Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA TASIKMALAYA

UPTD PUSKESMAS CIBEUREUM


Jl. KH. Khoer Afandi No. 121 Kel.Kotabaru Kec.Cibeureum
Kota Tasikmalaya - Jawa Barat
Phone : (0265) – 7522841 Email : pkm.cibeureum@gmail.com
Kode pos 46196

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS DTP MAMPU PONED CIBEUREUM
Nomor :

TENTANG
KEWAJIBAN PENANGGUNGJAWAB UKM DAN PELAKSANA PROGRAM DI UPTD
PUSKESMAS DTP MAMPU PONED CIBEUREUM UNTUK MEMFASILITASI PERAN
SERTA MASYARAKAT

KEPALA UPTD PUSKESMAS DTP MAMPU PONED CIBEUREUM


Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan deajat kesehataan di
wilayah kerja, perlu dilakukan fasilitasi pembangunan yang
berwawasan kesehatan dan pemberdayaan masyarakat di
puskesmas Cibeureum;
b. bahwa dalam fasilitasi pembangunan yang berwawasan
kesehatan dan pemberdayaan masyarakat, di perlukan
survey mawas diri, perencanaan, monitoring, dan evaluasi
program;
c. bahwa untuk melaksanakn dimaksud tersebut point b, di atas
perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan;


2. Undang-undang nomor 23 tahun 2014 tentang pemerintahan;
3. Peraturan Pemerintah nomor 65 tahun 2005 tentang
penyusunan dan penerapan standar pelayanan minimal;
4. Peraturan pemerintah nomor 38 tahun 2007 tentaang
pembagian urusan pemerintah antara pemerintah,
pemerintah daerah kabupaten kota;
5. Peraturan Mentri dalam negri Nomor 6 tahun 2007 tentang
petunjuk teknis penyusunan dan penerapan standar
pelayanan minimal;
6. Peratran mentri dalam negri nomor 79 tahun 2007 tentang
ppedoman penyusunan dan penerapan standar pelayanan
minimal;
7. Peraturan mentri kesehatan nomor 741 tahun 2008 tentang
standar pelayanan minimal bidang kesehatan di kabupaten;
8. Keputusan mentri kesehatan RI nomor
128/Menkes/SK/II/2004 tentang kebijakan dasr pusat
kesehatan di kabupaten;
9. Peraturan walikota tasikmalaya nomor 12 tahun 2012 tentang
fungsi, rincian tugas, dan tata kerja dinas kesehatan kota
tasikmalaya;
10. Peraturan walikota tasikmalaya nomor 46 tahun 2012 tentang
pembentukan, susunan, kedudukkan fungsi dan rincian tugas
unit pelaksana teknis penyelenggara jaminan kesehatan
daerah dan pusat kesehatan masyarakat pada dinas
kesehatan kota tasikmalaya
11. Keputusan kepala puskesmas Cibeureum nomor tahun 2017
tentang rincian tugas pegawai puskesmas cibeureum;
PEMERINTAH KOTA TASIKMALAYA
UPTD PUSKESMAS CIBEUREUM
Jl. KH. Khoer Afandi No. 121 Kel.Kotabaru Kec.Cibeureum
Kota Tasikmalaya - Jawa Barat
Phone : (0265) – 7522841 Email : pkm.cibeureum@gmail.com
Kode pos 46196

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS CIBEUREUM TENTANG


KEWAJIBAN PENANGGUNG JAWAB UKM DAN PELAKSANA
PROGRAM DI PUUSKESMAS CIBEUREUM UNTUK
MEMFASILITASI PERAN SERTA MASYARAKAT.

PERTAMA : Menunjuk penanggung jawab UKM dan pelaksana program


seperti tersebut dalam lampiran keputusan ini;

Surat keputu : Kewajiban seperti dimaksud pada diktum adalah kewajiban


Kedua
penanggungjawab UKM dan pelaksana program untuk
memfasilitasi peran serta masyarakat dan sasaran dalam
survey mawas diri, perencanaan, pelaksanaan, monitoring, dan
valuasi pelaksanaan upaya puskesmas;

Ketiga : Segala biaya yang di keluarkan sebagai akibat pelaksanaan


surat keputusan ini dibebankan pada anggaran puskesmas
cibeureum;

Keempat : Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan, apabila di


kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan
surat keputusan ini, akan di tinjau dan di adakan perubahan
seperlunya

Ditetapkan di : Tasikmalaya
pada tanggal : 3 Januari 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS DTP MAMPU
PONED CIBEUREUM,

Drg. Titin Hajari


19771122 200312 2 006

Anda mungkin juga menyukai