Anda di halaman 1dari 1

ANGKET PENGGUNAAN MODUL AUTOCAD

DALAM MEDIA PEMBELAJARAN

A. Identitas Siswa

Nama :
Kelas :
Sekolah : SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan

B. Petunjuk Pengisian
1. Bacalah setiap butir pernyataan dengan cermat.
2. Pilihlah salah satu jawaban yang menurut anda paling sesuai dengan keadaan atau
pendapat Anda, dengan cara memberi tanda (√ ) pada salah satu jawaban yang telah
disediakan dengan keterangan sebagai berikut:
SL = Selalu
SR = Sering
KK = Kadang-kadang
TP = Tidak Pernah
3. Jika Anda salah dalam menjawab, jawaban tersebut Anda coret dengan memberi
tanda 2 garis (=), dan kemudian beri tanda (√) baru pada jawaban yang sesuai dengan
keadaan diri Anda.

Jawaban
No Pertanyaan
SL SR KK TP
1. Guru menggunakan media pembelajaran pada saat
menyampaikan materi dikelas
2. Apakah anda pernah mengalami kesulitan memahami materi
AutoCAD melalui media pembelajaran yang diterapkan guru?
3. Apakah sudah ada modul pembelajaran AutoCAD yang dapat
Anda gunakan untuk belajar secara mandiri?
4. Jika sudah ada modul pembelajaran AutoCAD, perlukah
dikembangkan dengan desain yang berbeda?
5. Apakah Anda membutuhkan modul pembelajaran AutoCAD
dengan desain berbeda dan menarik untuk dibaca yang dapat
digunakan secara mandiri untuk mempelajari aplikasi
AutoCAD, misalnya modul?
6. Apakah Anda setuju bila dikembangkan media pembelajaran
modul AutoCAD untuk belajar mandiri, guna mempelajari
aplikasi AutoCAD lebih mudah dipahami?

Anda mungkin juga menyukai