti-ganti
pasangan, dll)
6. Riwayat Kesehatan Keluarga : apakah keluarga mempunyai penyakit berat/menular/keturunan)
7. Pola Kebiasaan Sehari-hari
1) Nutrisi : makan minum, menu …..
2) Eliminasi : BAK/BAB (lancar/tidak, keluhan/gangguan …)
3) Istirahat dan Tidur
4) Personal Hygiene : termasuk termasuk cara vulva hygiene, ganti celana dalam, bahan celana
dalam.
5) Pola Hubungan Seksual : keluhan dalam hubungan seksual, dll
6) Aktifitas sehari-hari yang dilakukan
8. Riwayat Perkawinan
1) Pernikahan ke ….
2) Umur menikah
3) Lama menikah
B. OBYEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
1) Keadaan Umum : baik atau tidak
2) Kesadaran : compos mentis/somnolent/koma
3) Keadaan Emosional : stabil/labil
4) Tanda-tanda Vital
Tekanan Darah
Nadi
Respirasi
Suhu
5) Tinggi Badan
6) Berat Badan
2. Pemeriksaan Fisik
1) Kepala (kepala simetris/tidak, rontok/tidak, ada benjolan/tidak, ada kelainan ….)
2) Muka (pucat/tidak, odem/tidak, simetris/tidak, ada kelainan/tidak …)
3) Mata (konjungtiva merah muda/putih, sclera putih/kuning, simetris/tidak, bersih/tidak, reflex ?
pupil ?)
4) Hidung : simetris/tidak, bersih/tidak, tidak ada infeksi dll
5) Telinga : bersih/secret/letak/bentuk normal/tidak, ada benjolan/tidak, ada kelainan
pendengaran/tidak dll)
6) Bibir dan Mulut : warna bibir/mulut, bibir pecah=pecah/tidak, adakah caries gigi, gusi
berdarah/tidak, keluhan lain , dll)
7) Leher : adakah pembengkakan kelejar getah bening/tiroid/keluhan lain …)
8) Dada : bentuk dada simetris/tidak, lingkar dada normal/tidak, tonjolan putting, kelainan lain …)
9) Abdomen : bentuk? Kelaianan? Keluhan …
10) Genitalia : adakah luka/varices/cairan (kental/encer, warna/bau)/keluhan lain …
11) Ekstremitas Atas : edema/tidak, gerak tangan baik/tidak, adakah kelainan lain …
12) Ekstremitas Bawah : edema/tidak, varises/tidak, reflex patella, simetris/tidak, keluhan/kelainan …
13) Anus : adakah hemorrhoid? Berdarah? Keluhan lain …
C. ANALISA
Ny. End 19 tahun dengan Keputihan/Kanker Serviks/……

D. PENATALAKSANAAN
1. Menginformasikan hasil pemeriksaan kepada ibu
Ibu memahami penjelasan
2. ………

Anda mungkin juga menyukai