Anda di halaman 1dari 11

MANAJEMEN KEPERAWATAN

PERENCANAAN DIRUANG RAWAT INAP

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah asuhan keperawatan terminal muslim
yang dibimbing oleh Ibu Dewi,S.Kep,.Ners,.M.Kep

Disusun Oleh:
Dadan Noviandri 102017007
Dea Adhami 102017008
Fani Rustiani 102017013
Firda Nurhafsari 102017015
Intan Nur Ramdhani 102017015
Lisda Farida 102017020
Mitha Ambar Pratiwi 102017025
Resa Aulia Damayanti 102017034
Sandi Sulaeman 102017041
Tiansi Briliana Rustandi 102017047

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ‘AISYIYAH BANDUNG


VOKASI DIPLOMA III KEPERAWATAN
Jl.K.H. Ahmad Dahlan (Banteng Dalam) No. 6 Bandung

2020
1. Rencana bulanan
Tabel. 1 Rencana bulanan kepala ruangan

RENCANA KEGIATAN BULANAN KEPALA RUANGAN MPKP


Bulan : ______________________

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu


1 2 3 4 5 6 7
Rapat Rgn Supervisi Audit dok Supervisi PA Audit dok Penkes Klp
Klg
Lap Bul Katim
8 9 10 11 12 13 14
Rapat koord Supervisi Audit dok Supervisi PA Audit dok Case Conf
Katim
15 16 17 18 19 20 21
Supervisi Audit dok Supervisi PA Audit dok Penkes Klp
Katim Klg

22 23 24 25 26 27 28
Menyusun Supervisi Audit dok Supervisi PA Audit dok Case Conf
jadwal Dinas Katim
29 30 31
Rapat Koord Supervisi Audit dok
Katim

Mengetahui
Kepala Ruangan

( ……………………..)
Tabel. 2 Rencana bulanan ketua tim

RENCANA KEGIATAN BULANAN KETUA TIM MPKP


Bulan : JANUARI
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
1 2 3 4 5 6 7
Menyusun Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Case Conf
jadwal dinas
Penkes
Tim
Klg
8 9 10 11 12 13 14
Alokasi Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Rapat
pasien ruangan
15 16 17 18 19 20 21
Alokasi Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Case Conf
pasien
Penkes
Klg
22 23 24 25 26 27 28
Alokasi Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Supervisi PA Rapat
Pasien ruangan
29 30 31
Menyusun Koordinasi Menyusun
Laporan Tim dg Katim Laporan
menyusun Bulanan
Lap Bln
Ketua Tim Kepala Ruangan

( ……………………..) ( ……………………..)
2. Perencanaan Harian
Tabel 3. Rencana harian kepala ruangan

Nama : Ruangan: Tanggal:


Jumlah perawat: Jumlah pasien:
Waktu Keterangan
Kegiatan
07.00 Operan
Pre conference (jika jumlah tim lebih dari 1), mengecek SDM dan
sarana prasarana.
08.00 Mengecek kebutuhan pasien (pemeriksaan, kondisi dll)
09.00 Melakukan interaksi dengan pasien baru atau pasien yang
memerlukan perhatian khusus
10.00 Melakukan supervisi pada ketua tim/perawat pelaksana
Perawat 1 :………………………..(nama)
……………………………………(tindakan)
Perawat 2 :………………………..(nama)
……………………………………(tindakan)
Perawat 3 :………………………..(nama)
……………………………………(tindakan)
11.00 Hubungan dengan bagian lain terkait rapat-rapat
terstruktur/insidentil
12.00 Mengecek ulang keadaan pasien, perawat, lingkungan yang belum
teratasi
Ishoma
13.00 Mempersiapkan dan merencanakan kegiatan asuhan keperawatan
untuk sore, malam dan esok hari sesuai tingkat ketergantungan
pasien
Mengobservasi post conference
14.00 Operan
Tabel 4. Rencana Harian Ketua Tim

Nama Perawat: Mitha Ambar Pratiwi,A.md.Kep Ruangan: Kenanga


Tanggal: 08 januari 2020
Nama pasien:
1. An. A (5 tahun)
2. Tn. P (35 tahun)
3. An. A (3 tahun)
Waktu Kegiatan Keterangan
07.00 Operan
Pre conference (jika jumlah anggota tim lebih dari 1 orang)
Membimbing makan dan memberi obat pasien
08.00 Pasien 1 : An. A (5 tahun) / dx medis: Demam thypoid
Tindakan:
1. Monitor suhu tubuh
2. Pendkes tentang kompres hangat pada daerah frontalis,
lipatan paha atau axilla.
3. Anjurkan untuk banyak minum air putih
4. Anjurkan keluarga untuk membatasi aktivitas klien
Pasien 2: Tn. P (35 tahun) / dx medis: Skin Traksi hari ke 6
Tindakan:
1. Observasi TTV
2. Kaji hal yang membuat pasien cemas
3. Ajarkan pasien untuk berdzikir, teknik relaksasi nafas
dalam, dan doa sebelum operasi
4. Berikan pendidikan kesehatan mengenai prosedur
ORIEF
5. Beritahu keluarga untuk menemani pasien selama
proses pengobatan
Pasien 3: An. A (3 tahun) / dx medis: Bronkopeumonia
Tindakan:
1. Kaji frekuensi, kedalaman, kemudahan bernafas
2. Observasi warna kulit, membrane mukosa dan kuku
3. Tinggikan kepala dan dorong pasien untuk sering
mengubah posisi, nafas dalam, dan batuk efektif
09.00 Supervisi perawat
Perawat 1: Firda Nurhafsari
Tindakan:
1. Melakukan TTV
2. Mengompres pasien
3. Memberikan therapy obat
Perawat 2: Fani Rustiani
Tindakan:
1. Melakukan TTV
2. Mengajarkan pasien teknik nafas dalam dan batuk
efektik
3. Memberikan theraoy obat
Perawat 3: Tiansi Briliana
Tindakan:
1. Melakukan TTV
2. Melakukan pendkes pentingmya meninggikan kepala
3. Memasang oksigen
4. Memberikan therapy obat
10.00 Memimpin Terapi Aktivitas Kelompok
11.00 Pasien 1 : An. A (5 tahun) / dx medis: Demam thypoid
Tindakan:
1. Pendkes tentang kompres hangat pada daerah frontalis,
lipatan paha atau axilla.
2. Anjurkan keluarga untuk membatasi aktivitas klien
Pasien 2: Tn. P (35 tahun) / dx medis: Skin Traksi hari ke 6
Tindakan:
1. Ajarkan pasien untuk berdzikir, teknik relaksasi nafas
dalam, dan doa sebelum operasi
2. Berikan pendidikan kesehatan mengenai prosedur
ORIEF
Pasien 3: An. A (3 tahun) / dx medis: Bronkopeumonia
Tindakan:
1. Tinggikan kepala dan dorong pasien untuk sering
mengubah posisi, nafas dalam, dan batuk efektif
12.00 Membimbing makan dan memberi obat pasien Ishoma
13.00 Post conference dan menulis dokumentasi
Memeriksa kelengkapan dokumentasi askep
Alokasi pasien sesuai dengan perawat yang dinas
14.00 Operan
Tabel 5. Rencana Harian Perawat Pelaksana

Nama perawat : Ruangan : Tanggal:


Nama pasien :
1. _____________ 4. ___________________
2. _____________
3. _____________
Waktu Kegiatan Ket
07.00 14.00 21.00 Operan
Pre conference (jika 1 tim lebih dari 1 orang)
Membimbing makan dan memberikan obat (dinas
pagi)
08.00 15.00 22.00 Pasien 1……………………………(tindakan)
Pasien 2……………………………(tindakan)
Pasien 3……………………………(tindakan)
Pasien 4.............................(tindakan)
09.00 16.00 23.00 Pasien 1……………………………(tindakan)
Pasien 2……………………………(tindakan)
Pasien 3……………………………(tindakan)
Pasien 4.............................(tindakan)
10.00 17.00 24.00 Pasien 1……………………………(tindakan)
Pasien 2……………………………(tindakan)
Pasien 3……………………………(tindakan)
Pasien 4.............................(tindakan)
11.00 18.00 05.00 Pasien 1……………………………(tindakan)
Pasien 2……………………………(tindakan)
Pasien 3……………………………(tindakan)
Pasien 4..............................(tindakan)
12.00 19.00 Membimbing makan dan memberi obat pasien
Istirahat
13.00 20.00 06.00 Post Conference (jika tim lebih dari satu orang) dan
dokumentasi askep
14.00 21.00 07.00 Operan
LAPORAN OPERAN DINAS (TIMBANG TERIMA PASIEN)
Nama pasien : Kamar :
Umur : Dx. Medis :
Tanggal :

OPERAN DINAS Operan


Sift pagi Sift sore Sift malam
SITUATION :
Melaporkan kondisi terkini yang
terjadi pada pasien (diagnosa,
keluhan pasien dan hasil observasi,
kebutuhan pasien)

BACKGROUND:
Sampaikan riwayat pasien masuk
rumah sakit
dan tindakan/ pengobatan yang
telah dilakukan.

APPEARANCE :
Sampaikan hasil penilaian anda
berdasarkan
Situation dan Background
RECOMMENDATION/REQUEST
:
Sampaikan apa yang telah anda
lakukan
untuk mengatasi masalah tersebut
dan apa yang anda
harapkan kepada mitra
komunikasi kita

Tanda tangan PP PP pagi : PP sore : PP malam :

PP Sore: PP malam: PP pagi :

Karu: Karu: Karu :

Anda mungkin juga menyukai