Anda di halaman 1dari 5

Super Kebenaran:

Dengan iman, aku akan taat pada Tuhan.

Super Ayat:
" Karena iman, maka Nuh -dengan petunjuk Allah tentang
sesuatu yang be/um kelihatan - dengan taat mempersiapkan
bahtera untuk menyelamatkan ke/uarganya ." lbrani ll :7a
Kisah Alkitab:
Kejadian 6- 9

Video Superbook:
Bahtera Nuh

©201 7 The Chnstron Brocdws• 1ng Nerwo-k


, ' , Inc Super boo k® J I 5 . ·
A' one t 1e uperbn•.Jk. logo are ,eg,stercd tr0t.icmor".s 0 ( The chn:::.twn R,i.WCco~
N etwork Inc T/"
1
~
I a• JCC t. rs "'
,t.: '- 1 c
Superbool< ll ,c/ud,nJJ0y, Cn,,s @J G1zrno ,1rr traJP1narks o( Th<' Chr1'UcJn Broo:iw,Cll,g Nn, ~orK, lrn All nghl\ r<'srn.ed
Kelompok Besar Pembu ka an Halaman 3
Bersama-sama menyaksikan video Superbook 27 menit

Kelompok Kecil Perma inan I Memberi dan Menerima Halaman 5


Perma in an tentang kesetiaan Tuh an 15 menit

Pembahasan I Nuh Melakukan Semua Halaman 7


Membah as iman dan keta atan Nu h 15 meni t

Super Ayat I Menyusun Superbook Halaman 10


Menghafal Supe r Ay at bersa m a kelompok 5 men it

Berdoa I Doa Iman Halaman 11


Berkomunikasi dengan Tuhan 5 menit

Kegiatan Di Rumah I Catatan Gi zmo Halaman 11


Membag ikan Catatan Gizmo kepada anak-anak untu k dibahas be rsama orangtua 1 men it

Aktivitas Tam bahan Aktivitas I Tiba Waktunya Halaman 12


Membuat mural te ntang kisah Bahtera Nuh. Usia 6- 12 tah un 15 men it
Pilihan-pi lihan ak ti vitas
jika ingin mengubah Permainan I Memberi Makan Binatang dalam Bahtera Hal aman 14
at au memp erdalam
Perma inan menjawab pertanyaan benar atau salah
kegiatan pada pelaj aran untuk memberi makan binatang. Usia 6-12 tahun 15 menit
utama

Prakarya I Janji Pelangi Hal aman 15


Mendiskusikan tentang pel angi. Usia 6-9 tahun 10 menit

Perlombaan Alkitab I Pasangan Fakta Hala m an 15


Be rlomba memasangkan fakta Kisah Alkitab
dengan ayat referens i. Usia 10-12 tahun 10 men it

SIMBOL
~ Teks yang dapat dibaca keras oleh Guru. Jawaban yang disarankan tercetak biru .

ffi1•
\.!) lnforma s, yang perl u diba ca d en gan oleh kakak guru sebagai panduan .

@ Putar vi deo yang ada pada DVD yang tel ah disediakan.

@ Ayat Alkitab yang dapat dibacakan oleh guru maupun ana k- anak.

--' - • ~ · • lhi4■i•i•ili1iJ
-' • · ·· d';:i;.00,twJ•
IJ @ 0 Superbook Indonesia 2
- ,.;t•,i<3·· .. . BAHTER
.
.
ir_•.
~j
q-
PEN
i>';~·; P. YELAM""A'l"
A'

.e.. 1a, 1a · .··· ""


. ,,....--.,/• . .. '1 ....ran1
. . .•.·.;,.;
,,. .

ill..
\. . ,• .,:

~ ', Pembahasan I Nuh Melakukan Se1n u a


Membahas iman dan ketaata n Nuh.
,,
.~
.. · ..:.I
. .·.·
\\'~.
'

Sebelum Kelas Dimulai: Vang Diperlukan:


- . ' • Tulis la h Super Ke b enaran di p a pa n • Al kit ab
tulis. • PoluJanji Pelcrn~Jl (t\l)
• Perbanyak Polajanji Pelangi, sat u • Gunting
untuk mas ing-masin g ana k, ditamb a h
cadangan . Kakak dapat m emp erb a nya k • Gelas plasLik bernnq besar r1tau Leko
dalam warna atau hita m puti h . l.Jenmg
• Buatla h c ontoh prakarya u ntu k • Air: cukup untuk me111enuhi tempatnya
d igunakan p ada saat p engaja r a n dan • TC'mpat tauah
ditunjukkan p a da a n ak-anak saat
m ereka m e mbuat pra ka r yanya . • Sendok
• Papan tulis dan alal menulis

CD Mintal ah anak-anak duduk dalam kelompok masing-masing setel ah perrnainan selesai . Jelaskan
mereka adalah kelompok satu dan kelompok dua, dan jika nomor kelompok mereka disebut,
semua an g gota kelompok harus berdiri dan meneriakkan Super Kebenaran bersama sekeras-
kera sny a. Jika ada anak berkebutuhan khusus tidak b1sa berdiri, me reka cukup berteriak saja
sambil tetap duduk.

Pada v ideo kita hari in i. menurutmu mengapa Chris dan Joy mau mengambil resiko melakukan
sesuatu yang mereka tahu salah?

Pernahkah adik-adik tergoda untuk melakukan sesu atu hanya agar merasa diterima oleh orang
lain?

Tidak apa-apa bukan , jika t idak menaati aturan sekali saja apa lagi j ika menu rut kalian tidak akan
melukai orang lain? Mengapa?

Ba ca Kejadian 1:31a:

Maka Allah melihat segala yang dijadikan -Nya itu, sungguh amat baik!

Peg anglah wadah airnya sehingga anak-anak d apat melihatnya . Wadah ini menggambarkan
dunia yang bersih dan baik . Apa yang terjadi pada duni a ini?

Ba ca Kej a dia n 6:5-7:

Ketika dilihat TU HAN, bahwa kejahatan manusia besar di bumi dan bahwa segala kecenderungan
hatinya selalu membuahkan kejahatan semata-mata, maka menyesa/lah TUHAN, bahwa la telah
menjadikan manusia di bumi, dan ha/ itu memilukan hati-Nya . Berfirmanlah TUHAN: "Aku akan
menghapuskan manusia yang telah Kuciptakan itu dari muka bumi, baik manusia maupun hewan
dan binatang-binatang melata dan burung-bur ung di udara, se bab Aku menyesal, bahwa Aku
telah menjadikan mereka."

Menyed ihkan, bukan? Han cur hati Tuhan karena umat yang la ciptakan menjad i kejam .

Mulailah secara perlahan menebarkan tanah ke air saat Kakak be rbicara . Ya. dosa masuk ke
dalam dunia , dan yang sangat ba ik dan bersih menjadi tercemar dan jahat! Aduklah tanah
yang di dalam ai r untuk mencampurnya dan mernbuat airnya t ampak hitam.

Pernahkah adik-adik membuat sesuatu, rn is alnya luki san istimewa atau sebuah karya se ni?
Bayangkan j ika adik-ad ik membuatnya dengan sangat baik dan kamu sa ngat bangga dengan
hasil kary amu , tapi suatu saat hasil karya kalian berantaka n! Bagaimana perasaanmu?

7
BAHTERA
· PENYELAMAT
Pelajaran 1

:a,kakak yakin pasti Tuhan sangat hancu r ~ati-Nya ketika dosa mengacaukan ciptaan-Nya ya ng
indah dan sempurna ! Adakah orang yang h1dup menyenangkan hati Tuhan? Nuh.

Baca Kejadian 6:8:


Tetapi Nuh mendapat kasih karunia di mata TUHAN.

Kelompok Satu, berdiri dan teriakkan Super Kebenaran! " Dengan iman , aku akan taat pada
Tuhan ."

Tuhan memerintah Nuh untuk membangun sebuah bahtera yang akan menyelamatkan bukan
hanya Nuh dan keluarganya, tapi juga semua jenis binatang di bumi. Pikirkan bagaimana
seharusnya perasaan Nuh ketika Tuhan menyuruhnya membangun sebuah kapal yang sangat
besar di atas tanah yang kering! lnilah yang Tuhan katakan pada Nuh.

Pilihan : Ba ca Kejad ian 6:14- 21:

"Buatlah bagimu sebuah bahtera dari kayu gofir; bahtera itu harus kaubuat berpetak-petak
dan harus kaututup dengan pakal dari luar dan dari dalam . Beginilah engkau harus membuat
bahtera itu: tiga ratus hasta panjangnya, lima puluh hasta lebarnya dan tiga puluh hasta
tingginya. Buatlah atap pada bahtera itu dan selesaikanlah bahtera itu sampai sehasta dari atas,
dan pasanglah pintunya pada lambungnya; buat/ah bahtera itu bertingkat bawah, tengah dan
atas. Sebab sesungguhnya Aku akan mendatangkan air bah meliputi bumi untuk memusnahkan
segala yang hidup dan bernyawa di kolong langit; segala yang ada di bumi akan mati binasa .
Tetap i dengan engkau Aku akan mengadakan perjanjian-Ku, dan engkau akan masuk ke dalam
bahtera itu: engkau bersama-sama dengan anak-anakmu dan isterimu dan isteri anak-anakmu.
Dan dari segala yang hidup, dari segala makhluk, dari semuanya harusfah engkau bawa satu
pa sang ke dafam bahtera itu, supaya terpelihara hidupnya bersama-sama dengan engkau; jantan
dan betina harus kaubawa. Dari segala Jenis burung dan dari segala jenis hewan, dari sega/a
jenis binatang melata di muka bum i, dari semuanya itu harus datang satu pasang kepadamu,
supaya terpelihara hidupnya . Dan engkau, bawalah bagimu segala apa yang dapat dimakan;
kumpulkanlah itu pada mu untuk menjadi makanan bagimu dan bagi mereka."

Ka pal besar tersebut membawa kelua rga Nuh, segala jenis binatang yang berbeda, ditambah
pakan da n makanan yang dibutuhkan tak hanya selama hujan 40 hari, tapi sekitar satu tahun
sampa i banjir menjadi surut! lni bukanlah pe kerj aan yang dapat Nuh lakukan di waktu luang .
Alk itab tidak mengatakan berapa lama wa ktu untuk membangun bahtera, tapi sepertinya
butuh bertah un-tahun untuk menyelesaikan. Jad i, apa tanggapan Nuh pada Tuhan?

Ba ca Kej adia n 6:22:

Lalu Nuh mefakukan semuanya itu; tepat seperti yang diperintahkan Allah kepadanya, demikianlah
dila kukannya .

Kelompok Dua , berdiri dan teriakkan Super Kebenaran ! " Dengan iman , aku akan taat pada
Tuhan ."

~ Al kitab mengatakan t iga kal i tentang Nuh melakukan tepat seperti yang Tuhan katakan
padanya-Kejadian 6:22 , 7:5, dan 7:9. Meskipun sulit, mesk ipun Nuh tidak sepenuhnya
mengerti rencana Tuhan , namun dengan iman Nuh taat pada Tuhan! Bagaimana dengan kita?
Baga imana kita akan menanggapi j ika kita diminta melakukan yang sulit atau seuatu yang
tidak biasa oleh Tuhan? Apa yang akan kita lakukan jika orang lain bertanya mengapa kita
melakukan sesuatu yang Tuhan kehendaki? Apaka h kita tetap taat meskipun t idak ada orang
yang mendukung kita?

Kali ini dalam hitungan kedua, kakak ingin adik-adik semua berdiri dan teriakkan Super Kebenaran
bersama-sama! Satu , Dua! " Dengan iman , aku akan taat pada Tuhan. "

8
,-.~" BAHTERJ.( . ·c_ ~: ]i :,s-~~;1:~.t.i.);lf,' '•ii - .;:i~fe,~i,,,','i,_. •.~, .'1•'.~:":.L:,:;
PENYELAMAT
(' Pelajaran 1

Tantangan Murid
Sekarang waktunya Tantangan Murid dan Prakarya!

Bagikan gunti ng da n Pola Janji Pelangi pada tiap anak. Mintalah me reka menggunt in g dalam
dua bagian. Bantulah anak-a nak mel ubangi ked ua bagian . Anak-anak akan me ng gabu ngkan
kedua bagi an sesuai petunjuk yang tersed ia . Tunjukkan contoh ya ng sudah Kakak buat, dan
bantul ah anak-anak menyelesaikan prakarya nya jika dibutuhkan . Jela skan bahwa rnereka haru s
menghafalkan janji pertama sebelum pertemuan sel anjutnya .

Anda mungkin juga menyukai